Anda di halaman 1dari 4

SATUAN ACARA PROMOSI KESEHATAN

DAPATKAN, GUNAKAN, SIMPAN, DAN BUANG (DAGUSIBU) OBAT DENGAN


BENAR

Pokok Bahasan : Dapatkan, Gunakan, Simpan, dan Buang (DAGUSIBU) Obat dengan
Benar
Sub Pokok Bahasan : Memberikan informasi tentang cara mendapatkan, menggunakan,
menyimpan dan membuang obat dengan cara yang benar
Sasaran : masyarakat kota padang
Tempat : GOR Agus Salim/ Pantai Padang/ Universitas Andalas
Pelaksana : Kelompok 1C Apoteker Angkatan 2 tahun 2017

a. Tujuan Intruksional Umum (TIU)


Setelah pelaksanaan promosi kesehatan diharapkan masyarakat mampu mengetahui,
memahami dan mengaplikasikan cara mendapatkan, menggunakan, menyimpan dan
membuang obat dengan benar

b. Tujuan Intruksional Umum (TIK)


Setelah pelaksanaan promosi kesehatan, masyarakat dapat
1) Mengetahui cara mendapatkan obat bebas, bebas terbatas, obat keras, obat narkotik
dan psikotropik dengan benar
2) Mengetahui cara penggunakan obat secara umum dengan benar
3) Mengetahui cara menyimpan segala bentuk sediaan obat dengan benar
4) Mengetahui cara membuang obat bentuk padat, semi padat, dan cair dengan benar

c. Materi
1) Informasi tentang cara mendapatkan obat bebas, bebas terbatas, obat keras, obat
narkotik dan psikotropik dengan benar
2) Informasi tentang cara penggunakan obat secara umum dengan benar
3) Informasi tentang cara menyimpan segala bentuk sediaan obat dengan benar
4) Informasi tentang cara membuang obat bentuk padat, semi padat, dan cair dengan
benar
d. Kegiatan Promosi kesehatan
KEGIATAN
NO. LANGKAH PROMOSI
SASARAN
KESEHATAN
1. Pendahuluan 1. Memberikan salam 1. Menjawab
2. Memperkenalkan diri salam
3. Menyampaikan tujuan 2. Mendengarkan/
promosi kesehatan bertanya
4. Memberikan gambaran 3. Menyimak
mengenai informasi 4. Mendengarkan
yang disampaikan dan menjawab
2. Pelaksanaan 1. Menyampaikan materi 1. Mendengarkan
sesuai dengan poin c dengan penuh
2. Memberikan perhatian
kesempatan masyarakat 2. Menanyakan
untuk bertanya hal-hal yang
3. Menjawab pertanyaan belum jelas
3. Memperhatikan
jawaban dari
penyuluh
3. Penutup Evaluasi : 1. Mendengarkan
1. Bertanya apakah materi 2. Menjawab
yang disampaikan dapat salam
diterima dengan jelas
2. Salam penutup

e. Metode
1) Diskusi

f. Media
1) Leafleat
2) Poster
DAFTAR HADIR PKMRS
DAPATKAN, GUNAKAN, SIMPAN, DAN BUANG (DAGUSIBU) OBAT DENGAN
BENAR
Rabu, 7 Oktober 2015
NO. NAMA TANDA TANGAN

6
7

10

11

12

13

14

15

Penanggung Jawab PKMRS

Dewi Fatmawati S. F., Apt.

Anda mungkin juga menyukai