Anda di halaman 1dari 4

Ringkasan Open Cut

TAHAPAN OPENCUT URAIAN

KONSTRUKSI PIT LIMIT Membuat Subcrop floor dari seam yang akan dijadikan batas akhir penambangan
Page Startmodel: GRAPHICSEXTENDSUBCROP
Membuat Kontur Struktur dari floor seam yang akan dijadikan batas akhir penambangan
Page Stratmodel: GRAPHICSCONTOURMODEL
Membuat Pit Limit (harus dibuat di design file blocks)
1. Duplicate subcrop (Menu: Edit Copy Duplicate)
2. Duplicate salah satu kontur struktur yang akan dijadikan batas penambangan (Menu: Edit Copy Duplicate)
3. Buat garis tegak lurus terhadap garis kontur pada sisi kiri dan kanan.
4. Intersect garis subcrop dengan garis yang kontur struktur dan garis yang dibuat pada tahapan no.3 (hasil akhir
berupa polygon). Menu: Edit Segment - Intersect
5. Filter vertex polygon (Menu: Edit Vertices Filter)
6. Buat garis di sebelah kiri dan kanan serta atas dan bawah polygon. Garis tersebut harus berpotongan.

SIDE DEFINITION Membuat side definition (hight wall& low wall) yang akan digunakan pada saat pembuatan solid
Page Opencut: MINESCAPE EXPLORER SIDE DEFINITION CREATE

Tentukan start&end angle serta start&end offset untuk masing2 side definition

BATTER BLOCK MEMBUAT DESIGN STRIP


1. Berdasarkan garis start dan finish strip
Page Opencut: STRIP DESIGNGENERATE STRIP
- Tentukan garis awal dan akhir untuk penamaan strip.
- Tentukan nama layer ouput
- Strip model, pilih LEAVE.
- Tentukan lebar strip pada bagian average
- Tentukan konstruksi penamaan strip
- Tentukan side definition untuk strip

2. Berdasarkan garis kontur struktur


Page Opencut: CONVERT ELEMENT GENERATE STRIPS
- Buat kontur struktur floor dari seam yang akan dijadikan batas akhir penambangan
Page Stratmodel: GRAPHICS CONTOUR - MODEL
- Clip at crop line zone tidak dipilih
- Duplicate kontur struktur
- Buat garis short line untuk kontur elevasi positip dan negative. Vertek awal dari short line disesuaikan dengan
arah penamaan strip.
- Buat strip untuk kontur yang mempunyai elevasi positip dan negative. Berikan nama yang berbeda untuk kontur
yang mempunyai nilai positip dan negative.
- Periksa side definition strip. Jika salah maka side definition harus diubah dengan memilih menu Edit Element
Edit

MEMBUAT PEMBAGI STRIP (BLOCK)


Page Opencut: STRIP DESIGN>GENERATE STRIP
- Tentukan garis awal dan akhir untuk penamaan block
- Polygon dipilih.
- Tentukan nama output layer
- Nama block harus dibedakan dari sebelumnya.
- Tentukan width dari block
- Tentukan side definition untuk block
- Jika proses sudah selesai periksa hasilnya. Jika side definition tidak sesuai maka side definition harus diubah
dengan memilih menu Strip_design Tag Design Segment
Ringkasan Open Cut

INTERSECTION STRIP
Page Opencut: STRIP DESIGNSTRIP INTERSECTION
- Tentukan primary dan secondary strip dengan memasukkan daftar nama strip atau list file. Daftar nama strip
yang dapat dimasukkan maksimal 100. jika lebih dari 100, maka harus dibuat list file. Untuk membuat list file klik
kanan kemudian pilih Create.
- Tentukan nama output layer
- Tentukan construction name untuk blok-blok hasil intersect.

MERGE BATTER BLOCK


Block yang kecil dapat digabungkan (merge) dengan memilih:
MINESCAPE EXPLORERBLOCKSPROCESSMERGE BATTER BLOCK

- Cara lain untuk merge batter block adalah melalui MINESCAPE EXPLORER USERCOMANDS BBMERGE

SOLID MEMBUAT SOLID DARI PROYEKSI BATTER BLOCK


Page Opencut: STRIP DESIGNPROJECT SOLID
- Sebelum membuat solid surface-surface yang akan digunakan harus disiapkan, seperti topo, floor seam, roof
seam, bench dll.
- Tentukan daftar nama batter block yang akan dibuat solid. Jika jumlah batterblock lebih dari 100 maka buat list
file.
- Tentukan rule yang akan digunakan pada saat proyeksi solid. Jika belum mempunyai rule maka buat rule
dengan cara klik kanan kemudian pilih create.
- Tentukan nama rule
- Pilih nama schema dan model type yang akan digunakan
- Pilih disable outomatic generation
- Tentukan operation yang akan digunakan. Operation pertama harus Locate.
- Tentukan surface yang akan digunakan untuk masing-masing operation.

Note: Jika surface yang akan digunakan untuk operation adalah totalroof atau totalfloor dari seam maka
sebaiknya dibut surface expression untuk totalroof atao totalfloor. Expressionnya misalnya adalah:

Nonmiss (300_floor,310_floor)

- Tentukan nama solid hasil proyeksi.


