Anda di halaman 1dari 1

masalah pendidikan yang sering kali terjadi dan mudah ditemukan di berbagai daerah di

Indonesia adalah kurangnya pemerataan fasilitas bagi pendidikan di daerah tertinggal.


terbukti dengan perbedaan kualitas dan sistem pengajaran antara pendidikan
masyarakat di pedesaan dibandingkan dengan yang ada di perkotaan dan sekitarnya.
Masalah lainnya berasal dari internal siswa sendiri dalam melaksanakan sistem
pendidikan yang sudah didesain dan difasilitasi sangat baik oleh pemerintah antara lain
kurangnya rasa perhatian dan kesadaran serta tanggung jawab untuk menjadi pelajar
yang berprestasi dan bermanfaat kedepannya, kurangnya penerapan moral dalam
kehidupan sehari-hari dan sebagainya . Kondisi keluarga yang kurang mendukung juga
menjadi penyebab sistem pendidikan di Indonesia tidak berjalan dengan baik, keluarga
mempunyai peranan penting dalam pengembangan pendidikan anak di lingkungan
sekolah. Guru merupakan panutan bagi setiap siwanya, sehingga selain ilmu
pengetahuan, guru juga harus memberikan contoh dan keteladan yang baik terhadap
para siswanya. Kurangnya ketegasan guru dalam mengajar juga merupakan salah satu
masalah yang harus ditangani dengan tepat.

Anda mungkin juga menyukai