Anda di halaman 1dari 61

TUGAS

RESUME UAS PEMROGRAMAN BERBASIS WEB

Disusun oleh :

DANIS IKA NOVITA KANARISWARI

G41150108

Golongan A

Semester IV

PROGRAM STUDI DIPLOMA IV REKAM MEDIK


JURUSAN KESEHATAN
POLITEKNIK NEGERI JEMBER
2017
Pertemuan :1

Pokok bahasan : Pengenalan PHP dan XAMPP

A. Dasar Teori
PHP adalah singkatan dari hypertext preprocessor. PHP merupakan bahasa
pemrograman untuk membuat web yag bersifat server-side scripting. PHP
memungkinkan anda untuk membuat halaman web yang bersifat dinamis.
Untuk mengetikkan baris code php, maka perlu mengapitnya dengan tag <?php
dan di akhir dengan ?> karena di luar dari itu php engine tidak menganggapnya
sebagai script php, melainkan hanya html biasa.
Pengertian XAMPP adalah perangkat lunak ( free software) bebas, yang
mendukung untuk banyak sistem operasi, yang merupakan kompilasi dari
beberapa program.
Fungsi XAMPP sendiri adalah sebagai server yang berdiri sendiri (localhost),
yang terdiri beberapa program antara lain : Apache HTTP Server, MySQL
database, dan penerjemah bahasa yang ditulis dengan bahasa pemrograman PHP
dan Perl. Nama XAMPP sendiri merupakan singkatan dari X (empat sistem
operasi apapun), Apache, MySQL, PHP dan Perl. Program ini tersedia dalam GNU
General Public License dan bebas, merupakan web server yang mudah untuk
digunakan yang dapat menampilkan halaman web yang dinamis. Untuk
mendapatkanya XAMPP anda dapat mendownload langsung dari web resminya.
Dan berikut beberapa definisi program lainnya yang terdapat dalam XAMPP.
Server HTTP Apache atau Server Web/WWW Apache adalah server web yang
dapat dijalankan di banyak sistem operasi seperti (Unix, BSD, Linux, Microsoft
Windows dan Novell Netware serta platform lainnya) yang berguna untuk
melayani dan memfungsikan situs web. Protokol yang digunakan untuk melayani
fasilitas web/www ini menggunakan HTTP
MySQL adalah sebuah perangkat lunak sistem manajemen basis data SQL (bahasa
Inggris: database management system) atau DBMS yang multithread, multi-user,
dengan sekitar 6 juta instalasi di seluruh dunia. PHP: Hypertext Preprocessor
adalah bahasa skrip yang dapat ditanamkan atau disisipkan ke dalam HTML. PHP
banyak dipakai untuk memrogram situs web dinamis. PHP dapat digunakan untuk
membangun sebuah CMS. phpMyAdmin adalah perangkat lunak bebas yang ditulis
dalam bahasa pemrograman PHP yang digunakan untuk menangani administrasi
MySQL melalui Jejaring Jagat Jembar (World Wide Web). phpMyAdmin
mendukung berbagai operasi MySQL

B. Praktikum
1. Membuat program sederhana dari php

<?php
<html>
<title>Program PHP</title>
<head></head>
<body>
<h4>Contoh 1 Program PHP</h4>
<?php
/*display a text messages*/
echo "Hello, ini program PHP pertamaku";
?>
</body>
</html>

Output

2. Praktikum 1b
Membuat login Admin
Output :

3. Praktikum 1c
Membuat Program Login Succes

<html>
<title> LOGIN 2</title>
<head></head>
<body style="background-color:#EE82EE">
<center>
<h4><font color=purple> LOGIN SUCCESS </h4>
<?php
/*display a text message*/
echo "Ini adalah halaman Admin";
?>
Output </font>
</center>
</body>
</html>
4. Mengaktifkan Xampp
Buka Aplikasi Xampp pada laptop

Klik start pada Apache dan Mysql


Kemudian pilih admin

Maka akan muncul hasil seperti dibawah dan berarti Xampp sudah aktif pada
laptop
Apabila ingin keluar dari Xampp klik stop pada Apache dan Mysql
Jika sudah selesai klik Quit jangan tanda (x) karena jika tanda silang hanya
menutup sementara tanpa menonaktifkan Xampp

