Anda di halaman 1dari 7

Percobaan 2 : Bejana Toricelli

(Tekanan dan Aliran dalam Bejana)

A. Tujuan Percobaan
Mencari besarnya koefisien kontraksi, koefisien kecepatan dan koefisien debit
pada aliran melalui lubang pada dinding dengan menggunakan bejana
Toricelli.

B. Alat-alat yang Digunakan


1. Bejana Toricelli sebagai penampung air
2. Pipa dengan stopkran pengisi airv
3. Lubang pengeluara pada dinding bejana
4. Stopwatch
5. Penggaris dan rollmeter
6. Gelas ukur

C. Teori

Gambar 2. Skema Percobaan Aliran Melalui Lubang pada Bejana


Besarnya debit air yang mengalir melalui lubang dinyatakan sebagai;
= . . (2.1)
= . (2.2)

= (2.3)


= (2.4)


= 2 .
(2.5)

dimana:
= luas penampang lubang (m2)
= luas penampang aliran melalui lubang (m2)
= percepatan gravitasi ( 2 )

= tinggi muka air terhadap lubang (m)


= koefisien debit
= koefisien kontraksi
= koefisien kecepatan
= kecepatan rerata lubang ()
= kecepatan sebenarnya aliran melalui lubang ()
= panjang pancaran aliran melalui lubang (m), diukur dari lubang
sampai pancaran air
= tinggi pancaran dari datum (m)

Volume aliran melalui lubang (m3) dalam tenggat waktu tertentu (s)
dapat dinyatakan sebagai berikut:
= . . 2 . (2.6)
dan
= . (2.7)
atau
.
= (2.8)
2 .

dimana:
= luar permukaan bejana (m2)
= beda tinggi muka air dalam bejana selama selang waktu s (m)
= beda tinggi

D. Prosedur Percobaan
a. Percobaan pada saat muka air konstan
1. Mengukur luas permukaan bejana air
2. Memasang penyumbat pada lubang yang ada pada dinding bejana
3. Mengisi bejana dengan air sampai setinggi 3 dari dasar lubang
4. Membuka penyumbat lubang bejana dan mengatur tinggi air dalam
bejana tetap konstan pada 3 dengan mengatur bukaan stopkran
pengisian air kedalam bejana
5. Mengukur volume air yang keluar melalui lubang dengan gelas ukur
selama selang waktu tertentu
6. Mencatat besarnya volume dan waktu penampungan
7. Membiarkan air memancar dengan mempertahankan tinggi air pada
3 dan mengukur panjang pancaran dan tinggi pancaran yang
keluar melalui lubang sampai dasar bak
8. Mengulangi percobaan ini sebanyak lima kali

b. Percobaan saat muka air tidak konstan


1. Menampung air sampai setinggi 3
2. Membuka penyumbat lubang pada dinding bejana sehingga muka air
mencapai ketinggian 2
3. Mencatat beda tinggi 3 ke 2 dan mencatat pula waktu yang
diperlukan dari ketinggian 3 ke 2
4. Mengulangi percobaan sebanyak lima kali
5. Melakukan hal yang sama seperti pada butir 2 sampai dengan 4
untuk ketinggian air dari 2 ke 1 dan 1 ke 0

E. Tugas
1. Hitung debit air yang keluar dari pipa pada ketinggian konstan
2. Hitung harga , dan untuk setiap ketinggian air 1 , 2 dan 3
dalam percobaan yang saudara lakukan
3. Hitung waktu yang diperlukan untuk menurunkan air dari 3 ke 2 , 2
ke 1 dan 1 ke 0
4. Bandingkan hasil perhitungan dari dua percobaan tersebut diatas

F. Data Percobaan
= 52 cm x 60 cm = 3120 cm2
d = 1 cm A = 0,7857 cm2
Percobaan muka air konstan

Percobaan h V t x y
Ke (cm) (cm3) (s) (cm) (cm)

