Anda di halaman 1dari 1

PENGAMBILAN LINEN INFEKSIUS

No. Dokumen No. Revisi Halaman


E.1-2 00 1/1
Disahkan,
Direktur Rumah Sakit Risa Sentra Medika Mataram

STANDAR PROSEDUR Tanggal Terbit


OPERASIONAL 9 Februari 2015

dr. Ketut Mendra, MQIH

PENGERTIAN Linen INFEKSIUS adalah linen yang habis atau selesai


digunakan oleh pasien yang mempunyai tingkat angka
penularan sangat tinggi dan berbahaya
TUJUAN Mencegah pemaparan pekerja,pengunjung,pelaku out source
serta lingkungan rumah sakit dari linen INFEKSIUS
KEBIJAKAN Rumah Sakit Risa Sentra Medika mengatur tata cara
pengambilan Linen INFEKSIUS
PROSEDUR Pengambilan Linen Infeksius
1. Petugas di lengkapi dengan APD ( Alat Pelindung Diri )
2. Sebelum proses perendaman linen INFEKSIUS di catat
jumlah dan item linen yang ada sesuai dengan nomor linen
dan tingkat kekotorannya
3. Sebelum linen INFEKSIUS di serahkan ke laundry,linen
terlebih dahulu di rendam menggunakan detergent dan
desinfektan selama 2 jam
4. Setelah proses perendaman selesai linen di masukkan
dalam kantong tertutup yang berwarna kuning
5. Masukkan dalam troly kotor bersama dengan linen kotor
lainnya, kantong kemasan jangan sampai terbuka dan
pecah
6. Tanda tangani Bon bersama-sama dengan saksi dari
petugas laundry
7. Kemasan linen infeksius tidak boleh di bawa tanpa
menggunakan trolly untuk mencegah pemaparan infeksi
8. Serahkan ke laundry dalam kondisi terbungkus rapat
UNIT TERKAIT Rawat Jalan, Rawat Inap, Kamar Operasi, ICU, NICU, Laundry

Anda mungkin juga menyukai