5. Membuat Database dari Xampp


Ketika Xampp sudah aktif maka pilih Basis data untuk membuat database misal
dbkampus
Setelah membuat database maka membuat table misal mahasiswa

Kemudian isikan atribut yang ada pada table


Isi table sesuai data yang di inginkan

Jika database dan tabel sudah dibuat maka tampilannya seperti dibawah ini
Pertemuan :2

Pokok bahasan : Desain Interface

A. Dasar Teori
Desain Antarmuka atau yang lebih sering dikenal dengan istilah Design
Interface adalah desain untuk komputer, peralatan, mesin, perangkat komunikasi
mobile, aplikasi perangkat lunak, dan situs web yang berfokus pada pengalaman
dan interaksi penggunanya
Tujuan dari penggunaan design interface ini adalah untuk membuat interaksi
pengguna sesederhana dan seefisien mungkin. Bagaimana user berinteraksi
dengan komputer menggunakan tampilan antarmuka (interface) yang ada pada
layar komputer.
B. Praktikum
HOME

GAMBAR 1

Wallpaper
Keterangan 1 Home About Supplier Ingredients Chasier

Keterangan 2 diberi Slidershow yang berisi gambar-gambar

Contoh gambar :

GAMBAR 2

Keterangan 1 Adress
Jalan Edelweis no 29
Jember
Jawa Timur, Indonesia
Keterangan 2 Contact
0331-7793744
081233125657
Keterangan 3 Hours
16.00 00.00 WIB
Keterangan 4 dihapus
Keterangan 5 $2017 by friedrice with chilipedas.com

ABOUT

GAMBAR 1

Wallpaper tetap

Tulisan Gelato Fried Rice

GAMBAR 2

Our Place Mendeskripsikan Restorant

GAMBAR 3
Diubah foto restorant

Gambar 4

SUPPLIER
GAMBAR 1

EVENT

1. Gelato Diganti dengan Fried Rice


2. Event Diganti dengan supplier

GAMBAR 2

THE BEST ICE CREAM Diganti Wellcome Supplier

ICE CREAM CART Diganti dengan Foto serta biodata supplier

GAMBAR 3
Diganti Dengan gambar bahan baku nasi goreng.

Contoh :

INGREDIENTS

GAMBAR 1
Gelato Diganti Fried Rice

FLAVORS Diganti Ingredients

GAMBAR 2

ICE CREAM FLAVORS Diganti Fried Fries Ingredients

Gambar Diganti dengan gambar bahan

Contoh :

GAMBAR 3
DAIRY FREE FLAVORS Diganti dengan Toping Nasi Goreng

Contoh

Toping Sosis

CHASIER

GAMBAR 1

Gelato Fried Rice

Diganti Wellcome to Casier

GAMBAR 2
Diisi foto kasir dan biodata kasir

Login Admin
Pertemuan :3

Pokok bahasan : Membuat WEB

A. Dasar Teori
Website adalah kumpulan dari berbagai macam halaman situs, yang terangkum
didalam sebuah domain atau juga subdomain, yang lebih tempatnya berada di
dalam WWW (World Wide Web) yang tentunya terdapat di dalam Internet.
Halaman website biasanya berupa dokumen yang ditulis dalam format Hyper
Text Markup Language (HTML), yang bisa diakses melalui HTTP, HTTP adalah
suatu protokol yang menyampaikan berbagai informasi dari server website untuk
ditampilkan kepada para user atau pemakai melalui web browser.
Jenis-jenis website ada 3 (tiga) macam diantaranya, bisa dibaca dibawah ini:
Website Statis adalah suatu website yang mempunyai halaman yang tidak
berubah. Yang artinya adalah untuk melakukan sebah perubahan pada suatu
halaman hanya bisa dilakukan secara manual yitu dengan cara mengedit kode-
kode yang menjadi struktur dari website itu sendiri.
Website Dinamis adalah merupakan suatu website yang secara strukturnya
diperuntukan untuk update sesering mungkin. Biasanya selain dimana
utamanya yang bisa diakses oleh para pengguna (user) pada umumnya, juga
telah disediakan halaman backend yaitu untuk mengedit kontent dari website
tersebut. Contoh dari website dinamis seperti web berita yang didalamnya
terdapat fasilitas berita, dsb.
Website Interaktif adalah suatu website yang memang pada saat ini memang
terkenal. Contohnya website interaktif seperti forum dan blog