- Tentukan sampling parameter.

MEMBUAT SECTION DARI SOLID


OUTPUT GRAPHICS
Page Opencut: GRAPHICSSECTION>BLOCKS

MEMBUAT SECTION DARI STRATMODEL


Page Stratmodel: GRAPHICSSECTION>STRATMODEL

Note: Section dari solid dapat di-overlaykan dengan section dari model

MENGHITUNG RESERVE DARI SOLID


RESERVE
Page Opencut: RESERVES SAMPLE SOLIDS
- Masukkan nama-nama solid yang akan dihitung reservenya. Jika jumlahnya melebihi 100 solids maka harus
dibuat list file.
- Tentukan nama output table
- Tentukan sample type dan density
- Masukkan nama-nama interval yang akan dihitung reservenya
- Jika mau memasukkan faktor losses atau dilution maka accumulate tidak dipilih
- Masukkan quality jika nilai quality ingin ditampilkan untuk setiap block

MINING RESERVE
Digunakan jika akan memasukan factor losses atau dilution pada saat perhitungan reserve
Page Opencut: RESERVES EVALUATE SAMPLE MINING RESERVE
- Masukkan nama table file hasil perhitungan reserve dari solid
- Tentukan nama table hasil mining reserve
Ringkasan Open Cut

- Tentukan interval yang akan diberikan nilai losses.


- Tentukan besarnya losses
- Tentukan Type losses

ACCUMULATE SAMPLE
Page Opencut: RESERVES ACUMMULATE SAMPLE
- Masukkan nama table hasil mining reserve
- Tentukan nama table hasil accumulate

REFORMAT SAMPLE
Page Opencut: RESERVES REFORMAT SAMPLE BLOCK
- Masukkan nama table hasil accumulate
- Tentukan nama table hasil reformat
- Tentukan kolom apasaja yang mau ditampilkan dalam table

RESGRAPHICS
Page Opencut: MINESCAPE EXPLORER ACTIONS RESGRAPHICS
Buat kolom tambahan totalwaste, sr dan srcolour pada table hasil reformat
Tentukan nama output design file dan layer dimana hasil resgraphics akan ditampilkan.
Pilih table hasil reformat yang akan dibuat resgraphic-nya.
Tentukan block type, block name column, solid surface, surface type, columns to display, text display definition
dan fill colour

Export table hasil reformat dengan memilih menu:


Menentukan SR
Cummulative
Minescape Explorer Table Files Generic Pilih Nama table hasil reformat Export Lotus 123

Tentukan start row


Tentukan kolom-kolom yang akan diexport (Misalnya pilih kolom name, totalrrmass, total_waste dan SR)
Tentukan nama output hasil export

Buka hasil export dengan menggunakan Excel Pilih Delimited Tab Space Other (ketikkan tanda *)
Tambahkan kolom untuk totalcoal.cum, Totalwaste cum. dan sr cum

Save as file tersebut.

1. MEMBUAT BENTUK DASAR PIT


Pit Design
Buat garis batas ekonomis tambang berdasarkan hasil resgraphics
Duplicate subcrop
Intersect subcrop dengan garis batas ekonomis tambang sehingga membentuk suatu polygon
Drape polygon pada floor seam yang akan dijadikan batas akhir penambangan
Filter vertex polygon

2. MEMBERLAKUKAN SIDE DEFINITION PADA SETIAP SISI POLYGON


Page Opencut: STRIP_DESIGN TAG DESIGN SEGMENT
Definisikan side definition pada pit yang sudah dibuat di tahap 1

3. MEMBUAT BENCH
Page Opencut: MINESCAPE EXPLORER SPECS CREATE PILIH CATEGORY BENCHES
Buat bench untuk elevasi positip dan negative. Gunakan calculate untuk memudahkan pembuatan bench.

4. PROYEKSI CREST DAN TOE


Page Opencut: STRIP_DESIGN RAMPS PROJECT AND OFFSET
Tentukan nama output layer untuk crest, toe, rays dan ramp.
Tentukan benches yang digunakan
Tentukan metode yang digunakan pada saat project dan offset, misalnya element dan bench.
Pick Id polygon kemudian pilih detail untuk mengetahui nilai minimum elevation dari pit limit.
Ringkasan Open Cut

Pilih Project, Offset dan generate rays. Offset first tidak perlu dipilih.
Tentukan start dan target value.

5. INTERSECT PIT DENGAN SURFACE TOPOGRAPHY


MINESCAPE EXPLORER SURFACES PROCESS INTERSECT SURFACE
Masukkan nama layer yang berisi pit yang akan diintersect.
Masukkan nama surface topography

6. MEMBUAT POLYGON LIMIT DARI PIT YANG TELAH DIINTERSECT UNTUK PERHITUNGAN RESERVE
MODEL TRIANGLE - DESIGN
Triangle pit yang telah diintersect
Buat polygon boundary dari triangle

Atau

Buat triangulasi dari pit yang belum diintersect dengan topo


Intersect surface triangulasi pit dengan surface topo
Page Opencut: GRAPHICS SECTION SURFACE EXPOSE

7. PERHITUNGAN RESERVE PIT


Page Opencut: Reserves Sample Polygon

Anda mungkin juga menyukai