Anda di halaman 1dari 4

POWERFULL POWERPOINT TRY OUT UN

Lisensi Dokumen:
Copyright 2012-2015 formulasi.or.id
Seluruh dokumen di formulasi.or.id dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan
bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan
copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali
mendapatkan ijin terlebih dahulu dari formulasi.or.id.

M. Imron
mazguru@gmail.com
http://www.mazguru.wordpress.com

Salam Powerpointmania !

Kali ini saya akan menjabarkan bagaimana membuat Multimedia Powerpoint untuk Try
Out Ujian Nasional dengan acak soal otomatis disertai dengan database nilai hasilnya. Kita
semua sudah mafhum, bahwa UN mulai dari tahun 2012 sampai sekarang ada 20 paket soal
disertai barcode (versi SMA/MA/SMK), masing-masing paket berbeda soal. Hal ini tentunya
membuat tantangan tersendiri bagi kita sebagai guru untuk memikirkan bagaimana membuat
pembelajaran yang menyenangkan, efektif sekaligus maksimal.
Saya telah membuat template Powerpoint untuk Try Out UN, bisa juga digunakan untuk
latihan soal lainnya. Powerpoint ini sudah saya sisipi dengan script VBA agar menampilkan soal
secara acak dan menampilkan pula hasil nilai Try Out beserta databasenya. Template Powerpoint
Try Out UN yang saya buat belum sempurna karena belum ada soal-soalnya. Maka tugas Anda-
lah yang menyempurnakannya dengan menuliskan soal-soal yang Anda kehendaki sesuai dengan
SKL.
Jika Anda belum paham bahasa pemprograman VBA, saya sarankan jangan menghapus
tombol-tombol navigasi yang ada di powerpoint ini. Tapi jika Anda sudah bisa memahami
bahasa VBA, silahkan Anda modifikasi sesuai kreasi Anda sendiri.

Ikuti langkah-langkah berikut untuk mengeditnya :


1. Mengaktifkan Menu Developer

Klik Office Button Powerpoint Option centang Show Developer Tab in the
Ribbon.
Menu Developer berguna untuk membuka dan menuliskna script VBA/Macro di
Powerpoint. Dalam tiap pemprograman VBA untuk objek gambar dan shape (garis) harus
diberi nama, untuk memberi nama shape/gambar : klik gambar/shape klik menu Format

Selection Pane tampil Task Pane di sebelah kanan, silahkan klik


shape yang dimaksud lalu ubah namanya.

[Tutorial Powerfull Powerpoint by Mazguru] Page 1


2. Edit Slide Master
Untuk mengubah tampilan background layar:
Klik kanan Format background Pilih
Picture or texture file Klik tombol file pilih
gambar background yang dikehendaki
Judul silahkan diganti sesuai Mapel
Untuk gambar formulasi, tulisan selamat
Tombol Home, M dan X bisa diganti sesuai selera. belajar Amjad dan tanggal mohon jangan
Jangan lupa masukkan link/macro untuk tombol : dihapus !
1. Home : Insert Action Hyperlink to First slide
2. M : Insert Action Run Macro info Timer boleh dihapus kalau Anda tidak suka
3. X : Insert Action Run Macro keluar

3. Edit Halaman Depan (Slide 1)


1. Judul Try Out silahkan disesuaikan
dengan mapel
2. Lambang (Pm) dan tulisannya silahkan
diganti jika tidak berkenan
3. Petunjuk Program tidak usah diganti ya...
4. Tombol PETUNJUK dan MULAI tidak
usah diganti. Kalau Anda mengganti
tombol tsb dengan kreasi sendiri, silahkan
lakukan hal berikut :
[PETUNJUK] : lakukan teknik trigger,
klik box petunjuk program lalu buat
animasi entrance di trigger ke tombol
petunjuk
[MULAI] : Klik menu Insert Action
Run Macro mulai
5. Geser texbox PETUNJUK PROGRAM,
akan tampak Tips Sukses UN. Silahkan
diganti sesuai tips dari Anda. Jangan lupa
kembalikan textbox ke tempat semula
6. Background slide bisa diganti dengan
Segala atribut dan gambar Formulasi, alamat web cara : Klik kanan Format background
formulasi dilarang untuk dihapus ! Pilih Picture or texture file Klik
tombol file pilih gambar background
yang dikehendaki centang Hide
background graphics
4. Edit Tabel Data Nilai (Slide 2)
Anda hanya diperkenankan mengedit judul
tabel data sesuai dengan nama mapel Try
Out UN.

