Anda di halaman 1dari 13

PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR

SMA MUJAHIDIN PONTIANAK


Jl. MT Haryono, Komplek Masjid Raya Mujahidin
Telp. (0561) 7060604, HP. 081-345 679 040 www.smamujahidinptk.sch.id
E-mail: smamujahidin.ptk @gmail.com FB : Smamujahidin Pontianak

PROPOSAL KEGIATAN
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK KE - V

SMA MUJAHIDIN PONTIANAK

TAHUN

2016
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK
Jl. MT Haryono, Komplek Masjid Raya Mujahidin
Telp. (0561) 7060604, HP. 081-345 679 040 www.smamujahidinptk.sch.id
E-mail: smamujahidin.ptk @gmail.com FB : Smamujahidin Pontianak

A. PENDAHULUAN
Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan
limpahan karunia-Nya kepada kita semua.
Tak pernah terasa waktu yang terus berlalu dengan cepat kini menghantarkan
SMA Mujahidin Pontianak pada usia 36 (Tiga puluh enam) tahun, dimana pada usia
tersebut haruslah dapat menjadikan SMA Mujahidin lebih siap dengan segala hal baik
itu tantangan perkembangan dunia Pendidikan yang berbasis teknologi dan juga
tantangan untuk senantiasa mempersiapkan dan melahirkan generasi yang Aktif, Creatif
dan inofatif serta jujur dan bertanggung jawab sebagai wujud cerminan karakter bangsa
yang maju dan berkembang.
Sesuai dengan program kerja SMA Mujahidin Pontianak tentang pelaksanaan
kegiatan baik bersifat belajar mengajar dan juga menciptakan sebuah kreasi dan atraksi
seni yang mampu menyatu dengan sebuah harmonisasi irama, oleh karena itu kami
bermaksud menyelenggarakan Parade Seni dan Musik Parkir SMA Mujahidin
Pontianak ke - v.
Dalam rangka meningkatkan apresiasi dan kecintaan para siswa terhadap SMA
Mujahidin Pontianak. Sesuai dengan Visi dan Misi kerja SMA Mujahidin Pontianak,
dan sebagai bentuk rasa syukur atas semakin berkembangnya SMA Mujahidin. Oleh
karena itu kami merencanakan untuk mengadakan kegiatan Parade Seni dan Musik
Parkir tersebut. Melalui beberapa kegiatan seperti Perkampungan Budaya yakni dengan
melesatrikan budaya sebagai kearifan lokal, dan juga disertai dengan beraneka lomba-
lomba dan hiburan diharapkan dapat menumbuhkan rasa syukur atas nikmat yang
telah dikaruniakan ALLAH SWT serta menambah kecintaan kita semua terhadap Seni
dan budaya di Pontianak khususnya dan di Kalimantan Barat pada umumnya serta
menjadi suatu agenda tahunan yang akan terus dilaksanakan di sekolah ini.
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK
Jl. MT Haryono, Komplek Masjid Raya Mujahidin
Telp. (0561) 7060604, HP. 081-345 679 040 www.smamujahidinptk.sch.id
E-mail: smamujahidin.ptk @gmail.com FB : Smamujahidin Pontianak

B. DASAR KEGIATAN
1. Agenda Tahunan SMA Mujahidin Pontianak
2. Progam Kerja OSIS SMA Mujahidin Pontianak masa bakti 2015/2016
3. Rapat OSIS SMA Mujahidin Pontianak tanggal 21 November 2015

C. BENTUK KEGIATAN
Parade Seni dan Musik Parkir SMA Mujahidin Pontianak akan diselenggarakan
berbagai kegiatan diantaranya gelar pelestarian budaya (kearifan local) Saprahan di
Halaman SMA Mujahidin Pontianak, Ekspo Pendidikan dan Teknologi serta Kesehatan
dirangkai Lomba Bekesah/Becerite (SD) se-Kota Pontianak Solo Singer (SMP) se-
Kalimantan Barat, Festival Band (SMP dan SMA) se-Kalimantan Barat, festival Tari
Tradisional 3 etnis (SMP dan SMA) se-Kalimantan Barat, Jalan Santai (Seluruh Civitas
MUJAHIDIN dan Masyarakat), lomba Mujahidin Mencari Bakat (Antar Kelas) serta
Kontes frestyle BMX Tingkat Pelajar se-Kalimantan Barat dan masih banyak kegiatan
lainnya untuk memberikan kesempatan kepada pelajar untuk mengembangkan bakat
dan minat serta kemapuan pelajar di bidang seni, budaya, olahraga dan keterampilan.

