Anda di halaman 1dari 15

METODE PEMBELAJARAN BAHASA

TUGAS INTERVIEW MAHASISWA GUNADARMA

CATATAN INTERVIEW

Oleh:

NI LUH AYU SRI LAKSMI 17614905

PRISDAWATI SINAGA 18614531


Date, Time & Place : 10 Mei 2016, 11: 05, Universitas Gunadarma

Duration of Interview : 08: 58

Data of Participant

Name of Participant : Namira Tsamroatul Fuani

Age : 20

Address of the Participant : Jl. Goa Raya no. 13 Perumnas 3

School/ University : Universitas Gunadarma

Institutions Address : Jl. Kelapa Dua Raya No.11, Klp. Dua,


Tangerang, Banten 15810, Indonesia

Class/ Faculty : 3PA22 Fakultas Psikologi Gunadarma

Contact of the Participant :

Email : namirafuani@gmail,com
Phone Number :
Social Media :

Data of the Teacher/ Lecturer

Name : Maria, SS. M.Sas

Subject : Bahasa Inggris

Gender : Perempuan

Characteristics : Perempuan berkerudung dan bekerja sebagai


Sekdos

Address : Jl. Danau kelapa dua. No 13 tangerang

Email/ Phone Number : maria.syahroni@gmail.com


1. Bisa tolong bantu jelaskan cara-cara guru mengajar di kelas?
Ngajarnya ngejelasin lewat ppt dan ngasih tugas

2. apa saja kegiatan-kegiatan guru di dalam kelas? mulai dari masuk kelas hingga
meninggalkan ruangan kelas?
Ngasih tugas

3. Bisa tolong bantu jelaskan apa saja kegiatan-kegiatan siswa di dalam kelas?
Mengerjakan tugas dan menjawab pertanyaan

4. Apa saja yang diajarkan di kelas bahasa inggris?


Passive Voice dan Conditional Sentences

5. posisi duduk biasanya seperti apa? berbaris seperti biasa atau membentuk huruf U?
Berbaris seperti biasa

6. apakah guru pernah meminta siswa belajar dalam kelompok-kelompok kecil?


Tidak pernah belajar dalam kelompok

7. jumlah siswa dalam kelompok berapa?


Tidak ada kelompok

8. apa saja yang dilakukan di dalam kelompok?


Tidak ada kelompok

9. bahasa apa yang digunakan saat belajar dalam kelompok? bahasa indonesia atau bahasa
inggris?
Tidak ada kelompok

10. apakah guru pernah meminta siswa belajar berpasangan-pasangan? berdua-berdua?


Tidak pernah

11. apa saja kegiatannya?


Tidak ada

12. bahasa apa yang digunakan? apakah bahasa indonesia atau bahasa inggris?
Menjelaskannya dipadukan dengan bahasa Indonesia dan Inggris

13. apakah guru pernah meminta siswa untuk saling berdiskusi atau bercakap-cakap dalam
bahasa inggris?
Tidak pernah

14. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama?


Tidak pernah

15. biasanya topik apa yang dibicarakan dalam bahasa inggris?


Topik materi pelajaran di PPT

16. apakah guru pernah mengajarkan grammar?


Iya pernah

17. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama atau berapa menit guru
mengajarkan grammar dalam setiap pertemuan?
Setiap pertemuan mata kuliah belajar Grammar

18. Apakah guru pernah memberikan kegiatan membaca? tolong jelaskan? contohnya
bagaimana? kegiatannya apa saja? pakai bahasa apa?
Tidak pernah

19. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Tidak ada kegiatan reading

20. Apakah guru pernah memberikan kegiatan berbicara? tolong jelaskan? contohnya
bagaimana? kegiatannya apa saja? pakai bahasa apa?
Tidak pernah

21. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Tidak ada kegiatan speaking

22. Apakah guru pernah memberikan kegiatan mendengarkan/menyimak? tolong jelaskan?


contohnya bagaimana? kegiatannya apa saja? pakai bahasa apa?
Tidak pernah

23. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Tidak ada kegiatan listening