B. Praktikum
Membuat Website Restoran Raja Nikmat
1. Membuat Form Home
Input
Output

2. Membuat Form Varian


Input
Output
3. Membuat Form Supplier
Input
Output

4. Membuat Form Barang


Input
Output
Pertemuan :4

Pokok bahasan : Koneksi Database ke Web dan Aritmatika

A. Dasar Teori
Basis data (database) adalah kumpulan suatu informasi yang disimpan didalam
komputer secara sistematik dimana suatu informasi tersebut dapat diperiksa
menggunakan suatu program komputer untuk memperoleh informasi. Konsep
dasar dari basis data adalah kumpulan dari catatan-catatan, atau potongan dari
pengetahuan. Sebuah basis data memiliki penjelasan terstruktur dari jenis fakta
yang tersimpan di dalamnya:, penjelasan ini disebut dengan skema.
Koneksi pertama kali dilakukan adalah dengan menggunakan
fungsi mysql_connect();
Bentuk Umumnya :
Mysql_connect(nama host, Nama user, Password);
Keterangan :
Nama Host adalah lokasi dimana mySQL itu dipublikasikan.
Nama_user adalah string dengan isi data nama user yang terdaftar dalam
mySQL yang digunakan untuk megakses data pada MySQL.
Password adalah string yang berisikan password yang digunaka untuk
mengakses database.
mysql_connect()
mysql_connect() adalah Fungsi PHP untuk memulai koneksi dengan server
MySQL. Syntax nya adalah: mysql_connect(nama_server, nama_user,
password_user)
contoh:
<?php
$link = mysql_connect(localhost, mysql_user, mysql_password)
or die(Could not connect: . mysql_error());
print (Connected successfully);
mysql_close($link);
?>
$link adalah nama variabel untuk koneksi.
Operator matematika atau aritmatika digunakan untuk melakukan operasi
matematika pada variabel yang ada, seperti penjumlahan, pengurangan,
pembagian dan perkalian

+ Penjumlahan $a + $b = $c

- Pengurangan $a - $b = $c

* Perkalian $a * $b = $c

/ Pembagian $a / $b = $c

% Modulus (sisa pembagian) $a % $b = $c


B. Praktikum
1. Koneksi database dengan Website
Pastikan sudah membuat database terlebih dahulu

Pastikan sudah membuat form login


input
ouput
Masukkan script seperti dibawah untuk membuat koneksi dari database yang
sudah di buat ke website

Apabila ada kesalahan dalam login akan muncul pesan


Apabila berhasil koneksi maka akan masuk ke dalam website yaitu dengan
username admin dan password admin
2. Aritmatika

Syntax pada aritmatika yang memunculkan bilangan deret


<html>
<head>
<title> Latihan Program Aritmatika dengan PHP
</title>
</head>
<body>
<?php
$x = 2;
$y = 14;
$z = 3;
echo x = $y+2+$z;
echo y = $x%3;
echo z = (20+$z)+5;
?>
</body>
Syntax pada perulangan pada deret

OUTPUT

INPUT

OUTPUT
Syntax memunculkan bintang

OUTPUT
Pertemuan :5

Pokok bahasan : Final project WEB

Praktikum
1. mengkoneksikan database dengan web
Pastikan sudah membuat database terlebih dahulu

Pastikan sudah membuat form login


Input
Output
Masukkan script seperti dibawah untuk membuat koneksi dari database yang sudah
di buat ke website

Apabila ada kesalahan dalam login akan muncul pesan


Apabila berhasil koneksi maka akan masuk ke dalam website yaitu dengan
username admin dan password admin
2. membuat form home
Input
Output

3. membuat form varian


Input
Output
4. membuat form supplier
Input
Output
5. membuat koneksi supplier ke database beserta menampilkan tabel pada form supplier
input

output
6. membuat form barang
Input
Output
7. membuat koneksi barang ke database beserta menampilkan tabel pada form barang
input

Output
8. membuat form keluar

Output

Apabila di klik keluar maka akan kembali ke form login

Anda mungkin juga menyukai