D. JUDUL KEGIATAN
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR SMA MUJAHIDIN

E. TEMA KEGIATAN
Study active, create and be innovative
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK
Jl. MT Haryono, Komplek Masjid Raya Mujahidin
Telp. (0561) 7060604, HP. 081-345 679 040 www.smamujahidinptk.sch.id
E-mail: smamujahidin.ptk @gmail.com FB : Smamujahidin Pontianak

F. MAKSUD DAN TUJUAN KEGIATAN


Event Tahunan Parade Seni dan Musik Parkir SMA Mujahidin Pontianak
Meningkatkan rasa tanggungjawab dan solidaritas antar siswa SMA Mujahidin
Pontianak khususnya dan seluruh pelajar di Kalimanatan Barat pada umumnya
Merupakan sarana untuk mengembangkan dan mengasah bakat seni para
Pelajar di Kalimantan Barat
Pembinaan persatuan dan kesatuan dikalangan para pelajar
Menanamkan semangat dan kecintaan serta menumbuhkan rasa
kesetiakawanan di kalangan para pelajar
Menunjukkan eksistensi Pelestarian nilai budaya (kearifan local)

G. SASARAN TARGET
Siswa siswi SMA Mujahidin Pontianak, Alumni SMA Mujahidin, dan seluruh
pelajar SMP dan SMA yang ada di Kalimantan Barat.

H. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Waktu dan tempat pelaksanaan kegiatan secara garis besar dapat di gambarkan
sebagai berikut ( dibawah ini), namun lebih lengkap ada pada lampiran.
Kegiatan Pembukaan, Ekspo dan Bazar, lomba Tari Tradisional, solo singers
Bekesah/Becerite dan lain-lain
Hari/Tanggal : Kamis, 6 Oktober 2016 s.d Minggu, 9 Oktober 2016
Waktu : 09.00 WIB - selesai
Tempat : SMA Mujahidin Pontianak
Kegiatan Ekspo dan Bazar, Atraksi BMX serta Parade Band
Hari/Tanggal : Jumat, 07 Oktober 2016
Waktu : 08.00 WIB selesai (Sholat Jumat / Istirahat)
Tempat : SMA Mujahidin Pontianak
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK
Jl. MT Haryono, Komplek Masjid Raya Mujahidin
Telp. (0561) 7060604, HP. 081-345 679 040 www.smamujahidinptk.sch.id
E-mail: smamujahidin.ptk @gmail.com FB : Smamujahidin Pontianak

Kegiatan serta kelanjutan Festival Band, Lomba Mujahidin Mencari Bakat


LMBB (antar kelas), Ekspo dan Bazar.
Hari/Tanggal : Jumat, 8 Oktober 2016
Waktu : 08.00 WIB - selesai
Tempat : SMA Mujahidin Pontianak
Kegiatan Jalan Santai, Ekspo dan Bazar serta Acara Penutupan
Hari/Tanggal : Minggu, 9 Oktober 2016
Waktu : 06.00 WIB selesai
Tempat : SMA Mujahidin Pontianak

I. RINCIAN ANGGARAN
Terlampir

J. JADWAL DAN SUSUNAN ACARA


Terlampir

K. SUSUNAN PANITIA
Terlampir
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK
Jl. MT Haryono, Komplek Masjid Raya Mujahidin
Telp. (0561) 7060604, HP. 081-345 679 040 www.smamujahidinptk.sch.id
E-mail: smamujahidin.ptk @gmail.com FB : Smamujahidin Pontianak

M. PENUTUP
Demikian proposal kegiatan Parade Seni dan Musik Parkir SMA Mujahidin
Pontianak yang ke - V Kami buat agar dapat menjadi gambaran tentang pelaksanaan
kegiatan dimaksud. Terselenggaranya kegiatan ini pula pastinya dengan kerja keras dan
kesungguhan untuk mewujudkan pelajar Kalbar bersatu dan bersahaja, dan tak lupa
kami panitia Peringatan PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR Sekolah mohon doa
restu dan dukungan dari semua pihak dalam bentuk pikiran, tenaga, dana, maupun
material demi kelancaran pelaksanaan kegiatan ini. Atas perhatian dan kerjasamanya,
kami ucapkan terima kasih.

