Anda di halaman 1dari 6

Contoh

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK N 2 Wonosari


Bidang Studi Keahlian : Teknologi dan Rekayasa
Program Studi Keahlian : Teknik Mesin
Kompetensi Keahlian : Teknik Pemesinan
Mata Pelajaran : Kompetensi Kejuruan
Kelas/Semester : X/I
Pertemuan ke : 1 s/d 3
Alokasi Waktu : 9 x 45 menit
Standart Kompetensi : Menggunakan Perkakas Tangan
Kode : 014 KK 4
Aspek Kecakapan Hidup : Dapat melaksanakan kerja sama bersama teman.
Kompetensi Dasar : Menjelaskan Jenis, Fungsi dan Cara Penggunaan
Perkakas Tangan
Indikator : 1. Menjelaskan macam-macam dan jenis perkakas
tangan
2. Perkakas tangan yang tepat dipilih menurut
keperluan tugas pekerjaan
3. Penggunaan perkakas tangan yang sesuai dengan
fungsinya
4. Dapat melaksanakan kerja sama bersama teman.
KKM : 7,00
I. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran ini, peserta didik dapat/ mampu :
Mengidentifikasi jenis perkakas tangan sesuai dengan fungsi dan
spesifikasi pekerjaan.
Dapat memilih perkakas tangan sesuai dengan tugas pekerjaan yang akan
dikerjakan.
Mampu menggunakan perkakas tangan sesuai dengan jenis fungsinya
Dapat melaksanakan kerja sama bersama teman.
II. Materi Ajar
Jenis jenis perkakas tangan
Fungtsi perkakas tangan
Cara menggunakan perkakas tangan
III.Metode Pembelajaran
Ceramah
Diskusi/Kerja kelompok
Persentasi / Demontrasi
IV. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan 1

Tahapan Alokasi
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran Waktu
A. Kegiatan Awal : Salam pembuka dan berdoa
Absensi
Memotivasi siswa 20 menit
Pre tes sampe
Membagi kelompok diskusi

B. Kegiatan Inti : 1. Explorasi


a. Membaca buku modul 95 menit
b. Membaca buku petunjuk
2. Elaborasi
a. .Menjelaskan jenis jenis perkakas
tangan
b. Menunjukkan macam macam
perkakas tangan
3. Kompermasi
a. Siswa lain menanggapi kelompok
lain
b. Menyimpulkan hasil pleno kelompok
yang dikuatkan oleh guru

C. Kegiatan Akhir : Informasi pembelajaran lebih lanjut


Pos tes 20 menit
Memberi tugas yang akan datang
Penutup

Pertemuan 2
Tahapan Alokasi
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran Waktu
A. Kegiatan Salam pembuka dan berdoa
Awal : Absensi
Memotivasi siswa 20 menit
Pre tes sampel
Membagi kelompok diskusi

B. Kegiatan Inti 1. Eksplorasi


: Siswa membaca modul tentang fungsi 105
dari macam-macam perkakas tangan. menit
2. Elaborasi
Siswa mendiskusikan tentang fungsi
dari macam-macam perkakas tangan.
Mempresentasikan hasil diskusi
dengan mendemontrasikan tentang
fungsi dari macam-macam perkakas
tangan.
3. Kompermasi
Kelompok lain menanggapi presentasi
yang telah dilakukan
Serta menyimpulkan hasil diskusi
pleno yang dikuatkan oleh guru
pembimbing

C. Kegiatan Informasi pembelajaran lebih lanjut


Akhir : Pos tes 10 menit
Memberi tugas yang akan datang
Penutup

Pertemuan 3

Tahapan Alokasi
Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran Waktu
A. Kegiatan Awal : Salam pembuka dan berdoa
Absensi
Pre tes 20 menit
Membagi kelompok diskusi

B. Kegiatan Inti : 1. Eksplorasi


85 menit
Siswa membaca modul dan spek
peralatan tangan
2. Elaborasi
Mendiskusikan kegunaan dan
cara menggunakan perkakas
tangan yang sesuai dengan
fungsi dari kegunaan perkakas
tangan
Mempresentasikan cara
menggunakan perkakas tangan
yang sesuai dengan fungsi dari
kegunaan perkakas tangan
3. Kompermasi
Tanggapan dari kelompok lain
Menyimpulkan hasil presentasi
yang di kuatkan oleh guru
pembimbing
C. Kegiatan Akhir :
Evluasi 30 menit
Informasi pembelajaran lebih
lanjut
Penutup
V. Alat/Bahan/Sumber belajar:
Modul perkakas tangan.
Buku Petunjuk Keja Bangku, Depdikbud.
Buku Teori dan Praktek Kejuruan Dasar Teknik Mesin.
Laptop.
LCD.
Macam macam alat tangan

V. Penilaian

1. Makalah hasil dikusi dengan bobot 20 %


2. Evaluasi bentukesay dengan bobot 60%
3. Penilaian sikap shop skill dengan bobot 20

Evaluasi Esay

No Soal Bobot
1 Apa fungsi jangka tusuk? 1
2 Apa Fungsi jangka banci / garis ? 1
3 Berapa besar sudut dari ujung penitik pusat /centre 1
4 punch ? 1
5 Sebutkan nama lain dari jangka sorong ! 1
6 Apa fungsi jangka sorong ? 1
7 Apa fungsi ekor pada jangka sorong ? 1
8 Ada berapa skala ukur untuk jangka sorong ? 1
9 Apa fungsi lidah ukur / filer gauge ? 2
Apa yang dimaksud alat ukur tidak langsung ?
10
JUMLAH

Kunci Jawaban

NO KUNCI JAWABAN
SOAL

1 Untuk menggambar lingkaran / busur lingkaran


2 Untuk membuat dua buah garis sejajar atau lebih
3 Besarnya 90 derajat
4 Jangka geser/ jangka ingsut/ vernier caliper
5 Untuk mengukur diameter luar , diameter dalam dan kedalaman
6 Untuk mengukur kedalaman
7 Ada 2 :
- Metrik
- Imperial
8 Untuk mengukur lebar celah
9 Alat ukur yang tidak dapat langsung diketahui hasil pengukurannya,
diantaranya pengukuran dengan jangka kaki karena harus
dibandingkan dahulu dengan alat ukur pembanding. Missal : jangka
sorong

Penilaian sikap shop skill

No Nama siswa Komponen yang dinilai Jumlah


Skor
1 2 3 4
1
2
3
4
5
dst

Keterangan
1. Kemampuan adaptasi dengan kelompok.
2. Kemampuan menempatkan diri sebagai pemimpin anggota kelompok
3. Kemampuan presentasi/menanggapi presentasi
4. Kemampuan menghargai pendapat teman
Dengan katagori penilaian :
a. Baik : 70 s,d 100
b. Sedang : 60 s.d > 70
c. Kurang : 0 s.d > 60

Perumusan/ pembobotan penilaian akhir

No Nama siswa Skor 1 X Skor 2 X Skor 3 X Nilai KD


20% 60% 20%

Wonosari,16 Juli 2009


Kepala Sekolah Guru Bidang studi

..

Anda mungkin juga menyukai