Anda di halaman 1dari 7

1.

Alat dan Bahan


No Nama Alat Gambar Alat Fungsi Kategori Alat
1. Tabung reaksi Sebagai wadah untuk 1
mereaksikan Al + HCl, Mg
+ HCl, Al + NaOH, Mg +
NaOH, AlCl3, MgCl3,
Al2O3 + H2O, Al2O3 + HCl,
Al2O3 + NaOH, MgO +
H2O, MgO + HCl, MgO +
NaOH, AlCl3+ dan MgCl2+
2. Gelas kimia Digunakan sebagai 1
wadah untuk aquadest

3. Gelas ukur Digunakan untuk 1


mengukur volume larutan
HCl, NaOH dan H2O

4. Rak tabung reaksi Digunakan sebagai 1


tempat menyangga
tabung reaksi

5. Pembakar Digunakan untuk 1


bunsen memanaskan larutan Al +
HCl, Mg + HCl, Al +
NaOH, Mg + NaOH, AlCl3
dan MgCl3

6. Spatula Digunakan untuk 1


mengambil serbuk Al, Mg,
AlCl3, MgCl3, Al2O3 dan
MgO

7. Kaca arloji Digunakan sebagai 1


wadah suatu zat untuk
menimbang serbuk Al,
Mg, AlCl3, MgCl3, Al2O3
dan MgO

8. Pipet tetes Digunakan untuk memipet 1


larutan HCl, NaOH, H2O
AlCl3+ dan MgCl2+

9. Penjepit tabung Digunakan untuk menjepit 1


reaksi tabung reaksi yang berisi
larutan Al + HCl, Mg +
HCl, Al + NaOH, Mg +
NaOH daln AlCl3
10. Cawan Petri Digunakan untuk 1
mereaksikan secarik
aluminium foil dan HgCl2

11. Neraca Analitik Untuk mengukur berat 2


dari serbuk Al, Mg, AlCl3,
MgCl3, Al2O3 dan MgO

No Nama Bahan Sifat Fisik Sifat Kimia Kategori


1. Serbuk Al - Berwarna abu-abu - Bersifat amfoter Khusus
mengkilap, - Sangat reaktif
- Titik didih 24520C - Mudah teroksidasi
- Titik lebur 6600C
2. Serbuk Mg - Berwarna putih keabu- - Bereaksi dengan air Khusus
abuan membentuk basa
- Bereaksi dengan
asam membentuk
garam

3. HCl - Larutan tidak berwarna - Asam kuat Khusus


(Asam Klorida) - Massa atom 36,45 - Dapat larut dalam
- Massa jenis 3,21 gr/cm3. alkali hidroksida,
- Titik leleh -1010C kloroform, dan eter.
- Energi ionisasi 1250 - Merupakan oksidator
kj/mol kuat.
- Kalor jenis 0,115 - Berafinitas besar
kal/gr0C sekali terhadap
unsur-unsur lainnya
- Racun bagi
pernapasan.

4. NaOH - Zat padat berwarna putih - Bersifat higroskopis Khusus


(Natrium - Keras dan rapuh - Larut dalam air dan
Hidroksida) etanol tapi tidak larut
dalam eter
- Basa kuat
- Mudah terionisasi
membentuk ion
natrium dan
hidroksida
5. HgCl2 - Zat padat berwarna putih - Sedikit larut dalam air Khusus
(Merkuri Klorida) - Memiliki massa molar - Larut dalam alkohol
271.52 gr/mol. - Larut dalam aseton
- Titik lebur 276 C - Larut dalam etil
- Titik didih 304 C asetat
- Densitas 5.43 gr/cm3.

6. AlCl3 - Padatan putih atau - Larut dalam air Khusus


(Aluminium kuning pucat - Larut dalam HCl,
Klorida) - Titik didih 1200C kloroform, etanol dan
- Densitas 2,48 g/cm3 sedikit larut dalam
benzena
- Sangat higroskopis
7. MgCl2 - Titik didih 14120C - Larut dalam air dan Khusus
(Magnesium - Titik lebur 7140C alkohol
Klorida) - Berwarna putih - Mudah terbakar
8. MgO - Mineral padatan putih - Bersifat higroskopis Khusus
(Magnesium - Densitas 3,65 g/cm3 - Mampu menetralkan
Oksida) - Titik lebur 28000C asam oksida sulfur
- Tahan api dan tahan
air
9. Al2O3 - Zat padat putih - Bersifat higroskopis Khusus
(aluminium - Tidak berbau - Bersifat amfoter
Oksida) - Densitas: 3,95-4,1 - Titik nyala tidak
gr/cm3 menyala
- Titik leleh: 2072 C - Larut dalam air dan
- Titik didih: 2977 C dietil eter
10. Mg(OH)2 - Padatan putih - Mudah larut dalam Khusus
(Magnesium - Titik lebur 3500C HCl
Hidroksida) - Densitas 2,36 g/cm3 - Mudah larut dalam
garam garam
amonium
11. H2O - Larutan tak berwarna - Pelarut universal Umum
(Aquadest) - Tak berasa dan tak - Bersifat polar
berbau
12. Aluminium foil - Berwarna abu-abu - Mengandung Umum
mengkilap aluminium sebesar
92-99%
- Penerima panas yang
baik
13. Kertas lakmus - Berupa lembaran kertas - Komponen utama Umum
yang berubah warna larutan indikator
menjadi merah jika universal adalah timol
larutan asam dan biru, metil merah,
berubah warna menjadi bromotimol biru dan
biru jika larutan basa fenolftalein
2. Skema Kerja
a. Reaksi dengan Asam Klorida (HCl)
Serbuk Al
Serbuk Al