PANITIA PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR


SMA MUJAHIDIN PONTIANAK

Ketua, Sekretaris

Irham Chandra, ST Muhammad Irhamna, S.Kom


Mengetahui,
Kepala Sekolah

Umar Budiman, S.Pd


PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK
Jl. MT Haryono, Komplek Masjid Raya Mujahidin
Telp. (0561) 7060604, HP. 081-345 679 040 www.smamujahidinptk.sch.id
E-mail: smamujahidin.ptk @gmail.com FB : Smamujahidin Pontianak

Lampiran Surat Keputusan


Nomor : 287.a/I14.07/SMA.Mjh/P.16/2015
Tentang : Panitia SC Parade Seni dan Musik Parkir V SMA Mujahidin Pontianak

SUSUNAN PANITIA
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR V
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK

Steering Commite
Pelindung / Penasehat : Ketua Lembaga Pendidikan Mujahidin
Drs. H. Salekan Marli
Penanggung Jawab : Kepala Sekolah, Umar Budiman, S.Pd
Pengarah : 1. H. Marzuki H. Akhmad, BA (Waka. Sarana)
2. Imam Fahrihin, BA (Waka. Humas)
3. Alex, S.Pd (waka Kurikulum)
Ketua Panitia : Irham Chandra, ST
Sekretaris : Muhammad Irhamna, S.Kom
Bendahara : Siti Aminah, S.Pd
Wakil Bendahara : Dewi Karmila, SE

Seksi-seksi
A. Seksi Kesekretariatan
Koordinator : Defri Eko Cahyono, S.Pd
Anggota : 1. Dra. Hj. Wildetis
2. Heri Novriandi
3. Santi Nurul Juniarti, S.Pdi
4. Agus Wahyudi, S.P
5. Hj. Emma Ratnasari, S.Sos. I
6. Noer Ramadhan
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK
Jl. MT Haryono, Komplek Masjid Raya Mujahidin
Telp. (0561) 7060604, HP. 081-345 679 040 www.smamujahidinptk.sch.id
E-mail: smamujahidin.ptk @gmail.com FB : Smamujahidin Pontianak

B. Seksi Acara
Koordinator : Uray Ferry, S.Pd
Anggota : 1. Lusiana, S.Pd
2. Heri Gunawan, S.Pd
3. Lastriana
4. Prasetyo Damantha Buana
5. Yofie Pranata

C. Seksi Perlengkapan
Koordinator : Utin Aswan
Anggota : 1. Rocky Halim
2. Irvan Bayu, S.Pd
3. H. R. Jefri Hendra P, S.Pd
4. Iwan Ramadhan
5. Rumlah, S.Pd

D. Seksi Pubdekdok
Koordinator : Abrar, S.Pd
Anggota : 1. Arpan, S.Pd
2. Ahmad Dzakirin, S.Pd.I
3. Ratna Dewi, S.Pd
4. Rohimah, SE

E. Seksi Konsumsi
Koordinator : Dewi Karmila, SE
Anggota : 1. Faizah, S.Ag
2. Norma
3. Endah Tri Ramadhani
4. Weni Suhaja, S.Pd.i
5. Sudaryanti, S.Pd
6. Desy Rahmawati, S.Pd
7. Wawat Ernawaty, A.Md

F. Keamanan
Koordinator : Hatmirwan
Anggota : 1. Bangun Edy Susanto, SH
2. Cecep Krida Rahayu, S.Pd
3. Hakim Pati Pratama, S.Pd
4. Yudo Mardiansyah
5. Jimmy Aditya (Brimob/Alumni)
6. Kepolisian
7. Satpam
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK
Jl. MT Haryono, Komplek Masjid Raya Mujahidin
Telp. (0561) 7060604, HP. 081-345 679 040 www.smamujahidinptk.sch.id
E-mail: smamujahidin.ptk @gmail.com FB : Smamujahidin Pontianak

Lampiran Surat Keputusan


Nomor : 287.a/I14.07/SMA.Mjh/P.16/2015
Tentang : Panitia OC Parade Seni dan Musik Parkir V SMA Mujahidin Pontianak

SUSUNAN PANITIA
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR V
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK

Organizing Commite
Ketua Osis : Abriel Yushar Hakim
Ketua I : M. Choirul Asro
Sekretaris I : Wildhan Fiqri S.
Sekretaris II : Ade Shinta Bela Putri
Bendahara I : Utari Triani
Bendahara II : Tika
Seksi-seksi
A. Seksi Kesekretariatan
Koordinator : Ema Safitri
Anggota : 1. Riski Latifah
2. Faris Fadullah
3. Elly Chandra
4. Indah A

B. Seksi Acara
Koordinator : Aurelia
Anggota : 1. Melati
2. Nanda Yuli Sakila
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK
Jl. MT Haryono, Komplek Masjid Raya Mujahidin
Telp. (0561) 7060604, HP. 081-345 679 040 www.smamujahidinptk.sch.id
E-mail: smamujahidin.ptk @gmail.com FB : Smamujahidin Pontianak

C. Seksi Perlengkapan
Koordinator : Hardiyanto
Anggota : 1. Rendi Rizaldi
2. Adrian Rama Hidayat
3. Saldy Febriyanto
4. Geby Gebriela

