Anda di halaman 1dari 16

TUGAS EVALUASI PENDIDIKAN

(TABEL KISI-KISI TES OBJEKTIF DAN KARTU SOAL)

Di susun Oleh :
PUSPA INDAH FEBTININGSIH
NIM : 2016.02.0004

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN HUSADA JOMBANG


PROGRAM STUDI D-IV BIDAN PENDIDIK
2017
Tabel Kisi-Kisi Tes Objektif

Program studi : D III Kebidanan


Mata kuliah : Asuhan Kebidanan III (nifas)
Semester/tahun : III/ 2017
Waktu : 50 menit
Tipe tes : Objektif
Jumlah soal : 30 item
Jenjang kemampuan
No Kompetensi dasar Jumlah
C1 C2 C3 C4,5,6
1. Konsep dasar mikrobiologi 1 1 2
2. Bacteriologi dasar 2 1 3
3. Respon orang tua terhadap bayi baru lahir 2 1 3
4. Perubahan fisiologis 1 4 1 6
5. Proses adaptasi fisiologis dan psikologis ibu
3 1 4
dalam masa nifas
6. Kebutuhan dasar ibu masa nifas 1 1
7. Asuhan kebidanan pada ibu masa nifas 1 1 2
8. Program tindak lanjut asuhan masa nifas 1 1 2
9. Cara deteksi dini komplikasi pada masa nifas
1 1 2
dan penanganannya
10. Pendokumentasian hasil asuhan masa nifas 3 1 1 5
Jumlah 12 10 5 3 30

Soal dan jawaban

1. Suatu keadaan setelah plasenta lahir sampai kembalinya alat kandungan


seperti semula disebut
a. Konsepsi
b. nidasi
c. Puerperium
d. Kontrasepsi
e. Partus
2. Tujuan pemberian asuhan pada masa nifas antara lain ...
a. Memberikan pendidikan kesehatan tentang perawatan antenatal
b. Melaksanakan skrinning pada waktu persalinan
c. Memberikan pelayanan pra konsepsi
d. Menjaga kesehatan ibu dan bayi, baik fisik maupun psikologis
e. Semua jawaban benar
3. Manfaat ASI bagi bayi antara lain ...
a. Membantu proses involusio uteri
b. Tumbuh kembang bayi lebih baik
c. Menurunkan angka kematian bayi
d. Mengurangi devisa pembelian susu formula
e. Bayi menjadi cerdas
4. Kontak awal antara ibu dan bayi setelah kelahiran, untuk memberikan
kasih sayang yang merupakan dasar interaksi antara keduanya secara terus
menerus merupakan pengertian dari
a. Kasih sayang
b. Bounding Attachment
c. Inisiasi Menyusu Dini
d. Kontak Dini
e. Nifas
5. Penurunan tekanan darah kurang lebih 20 mmHg dari tekanan sistolik
yang terjadi pada ibu post partum saat berubah posisi disebut
a. Hipotensi post partum
b. Hipotensi nocturnal
c. Hipotensi fisiologis
d. Ostostatik hipotensi
e. Hipertensi
6. Hormon yang mempengaruhi dalam produksi ASI yaitu
a. Prolaktin
b. Progesterone
c. Estrogen
d. Tiroksin
e. Androgen
7. Gejala yang menonjol dalam depresi postpartum atau yang lebih dikena
dengan trias depresi yaitu, kecuali
a. Berkurangnya energi
b. Penurunan efek
c. Hilang minat
d. Hilang nafsu makan
e. Hilang ingatan
8. Seorang perempuan melahirkan 2 minggu yang lalu datang ke Bidan
dengan keluhan Payudara bengkak keras dan panas, nyeri bila ditekan,
Hasil pemeriksaan: TD: 100/60 MMHg, Nadi: 98x/menit, Respirasi:
18x/menit dan suhu tubuh adalah 38,20C serta payudara berwarna
kemerahan. ibu mengatakan bahwa ibu tidak menyusui bayinya.Diagnosa
dari kasus diatas adalah
a. Mastitis
b. Abses payudara
c. Bendungan ASI
d. Engorgement
e. Puting susu lecet
9. Seorang perempuan berusia 28 tahun, post partum 8 jam yang lalu, anak
pertama melahirkan di RB harapan bunda, mengeluh : mules dan
mengeluarkan darah pervaginam sedikit, ASI belum keluar, ibu merasa
cemas dengan keadaannya. Dari hasil pemeriksaan tidak ditemukan
adanya kelainan pada payudara ibu.Dari kasus tersebut di atas diagnosa
kebidanannya adalah
a. Ny.. umur 28 tahun P1A0 8 jam post partum normal
b. Ny.. umur 28 tahun P1A0 8 jam post partum dengan sub involusi
c. Ny.. umur 28 tahun P1A0 8 jam post partum dengan bendungan asi
d. Ny.. umur 28 tahun P1A0 8 jam post partum dengan psikosis
e. Ny.. umur 28 tahun P1A0 8 jam post partum dengan post partum
blues
10. Penatalaksanaan yang saudara berikan untuk mengatur keluhan mules
pada kasus diatas adalah....
a. Berikan analgetik
b. Berikan kompres hangat pada daerah perut
c. Berikan konseling bahwa keluhan mules adalah keadaan normal
d. Rujuk untuk penanganan lebih lanjut
e. Lakukan masase fundus