24. Apakah guru pernah memberikan kegiatan menulis? tolong jelaskan? contohnya
bagaimana? kegiatannya apa saja? pakai bahasa apa?
Tidak pernah
25. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Tidak ada kegiatan writting

26. Apakah guru pernah memberikan kegiatan permainan? tolong jelaskan? contohnya
bagaimana? kegiatannya apa saja? pakai bahasa apa?
Tidak pernah

27. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Tidak ada kegiatan permainan

28. apakah guru pernah meminta siswa mengerjakan tugas? tugasnya apa saja? seperti apa?
tugas di LKS? tugas2 latihan soal? atau apa?
Sering, tugasnya latihan soal di PPT

29. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Sering

30. apakah guru pernah memberi siswa PR? tugasnya apa saja? seperti apa? tugas di LKS?
tugas2 latihan soal? atau apa?
Sering, tugas latihan soal di PPT

31. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Sering

32. apakah guru pernah memberikan quiz atau ulangan atau ujian? tolong jelaskan?
Tidak pernah

33. seperti apa ulangannya? ulangan di kertas? berapa nomor? tentang apa?
Tidak ada kuis

34. apa yang kamu suka dari kelas bahasa inggris? tolong jelaskan?
Tidak suka bahasa inggris

35. apa yang kamu kurang atau tidak suka dari kelas bahasa inggris? tolong jelaskan?
Terlalu flat dan monoton karena satu kelas terisi 84 siswa jadi pembelajaran sulit
ditangkap

36. apakah kamu ada saran untuk kelas bahasa inggris?


Kegiatannya ditambah agar lebih menarik belajar dan kelas Psikologi dipisah
supaya efektif belajarnya
37. apakah kamu ada keluhan untuk kelas bahasa inggris?
Kelasnya terlalu flat dan monoton

38. apakah kamu kursus bahasa inggris? dimana?


Pernah waktu SD

39. bagaimana kemampuan bahasa inggris kamu sekarang?


Standard

40. apakah kamu mampu memahami buku-buku dalam bahasa inggris? buku seperti apa?
berapa persen kira2 kamu mampu memahaminya?
Tidak terlalu membaca buku bahasa inggris
41. apakah kamu mampu memahami berita dalam bahasa inggris tanpa terjemahan? berita
seperti apa? berapa persen kira2 kamu mampu memahaminya?
Sedikit sedikit

42. apakah kamu mampu memahami film berbahasa inggris tanpa terjemahan? film seperti
apa? berapa persen kira2 kamu bisa memahaminya?
Sedikit. Tapi lebih lihat mimik wajah dan menafsirkan sendiri apa maksudnya

43. apakah kamu mampu berkomunikasi langsung dengan penutur bahasa inggris asli?
Pernah waktu berkunjung ke tempat imigran

44. apakah kamu mampu memberikan presentasi ilmiah dalam bahasa inggris
tidak bisa

45. apakah kamu mampu memberikan pidato dalam bahasa inggris secara spontan??
Tidak bisa

46. apakah kamu mampu menjelaskan tentang sekolahmu dalam bahasa inggris?
Tidak bisa

47. apakah kamu mampu membuat tulisan dalam bahasa inggris? tulisan seperti apa? essay
panjang? surat formal? surat informal? atau tulisan apa?
Bisa, sedikit.

48. apakah guru pernah memberikan penghargaan kepada siswa? tolong jelaskan.
Pernah berupa poin nilai tambahan
49. apakah guru pernah memberikan hukuman kepada siswa? tolong jelaskan.
Tidak pernah
Date, Time & Place : 10 Mei, 2016, 11:45, Universitas Gunadarma

Duration of Interview : 10:36

Data of Participant

Name of Participant : Devitha Puspita Chandra

Age : 20

Address of the Participant : Jl. Dasana Indah blok SF 7 No. 28

School/ University : Universitas Gunadarma Karawaci

Institutions Address : Jl. Kelapa Dua Raya No.11, Klp. Dua,


Tangerang, Banten 15810, Indonesia

Class/ Faculty : 3PA22 Fakultas Psikologi

Contact of the Participant :

