Anda di halaman 1dari 2

Recover BIOS Laptop HP

Cara Recover (Restore) BIOS Laptop HP Yang m


Jika BIOS notebook (HP-Notebook) mengalami korup/rusak, maka kemungkinan akan menampilkan gejala

Muncul pesan error " BIOS APPLICATION ERROR 501 ".


Muncul Blackscreen tanpa boot options apapun (mis. BIOS Setup Utility, Hardware Diagnostic To
Notebook tidak bisa booting dan lampu-indikator tombol CapsLock berkedip 2-kali atau terdengar
Notebook ON, tetapi gagal masuk Windows (OS), dan tidak menunjukkan aktifitas apapun.

Kerusakan BIOS (korup) bisa disebabkan karena kegagalan update BIOS, atau karena i

Langkah di bawah ini adalah cara me-restore (recover) BIOS pada notebook HP.
Cara Restore-Recover BIOS Notebook HP
Umumnya pada notebook merek HP dilengkapi dengan HP BIOS Restore tool yang kemungkinan bisa
BIOS ybs. Tapi banyak hal yang bisa mempengaruhi keberhasilan tool ini dalam me-recover BIOS ya
dilakukan sebagai usaha awal jika sedang menghadapi k

Ketika melakukan upgrade BIOS, maka salinan (copy) BIOS-lama akan disimpan pada partisi-HP Tools
dilengkapi dengan fitur emergency BIOS recovery yang memungkinkan kita untuk me-recover dan install
asalkan harddisk berfun

Fitur emergency ini terpisah (tidak tergantung) dari kondisi BIOS yang ada, dan memang di-desain kh
kerusakan/korup (gagal

>>> Klik gambar untuk tampil lebih besar, atau klik-kanan pilih Open in New tab.

Gambar-1. Layar HP BIOS Update dan proses update/recover BIOS. Gambar-2. Prose

Berikut adalah cara recover/restore

1. OFF-kan notebook.
2. Pasang power Adaptor (charger).
3. Tekan & tahan tombol Windows + tombol B, bersamaan dengan itu, tekan & tahan tombol Power O
tombol yang ditekan.
4. Power LED menyala, sementara layar akan blank selama +/- 40-detik. Juga (mungkin) terdengan bu
5. Selanjutnya akan tampil layar HP BIOS Update dan proses update-BIOS akan berjalan otomatis. Ga

Setelah layar HP BIOS Update tampil, lanjutkan dengan langkah berikut.


6. Tunggu sampai proses recover selesai (Progress 100%).
7. Setelah recover BIOS selesai, muncul tombol Continue Startup dengan timer-hitung-mundur dibaw
8. Secepatnya tekan tombol Continue Startup untuk restart.
Note: notebook akan restart otomatis jika hitung-mundur mencapai angka-nol.
9. Ketika restart akan tampil pesan (kira-kira) seperti ini :
" A systemBIOS Recovery has occured. BIOS Recovery (500) Enter - Continue. "
10. Tekan tombol Enter untuk melanjutkan atau biarkan notebook melakukan reboot secara otomatis.
11. Setelah sistem berhasil masuk Windows secara normal, Anda bisa restart kembali untuk kemudian m
jam, atau setting lain yang diperlukan dsb. Selanjutnya simpan/Save setting Anda.

Anda mungkin juga menyukai