Kunci jawaban
1. C 6. D
2. D 7. A
3. B 8. C
4. B 9. A
5. D 10. C
KARTU SOAL BENTUK PG
Jenis sekolah : STIKES Penyusun : Puspa Indah F
Mata kuliah : Askeb Kebidanan III (Nifas) Alokasi Waktu : 1 menit
Semester : III
Bentuk tes : Tertulis
KOMPETENSI
DASAR NO. SOAL KUNCI Buku sumber :
Mendefinisikan Konsep Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas
dasar masa nifas 1 C Normal (bahiyatun, 2009)
MATERI
RUMUSAN BUTIR SOAL
Pengertian masa nifas
INDIKATOR SOAL Suatu keadaan setelah plasenta lahir sampai kembalinya alat kandungan seperti semula disebut
Mahasiswa dapat a. Konsepsi
menunjukkan keadaan b. Nidasi
yang terjadi setelah c. Puerperium
plasenta lahir d. Kontrasepsi
e. Partus

KETERANGAN
No Digunakan Tanggal Jumlah Tingkat Daya Proporsi jawaban pada OMIT keterangan
untuk peserta kesukaran pembeda pilihan
A B C D E
1. SMT 15/8 -
KARTU SOAL BENTUK PG
Jenis sekolah : STIKES Penyusun : Puspa Indah F
Mata kuliah : Askeb Kebidanan III (Nifas) Alokasi Waktu : 1 menit
Semester : III
Bentuk tes : Tertulis
KOMPETENSI
DASAR NO. SOAL KUNCI Buku sumber :
Menjelaskan Konsep Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas
dasar masa nifas 2 D Normal (bahiyatun, 2009)
MATERI RUMUSAN BUTIR SOAL
Tujuan asuhan masa
nifas Tujuan pemberian asuhan pada masa nifas antara lain ...
INDIKATOR SOAL a. Memberikan pendidikan kesehatan tentang perawatan antenatal
Mahasiswa dapat b. Melaksanakan skrinning pada waktu persalinan
menentukan tujuan c. Memberikan pelayanan pra konsepsi
pemberian asuhan pada d. Menjaga kesehatan ibu dan bayi, baik fisik maupun psikologis
masa nifas e. Semua jawaban benar

KETERANGAN
No Digunakan Tanggal Jumlah Tingkat Daya Proporsi jawaban pada OMIT keterangan
untuk peserta kesukaran pembeda pilihan
A B C D E
1. SMT 15/8 -
KARTU SOAL BENTUK PG
Jenis sekolah : STIKES Penyusun : Puspa Indah F
Mata kuliah : Askeb Kebidanan III (Nifas) Alokasi Waktu : 1 menit
Semester : III
Bentuk tes : Tertulis
KOMPETENSI
DASAR NO. SOAL KUNCI Buku sumber :
Mendeskripsikan Proses Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas
laktasi dan menyusui 3 B Normal (bahiyatun, 2009)
MATERI
RUMUSAN BUTIR SOAL
Manfaat pemberian ASI
INDIKATOR SOAL Manfaat ASI bagi bayi antara lain ...
Mahasiswa dapat a. Membantu proses involusio uteri
menentukan manfaat b. Tumbuh kembang bayi lebih baik
ASI bagi bayi c. Menurunkan angka kematian bayi
d. Mengurangi devisa pembelian susu formula
e. Bayi menjadi cerdas