Tabel data dilarang dihapus, karena script


VBA tidak akan jalan jika tabel dihapus
ataupun ditambah kolom maupun barisnya

Design dan pewarnaan tabel boleh diganti


warna sesuai selera.

[Tutorial Powerfull Powerpoint by Mazguru] Page 2


5. Edit Sertifikat Nilai (Slide 3)
Anda hanya diperkenankan mengedit judul
sertifikat nilai sesuai dengan nama mapel
Try Out UN.

Border sertifikat kalau tidak suka silahkan


diganti, siapkan dulu border sertifikat yang
akan digunakan sebagai background slide
Lakukan langkah berikut :
Klik kanan Format background Pilih
Picture or texture file Klik tombol file
pilih gambar background yang
dikehendaki centang Hide background
graphics

Tombol-tombol dan keterangan lainnya


jangan diganti !

6. Edit Soal UN (Slide 4 dst)


Inilah point terpenting yang harus Anda lakukan. Persiapkan dulu soal-soal UN di Microsoft
Word atau aplikasi pengolah kata lainnya. Siapkan juga segala gambar, grafik, tabel serta
suara yang dibutuhkan dalam soal UN dalam satu folder khusus.
Copy-paste soal yang telah Anda siapkan
beserta jawaban pilihannya. Tombol ABC bisa
diganti sesuai selera.
Lakukan insert script untuk tiap tombol ABC:
Jika jawaban benar, maka : Klik menu
Insert Action Run Macro benar
Jika jawaban salah, maka : Klik menu
Insert Action Run Macro salah

Untuk tombol ABC yang saya buat telah saya


insert macro yang semuanya benilai salah,
silahkan diedit salah satu yang bernilai benar !

Copy-Paste Slide untuk slide selanjutnya


ataupun bisa dengan cara duplikasi slide :
Klik kanan pada slide 4 (tampilan kiri layar)
Duplicate Slide.

Lakukan hal yang sama untuk tiap soal (satu


soal satu slide)

Setelah semua soal selesai ditulis, segera lakukan penyimpanan project dengan format

Powerpoint Macro-Enable Show, caranya : Klik Office Button Save As Other


Formats File name : silahkan isi dengan nama file sesuai mapel UN, Save as Type : pilih
type file Powerpoint Macro-Enable Show (*.ppsm)

7. Edit Script VBA (Macro)


Jika Anda ingin melihat script VBA, silahkan : Klik menu Developer Visual Basic
Pelajari script VBA yang telah saya tuliskan, jika kurang paham bisa ditanyakan lewat
sms/email/inbox FB ataupun tatap muka langsung.

[Tutorial Powerfull Powerpoint by Mazguru] Page 3


Script VBA yang boleh diubah adalah : sub info (informasi programer), sub HowMany
(menentukan jumlah soal yang mau dikerjakan), sub target (menentukan target nilai). Untuk
prosedur/sub yang lain, kalau Anda tidak familiar dengan VBA saya sarankan jangan diubah
karena akan berakibat macro tidak berjalan dengan semestinya.
Setelah Anda bisa, maka Anda mempunyai kewajiban untuk menyebarkan kepada teman-
teman Guru maupun siswa ataupun kenalan yang membutuhkan bantuan.

KONTAK PENULIS

Semoga bermanfaat MAZGURU


Salam Super Powerfull Powerpoint Mania e-mail : mazguru@gmail.com
No.HP : 085701321215
FB : http://facebook.com/mazguru.imron
Blog : http://mazguru.wordpress.com

Ada pertanyaan seputar multimedia, blogging dan pemprograman? silahkan gabung di :


https://www.facebook.com/groups/formulasi/

[Tutorial Powerfull Powerpoint by Mazguru] Page 4

Anda mungkin juga menyukai