- Mencampurkan sebanyak 0,1 gr kedalam 5 mL asam klorida (HCl)


- Mendiamkan selama 5 menit

Tidak bereaksi
- Memanaskan

Serbuk menjadi
gumpalan

Serbuk Mg
Serbuk Mg

- Mencampurkan sebanyak 0,1 gr kedalam 5 mL asam klorida (HCl)


- Mendiamkan selama 5 menit

Tidak bereaksi
- Memanaskan

Terbentuk gelembung

b. Reaksi dengan larutan Natrium Hidroksida (NaOH)


Serbuk Al
Serbuk Al

- Mencampurkan sebanyak 0,1 gr kedalam 5 mL natrium hidroksida


(NaOH)
- Mendiamkan selama 5 menit

Terbentuk gelembung

Serbuk Mg
Serbuk Mg

- Mencampurkan sebanyak 0,1 gr kedalam 5 mL natrium hidroksida


(NaOH)
- Mendiamkan selama 5 menit

Tidak bereaksi
- Memanaskan
Tidak bereaksi

c. Reaksi dengan Oksigen


Aluminium Foil

- Memasukkan kedalam gelas kimia


- Meneteskan dengan HgCl2
- Mendiamkan selama beberapa menit
- Mencuci dengan air
- Membiarkan beberapa menit diudara
- Mengamati reaksi yang terjadi

Alumunium berlubang
dan berwarna hitam

d. Membandingkan alumunium klorida dan magnesium klorida


Alumunium klorida anhidrat

AlCl3
- Memasukkan sebanyak 0,1 gram kedalam tabung reaksi
- memanaskan

Dari kental menjadi cair


dan terjadi letupan

AlCl3

- Memasukkan sebanyak 0,1 gram kedalam tabung reaksi


- Menambahkan air tetes demi tetes
- mengamati

Larut dalam air

Magnesium klorida anhidrat


MgCl3

- Memasukkan sebanyak 0,1 gram kedalam tabung reaksi


- memanaskan

Terdapat endapan putih

MgCl3

- Memasukkan sebanyak 0,1 gram kedalam tabung reaksi


- Menambahkan air tetes demi tetes
- mengamati

Tidak terjadi prubahan

e. Membandingkan sifat asam basa aluminium oksida dan magnesium oksida


Al2O3 + H2O
Al2O3

- Memasukkan sebanyak 0,1 gram kedalam tabung reaksi yang


berisi 3 mL H2O
- Memeriksa pH larutan

pH = 6

Al2O3 + HCl
Al2O3

- Memasukkan sebanyak 0,1 gram kedalam tabung reaksi yang


berisi 3 mL HCl
- Memeriksa pH larutan

pH = 1

Al2O3 + NaOH
Al2O3

- Memasukkan sebanyak 0,1 gram kedalam tabung reaksi yang


berisi 3 mL NaOH
- Memeriksa pH larutan

pH = 13

MgO + H2O
MgO

- Memasukkan sebanyak 0,1 gram kedalam tabung reaksi yang


berisi 3 mL H2O
- Memeriksa pH larutan

pH = 6
MgO + HCl
MgO

- Memasukkan sebanyak 0,1 gram kedalam tabung reaksi yang


berisi 3 mL HCl
- Memeriksa pH larutan

pH = 6

MgO + NaOH
MgO

- Memasukkan sebanyak 0,1 gram kedalam tabung reaksi yang


berisi 3 mL NaOH
- Memeriksa pH larutan

pH = 11

f. Membandingkan sifat asam basa ion Al3+ dan Mg2+ yang terhidrasi
Aluminium
AlCl3+

- Memasukkan sebanyak 3 mL kedalam tabung reaksi


- Memeriksa pH larutan

pH =4

Magnesium
MgCl2+

- Memasukkan sebanyak 3 mL kedalam tabung reaksi


- Memeriksa pH larutan

pH =4

Anda mungkin juga menyukai