KETERANGAN
No Digunakan Tanggal Jumlah Tingkat Daya Proporsi jawaban pada OMIT keterangan
untuk peserta kesukaran pembeda pilihan
A B C D E
1. SMT 15/8 -
KARTU SOAL BENTUK PG
Jenis sekolah : STIKES Penyusun : Puspa Indah F
Mata kuliah : Askeb Kebidanan III (Nifas) Alokasi Waktu : 1 menit
Semester : III
Bentuk tes : Tertulis
KOMPETENSI
DASAR NO. SOAL KUNCI Buku sumber :
Mendeskripsikan Respon Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas
orang tua terhadap bayi 4 B Normal (bahiyatun, 2009)
baru lahir
RUMUSAN BUTIR SOAL
MATERI
Respon orang tua
Kontak awal antara ibu dan bayi setelah kelahiran, untuk memberikan kasih sayang yang merupakan
terhadap bayi
dasar interaksi antara keduanya secara terus menerus merupakan pengertian dari
INDIKATOR SOAL a. Kasih sayang
Mahasiswa dapat b. Bounding Attachment
menentukan interaksi c. Inisiasi Menyusu Dini
awal antara ibu dan bayi d. Kontak Dini
e. Nifas

KETERANGAN
No Digunakan Tanggal Jumlah Tingkat Daya Proporsi jawaban pada OMIT keterangan
untuk peserta kesukaran pembeda pilihan
A B C D E
1. SMT 15/8 -
KARTU SOAL BENTUK PG
Jenis sekolah : STIKES Penyusun : Puspa Indah F
Mata kuliah : Askeb Kebidanan III (Nifas) Alokasi Waktu : 1 menit
Semester : III
Bentuk tes : Tertulis
KOMPETENSI
DASAR NO. SOAL KUNCI Buku sumber :
Mendeskripsikan Proses Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas
adaptasi fisiologis dan 7 D Normal (bahiyatun, 2009)
psikologis ibu dalam
masa nifas RUMUSAN BUTIR SOAL
MATERI
Gejala yang menonjol dalam depresi postpartum atau yang lebih dikena dengan trias depresi yaitu,
Gejala depresi post
kecuali
partum
a. Berkurangnya energi
INDIKATOR SOAL b. Penurunan efek
Mahasiswa dapat c. Hilang minat
menentukan gejala yang d. Hilang nafsu makan
menonjol dalam depresi e. Hilang ingatan
postpartum

KETERANGAN

No Digunakan Tanggal Jumlah Tingkat Daya Proporsi jawaban pada OMIT keterangan
untuk peserta kesukaran pembeda pilihan
A B C D E
1. SMT 15/8 -
KARTU SOAL BENTUK PG
Jenis sekolah : STIKES Penyusun : Puspa Indah F
Mata kuliah : Askeb Kebidanan III (Nifas) Alokasi Waktu : 1 menit
Semester : III
Bentuk tes : Tertulis
KOMPETENSI
DASAR NO. SOAL KUNCI Buku sumber :
Mendeskripsikan Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas
Perubahan fisiologis 5 D Normal (bahiyatun, 2009)
MATERI
RUMUSAN BUTIR SOAL
Perubahan fisiologis

INDIKATOR SOAL Penurunan tekanan darah kurang lebih 20 mmHg dari tekanan sistolik yang terjadi pada ibu post
Mahasiswa dapat partum saat berubah posisi disebut
menentukan tekanan a. Hipotensi post partum
sistolik kurang dari 20 b. Hipotensi nocturnal
mmHg c. Hipotensi fisiologis
d. Ostostatik hipotensi
e. Hipertensi

KETERANGAN

No Digunakan Tanggal Jumlah Tingkat Daya Proporsi jawaban pada OMIT keterangan
untuk peserta kesukaran pembeda pilihan
A B C D E
1. SMT 15/8 -
KARTU SOAL BENTUK PG
Jenis sekolah : STIKES Penyusun : Puspa Indah F
Mata kuliah : Askeb Kebidanan III (Nifas) Alokasi Waktu : 1 menit
Semester : III
Bentuk tes : Tertulis
KOMPETENSI
DASAR NO. SOAL KUNCI Buku sumber :
Mendeskripsikan Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas
Perubahan fisiologis 6 A Normal (bahiyatun, 2009)
MATERI
RUMUSAN BUTIR SOAL
Perubahan fisiologis

INDIKATOR SOAL Hormon yang mempengaruhi dalam produksi ASI yaitu


Mahasiswa dapat f. Prolaktin
menentukan hormon g. Progesterone
yang mempengaruhi h. Estrogen
produksi ASI i. Tiroksin
j. Androgen