D. Seksi Dekorasi
Koordinator : Destu Rizky Ramadhanyah
Anggota : 1. Ardella
2. Irfan Kurniawan

E. Seksi Konsumsi
Koordinator : Kartika Sari Fani
Anggota : 1. Andari
2. Anggia Aulia Prastitani

F. Seksi Keamanan
Koordinator : Hary Mulyo
Anggota 1. Eka Paskibra
2. Sulistyo Sapta Andoni

4. Seksi Dokumentasi
Koordinator : Aziz Fikri K.
Anggota : 1. Meisy Ardanti Z.
2. Wan Achmad R

5. Seksi Umum : Mujapala SMA Mujahidin


PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK
Jl. MT Haryono, Komplek Masjid Raya Mujahidin
Telp. (0561) 7060604, HP. 081-345 679 040 www.smamujahidinptk.sch.id
E-mail: smamujahidin.ptk @gmail.com FB : Smamujahidin Pontianak

ESTIMASI ANGGARAN

DANA PEMASUKKAN

SASARAN PEMBIAYAAN
KETERANGAN HARGA
VOLUME SATUAN JUMLAH
SATUAN
Dana Sekolah Rp 25,000,000
Total Rp 25,000,000

PENGELUARAN

SASARAN PEMBIAYAAN
KETERANGAN HARGA
VOLUME SATUAN JUMLAH
SATUAN
Konsumsi 5 hari 100 orang Rp 20,000 Rp 10,000,000
Kesekretariatan
1. Penggandaan Proposal dan
40 eks Rp 50,000 Rp 2,000,000
Laporan
2. Cetak Famplet/Brosure 5 rim Rp 750,000 Rp 3,750,000
3. Cetak Piagam 50 lembar Rp 15,000 Rp 750,000
4. a. Piala Besar 8 set besar Rp 750,000 Rp 6,000,000
4. b. Piala Kecil 8 set kecil Rp 500,000 Rp 4,000,000
5. Uang Pembinaan (Total) 8 lomba Rp 3,500,000 Rp 28,000,000
Panggung, Sound system dan
4 hari Rp 15,000,000 Rp 60,000,000
Genset
Doorprize dan Kenang-kenangan 1 kegiatan Rp 20,000,000 Rp 20,000,000
Keamanan (Kepolisian) 10
4 hari Rp 100,000 Rp 4,000,000
personil
Total Rp 138,500,000
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK
Jl. MT Haryono, Komplek Masjid Raya Mujahidin
Telp. (0561) 7060604, HP. 081-345 679 040 www.smamujahidinptk.sch.id
E-mail: smamujahidin.ptk @gmail.com FB : Smamujahidin Pontianak

Keperluan Dana

Perkiraan Pengeluaran Rp 138,500,000


Pemasukkan Rp 25,000,000
Dana yang diperlukan Rp 113,500,000

Dari dana tersebut diatas dapat kami sampaikan bahwa kekurangan dana sebesar Rp. 113.500.000,-
(Seratus Tiga Belas Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)
PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR
SMA MUJAHIDIN PONTIANAK
Jl. MT Haryono, Komplek Masjid Raya Mujahidin
Telp. (0561) 7060604, HP. 081-345 679 040 www.smamujahidinptk.sch.id
E-mail: smamujahidin.ptk @gmail.com FB : Smamujahidin Pontianak

RUNDOWN KEGIATAN PARADE SENI DAN MUSIK PARKIR


SMA MUJAHIDIN PONTIANAK
Kamis, 6 Oktober 2016
Waktu Kegiatan Penanggung jawab Tempat

13.00 Pembukaan, Ekspo, Bazar,


Saprahan dan Aksi Mujapala Uray Ferry dan Lucia Lap.Upacara
selesai

Jumat, 7 Oktober 2016


Waktu Kegiatan Penanggung jawab Tempat
Lomba Solo Singers
08.00 dan Perlombaan Tari
Uray Ferry dan Lucia Lap.Upacara
selesai Tradisinal 3 etnis dan
Bekesah

Sabtu, 8 Oktober 2016


Waktu Kegiatan Penanggungjawab Tempat
Ekspo, Bazar dan Frestyle Heri Gunawan dan RuangKelasLantai
08.00 - selesai
BMX Defri II
Parade Musik Parkir (Parade Heri Gunawan, Yofie Lap.Upacara
13.30 - selesai
Band) Pranata dan Prasetyo

Minggu, 9 Oktober 2016


Waktu Kegiatan Penanggungjawab Tempat
Defri Eko Cahyono, Sekitar
07.00 - 10.00 Ekspo, Bazar dan Jalan Santai
S.Pd LingkunganSekolah
10.00 Heri Gunawan, Yofie Lapangan
selesai Penutupan Pranata dan Prasetyo Sekolah

Anda mungkin juga menyukai