Email : devitapuspac@gmail.com
Phone Number :
Social Media :

Data of the Teacher/ Lecturer

Name : Maria, SS. M.Sas

Subject : Bahasa Inggris

Gender : Perempuan

Characteristics : Perempuan berkerudung dan bekerja sebagai


Sekdos

Address : Jl. Danau kelapa dua. No 13 tangerang

Email/ Phone Number : maria.syahroni@gmail.com


1. Bisa tolong bantu jelaskan cara-cara guru mengajar di kelas?
Menerangkan materi lalu diberi tugas

2. apa saja kegiatan-kegiatan guru di dalam kelas? mulai dari masuk kelas hingga
meninggalkan ruangan kelas?
Dosen masuk kelas, nanya kehadiran mahasiswa, terus mengajar materi di
proyektor

3. Bisa tolong bantu jelaskan apa saja kegiatan-kegiatan siswa di dalam kelas?
Mengerjakan tugas dan menjawab pertanyaan

4. Apa saja yang diajarkan di kelas bahasa inggris?


Tenses, Passive Voice dan Conditional Sentences

5. posisi duduk biasanya seperti apa? berbaris seperti biasa atau membentuk huruf U?
Berbaris seperti biasa

6. apakah guru pernah meminta siswa belajar dalam kelompok-kelompok kecil?


Tidak pernah belajar dalam kelompok

7. jumlah siswa dalam kelompok berapa?


Tidak ada kelompok

8. apa saja yang dilakukan di dalam kelompok?


Tidak ada kelompok

9. bahasa apa yang digunakan saat belajar dalam kelompok? bahasa indonesia atau bahasa
inggris?
Tidak ada kelompok

10. apakah guru pernah meminta siswa belajar berpasangan-pasangan? berdua-berdua?


Tidak pernah

11. apa saja kegiatannya?


Tidak ada

12. bahasa apa yang digunakan? apakah bahasa indonesia atau bahasa inggris?
Menjelaskannya dengan bahasa Inggris
13. apakah guru pernah meminta siswa untuk saling berdiskusi atau bercakap-cakap dalam
bahasa inggris?
Tidak pernah

14. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama?


Tidak pernah

15. biasanya topik apa yang dibicarakan dalam bahasa inggris?


Topik materi pelajaran di PPT

16. apakah guru pernah mengajarkan grammar?


Iya pernah

17. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama atau berapa menit guru
mengajarkan grammar dalam setiap pertemuan?
Setiap pertemuan mata kuliah belajar Grammar

18. Apakah guru pernah memberikan kegiatan membaca? tolong jelaskan? contohnya
bagaimana? kegiatannya apa saja? pakai bahasa apa?
Tidak pernah

19. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Tidak ada kegiatan reading

20. Apakah guru pernah memberikan kegiatan berbicara? tolong jelaskan? contohnya
bagaimana? kegiatannya apa saja? pakai bahasa apa?
Tidak pernah

21. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Tidak ada kegiatan speaking

22. Apakah guru pernah memberikan kegiatan mendengarkan/menyimak? tolong jelaskan?


contohnya bagaimana? kegiatannya apa saja? pakai bahasa apa?
Tidak pernah

23. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Tidak ada kegiatan listening

24. Apakah guru pernah memberikan kegiatan menulis? tolong jelaskan? contohnya
bagaimana? kegiatannya apa saja? pakai bahasa apa?
Tidak pernah

25. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Tidak ada kegiatan writting

26. Apakah guru pernah memberikan kegiatan permainan? tolong jelaskan? contohnya
bagaimana? kegiatannya apa saja? pakai bahasa apa?
Tidak pernah

27. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Tidak ada kegiatan permainan