KETERANGAN
No Digunakan Tanggal Jumlah Tingkat Daya Proporsi jawaban pada OMIT keterangan
untuk peserta kesukaran pembeda pilihan
A B C D E
1. SMT 15/8 -
KARTU SOAL BENTUK PG
Jenis sekolah : STIKES Penyusun : Puspa Indah F
Mata kuliah : Askeb Kebidanan III (Nifas) Alokasi Waktu : 1 menit
Semester : III
Bentuk tes : Tertulis
KOMPETENSI
DASAR NO. SOAL KUNCI Buku sumber :
Melaksanakan Asuhan Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas
kebidanan pada ibu masa 8 C Normal (bahiyatun, 2009)
nifas
RUMUSAN BUTIR SOAL
MATERI
Diagnosa
Seorang perempuan melahirkan 2 minggu yang lalu datang ke Bidan dengan keluhan Payudara
INDIKATOR SOAL bengkak keras dan panas, nyeri bila ditekan, Hasil pemeriksaan: TD: 100/60 MMHg, Nadi: 98x/menit,
Mahasiswa dapat Respirasi: 18x/menit dan suhu tubuh adalah 38,20C serta payudara berwarna kemerahan. ibu
memberikan diagnosa mengatakan bahwa ibu tidak menyusui bayinya. Diagnosa dari kasus diatas adalah
kebidanan pada f. Mastitis
perempuan yang g. Abses payudara
melahirkan 2 minggu h. Bendungan ASI
yang lalu. i. Engorgement
j. Puting susu lecet

KETERANGAN
No Digunakan Tanggal Jumlah Tingkat Daya Proporsi jawaban pada OMIT keterangan
untuk peserta kesukaran pembeda pilihan
A B C D E
1. SMT 15/8 -
KARTU SOAL BENTUK PG
Jenis sekolah : STIKES Penyusun : Puspa Indah F
Mata kuliah : Askeb Kebidanan III (Nifas) Alokasi Waktu : 1 menit
Semester : III
Bentuk tes : Tertulis
KOMPETENSI DASAR
Melaksanakan Asuhan NO. SOAL KUNCI Buku sumber :
kebidanan pada ibu masa Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas
nifas 9 A Normal (bahiyatun, 2009)
MATERI
RUMUSAN BUTIR SOAL
Diagnosa/masalah actual
INDIKATOR SOAL Seorang perempuan berusia 28 tahun, post partum 8 jam yang lalu, anak pertama melahirkan di
Mahasiswa dapat RB harapan bunda, mengeluh : mules dan mengeluarkan darah pervaginam sedikit, ASI belum
memberikan diagnosa keluar, ibu merasa cemas dengan keadaannya. Dari hasil pemeriksaan tidak ditemukan adanya
kebidanan pada perempuan kelainan pada payudara ibu. Dari kasus tersebut di atas diagnosa kebidanannya adalah
dengan usia 28 tahun a. Ny.. umur 28 tahun P1A0 8 jam post partum normal
b. Ny.. umur 28 tahun P1A0 8 jam post partum dengan sub involusi
c. Ny.. umur 28 tahun P1A0 8 jam post partum dengan bendungan asi
d. Ny.. umur 28 tahun P1A0 8 jam post partum dengan psikosis
e. Ny.. umur 28 tahun P1A0 8 jam post partum dengan post partum blues

KETERANGAN
No Digunakan Tanggal Jumlah Tingkat Daya Proporsi jawaban pada OMIT keterangan
untuk peserta kesukaran pembeda pilihan
A B C D E
1. SMT 15/8 -
KARTU SOAL BENTUK PG
Jenis sekolah : STIKES Penyusun : Puspa Indah F
Mata kuliah : Askeb Kebidanan III (Nifas) Alokasi Waktu : 1 menit
Semester : III
Bentuk tes : Tertulis
KOMPETENSI
DASAR NO. SOAL KUNCI Buku sumber :
Melaksanakan Asuhan Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas
kebidanan pada ibu masa 10 C Normal (bahiyatun, 2009)
nifas
RUMUSAN BUTIR SOAL
MATERI
Pelaksanaan asuhan
Penatalaksanaan yang diberikan untuk mengatur keluhan mules pada kasus soal no.9 diatas
kebidanan
adalah....
INDIKATOR SOAL a. Berikan analgetik
Mahasiswa dapat b. Berikan kompres hangat pada daerah perut
menentuka c. Berikan konseling bahwa keluhan mules adalah keadaan normal
penatalaksanaan yang d. Rujuk untuk penanganan lebih lanjut
diberikan untuk mengatur e. Lakukan masase fundus
keluhan mules

KETERANGAN
No Digunakan Tanggal Jumlah Tingkat Daya Proporsi jawaban pada OMIT keterangan
untuk peserta kesukaran pembeda pilihan
A B C D E
1. SMT 15/8 -

Anda mungkin juga menyukai