Anda di halaman 1dari 1

1) Inokulasi bakteri dari media cair ke media padat (lempeng agar datar pada cawan

petri / plate) secara goresan (streaking). Dihasilkan bintik-bintik kecil yang berkumpul
membentuk sesuai goresan. Bintik-bintik kecil tersebut adalah bakteri Streptococcus
pyogenes. Koloni bakteri berbentuk bulat dan memanjang seperti rantai.

2) Inokulasi bakteri dari media padat ke padat miring. Terlihat goresan zigzag berwarna
orange yang menunjukkan adanya bakteri . Dan disekitar itu terdapat endapan
endapan berwarna putih yang merupakan kontaminan yang bisa ditimbulkan oleh human
error atau ketidaksterilan waktu pelaksanaanya.

Kesimpulan
Inokulasi bakteri harus dilakukan sesuai prosedur agar tidak terdapat kontaminan
pada media pindahan. Kontaminan dapat berupa jamur, yang berbentuk seperti bulat
besar ditengah-tengah media pindahan. Kontaminan ini dapat terbentuk karena
berbagai kesalahan (human error) seperti cawan petri yang dibuka terlalu lama. Selain itu,
human error seperti ose yang dipanaskan terlalu lama dapat menyebabkan bakteri mati
sehingga bakteri tidak tumbuh/tumbuh sedikit di media pindahan.

Anda mungkin juga menyukai