28. apakah guru pernah meminta siswa mengerjakan tugas? tugasnya apa saja? seperti apa?
tugas di LKS? tugas2 latihan soal? atau apa?
Sering, tugasnya latihan soal di PPT

29. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Sering

30. apakah guru pernah memberi siswa PR? tugasnya apa saja? seperti apa? tugas di LKS?
tugas2 latihan soal? atau apa?
Sering, tugas latihan soal di PPT

31. seberapa sering? apakah setiap pertemuan? berapa lama dalam setiap pertemuan?
Sering

32. apakah guru pernah memberikan quiz atau ulangan atau ujian? tolong jelaskan?
Tidak pernah

33. seperti apa ulangannya? ulangan di kertas? berapa nomor? tentang apa?
Tidak ada kuis

34. apa yang kamu suka dari kelas bahasa inggris? tolong jelaskan?
Tidak suka bahasa inggris

35. apa yang kamu kurang atau tidak suka dari kelas bahasa inggris? tolong jelaskan?
Kelasnya terlalu banyak orang karena mahasiswanya ada 84. Sulit menangkap
pelajaran

36. apakah kamu ada saran untuk kelas bahasa inggris?


Kegiatannya ditambah agar lebih menarik belajar seperti kelas Bahasa Inggris
waktu SMA dan supaya mahasiswanya lebih semangat

37. apakah kamu ada keluhan untuk kelas bahasa inggris?


Kegiatan kelas tidak menarik

38. apakah kamu kursus bahasa inggris? dimana?


Tidak pernah

39. bagaimana kemampuan bahasa inggris kamu sekarang?


Kurang

40. apakah kamu mampu memahami buku-buku dalam bahasa inggris? buku seperti apa?
berapa persen kira2 kamu mampu memahaminya?
Membaca novel bahasa inggris dengan kosakata ringan. Kalau ada yang tidak
dipahami melihat kamus elektronik

41. apakah kamu mampu memahami berita dalam bahasa inggris tanpa terjemahan? berita
seperti apa? berapa persen kira2 kamu mampu memahaminya?
Sedikit sedikit dengan melihat visualisasi di TV

42. apakah kamu mampu memahami film berbahasa inggris tanpa terjemahan? film seperti
apa? berapa persen kira2 kamu bisa memahaminya?
Sedikit. Tapi tidak memahami jalan cerita atau yang dikatakan aktor

43. apakah kamu mampu berkomunikasi langsung dengan penutur bahasa inggris asli?
Tidak pernah

44. apakah kamu mampu memberikan presentasi ilmiah dalam bahasa inggris
tidak bisa

45. apakah kamu mampu memberikan pidato dalam bahasa inggris secara spontan??
Tidak bisa

46. apakah kamu mampu menjelaskan tentang sekolahmu dalam bahasa inggris?
Tidak bisa

47. apakah kamu mampu membuat tulisan dalam bahasa inggris? tulisan seperti apa? essay
panjang? surat formal? surat informal? atau tulisan apa?
Bisa, sedikit menulis karangan deskriptif
48. apakah guru pernah memberikan penghargaan kepada siswa? tolong jelaskan.
Pernah berupa poin nilai tambahan

49. apakah guru pernah memberikan hukuman kepada siswa? tolong jelaskan.
Tidak pernah
Date, Time & Place :

Duration of Interview :

Data of Participant

Name of Participant :

Age :

Address of the Participant :

School/ University :

Institutions Address :

Class/ Faculty :

Contact of the Participant :

Email :
Phone Number :
Social Media :

Data of the Teacher/ Lecturer

Name :

Subject :

Gender :

Characteristics :

Address :

Email/ Phone Number :


Date, Time & Place :

Duration of Interview :

Data of Participant

Name of Participant :

Age :

Address of the Participant :

School/ University :

Institutions Address :

Class/ Faculty :

Contact of the Participant :

Email :
Phone Number :
Social Media :

Data of the Teacher/ Lecturer

Name :

Subject :

Gender :

Characteristics :

Address :

Email/ Phone Number :

Anda mungkin juga menyukai