65 3000 20 93,5 68
65 2875 20 96 68
I 65 2850 20 94,5 68
65 2800 20 95 68
65 2750 20 94 68
45 2250 20 81 68
45 2350 20 77,5 68
II 45 2300 20 78,5 68
45 2400 20 79 68
45 2350 20 79 68
25 1625 20 59,7 68
25 1750 20 58,7 68
III 25 1700 20 61 68
25 1700 20 60,5 68
25 1750 20 62 68

Contoh Perhitungan
= 2 = 2 . 981 . 65 = 357,11
3000 3
= = = 150
20
93,5
= = = 251,12
2
2 . 68
981
150
= = = 0,597 2
251,12
251,12
= = = 0,703
357,11
0,597
= = = 0,760
0,7857
= . = 0,703 . 0,760 = 0,535
h V t x y v Qa va Aa
Cv Cc Cd
(cm) (cm3) (s) (cm) (cm) (cm/s) (cm3/s) (cm/s) (cm2)
65 3000 20 93,5 68 357,11 150,0 251,12 0,597 0,703 0,760 0,535
65 2875 20 96 68 357,11 143,8 257,83 0,558 0,722 0,710 0,512
65 2850 20 94,5 68 357,11 142,5 253,80 0,561 0,711 0,715 0,508
65 2800 20 95 68 357,11 140,0 255,15 0,549 0,714 0,698 0,499
65 2750 20 94 68 357,11 137,5 252,46 0,545 0,707 0,693 0,490
45 2250 20 81 68 297,14 112,5 217,55 0,517 0,732 0,658 0,482
45 2350 20 77,5 68 297,14 117,5 208,15 0,565 0,701 0,718 0,503
45 2300 20 78,5 68 297,14 115,0 210,83 0,545 0,710 0,694 0,493
45 2400 20 79 68 297,14 120,0 212,17 0,566 0,714 0,720 0,514
45 2350 20 79 68 297,14 117,5 212,17 0,554 0,714 0,705 0,503
25 1625 20 59,7 68 221,47 81,3 160,34 0,507 0,724 0,645 0,467
25 1750 20 58,7 68 221,47 87,5 157,65 0,555 0,712 0,706 0,503
25 1700 20 61 68 221,47 85,0 163,83 0,519 0,740 0,660 0,488
25 1700 20 60,5 68 221,47 85,0 162,49 0,523 0,734 0,666 0,488
25 1750 20 62 68 221,47 87,5 166,52 0,525 0,752 0,669 0,503

Harga rata-rata Cv, Cc dan Cd


h (cm) Cv Cc Cd
65 0,711 0,715 0,509
45 0,714 0,699 0,499
25 0,732 0,669 0,490

Percobaan muka air tidak konstan


ha hb dh t t rata2 t komb
(cm) (cm) (cm) (s) (s) (t)
65 45 20 485 485
65 45 20 503 503
65 45 20 500 495 500
65 45 20 490 490
65 45 20 497 497
45 25 20 615 1100
45 25 20 615 1118
45 25 20 631 618 1131
45 25 20 615 1105
45 25 20 615 1112
25 0 25 1496 2596
25 0 25 1497 2615
25 0 25 1500 1490 2631
25 0 25 1487 2592
25 0 25 1472 2584
Contoh perhitungan
=
. = . . 2 .
.
=
. . 2

=
. . 2
. 0,5
=
. . 2

= ( )
. . 2

+ 65 + 45
= = = 55
2 2
= = 65 45 = 20
= . = 3120 . 20 = 62400 3
62400 3
= = = 126,06
495
= 2 . = 2 . 981 . 55 = 328,50
3
= . = 328,50 . 0,7857 = 258,10
126,06
= = = 0,488
258,10

= ( )
. . 2
3120
= 0,488 .0,7857 .2 .981 (65 45)

= 497,08 407
t tt
ha hb dh dv t Qa vt Qt tt
komb Cd komb
(cm) (cm) (cm) (cm3) (s) (cm3/s) (cm/s) (cm3/s) (s)
(t) (s)
65 45 20 62400 495 495 126,06 328,50 258,10 0,488 497 497
45 25 20 62400 618 1113 100,94 262,05 205,90 0,490 625 1122
25 0 25 78000 1490 2604 52,33 156,60 123,05 0,425 2108 3230

Anda mungkin juga menyukai