Anda di halaman 1dari 2

1.

Ada beberapa perhitungan kebutuhan maksimum di sirkit utama dan sirkit cabang, diantaranya
kecuali. D
a. Pertimbangan khusus
b. Bagian campuran rumah dan bukan rumah
c. Instalasi rumah tunggal dan rumah ganda
d. Beban rumah

2. Instalasi pemeriksa dapat menetapkan cara yang harus dipakai. Selain ketentuan yang
diberlakukan ada tambahan persyaratan berikut, yaitu . A
a. Bila nilai kebutuhan maksimum, yang diperoleh dari pengukuran, melampaui nilai yang
diperoleh dari perhitungan atau penaksiran, maka nilai hasil pengukuran inilah yang
diambil sebagai kebutuhan maksimum
b. Bagi sirkit utama atau sirkit cabang yang menyuplai sirkit akhir, yang diproteksi dengan
tang pemotong dengan setelan pada nilai tertentu, kebutuhan maksimumnya tidak
boleh diambil lebih besar dari jumlah nilai setelan arus pemutus daya yang
mengamankan sirkit akhir.
c. Bagi sirkit utama atau sirkit cabang yang menyuplai sirkit akhir, yang diproteksi dengan
pemutus tegangan dengan setelan pada nilai tertentu, kebutuhan maksimumnya tidak
boleh diambil lebih besar dari jumlah nilai setelan arus pemutus daya yang
mengamankan sirkit akhir.
d. Bila nilai kebutuhan maksimum, yang diperoleh dari pengukuran, melampaui nilai yang
dikurangi dari perhitungan atau penaksiran, maka nilai hasil pengukuran inilah yang
diambil sebagai kebutuhan maksimum

3. Dalam kebutuhan rumah tunggal dan rumah ganda bagian dapur listrik, piranti masak,
perlengkapan binatu atau KK dengan arus pengenal sebesar B
a. 5 A
b. 10 A
c. 15 A
d. 18 A

4. Dalam kebutuhan rumah tunggal dan rumah ganda bagian perlengkapan pemanas udara atau
AC diperlukan minimal berapa persen beban tersambung .. C
a. 20% beban tersambung
b. 50% beban tersambung
c. 75% beban tersambung
d. 80% beban tersambung

Anda mungkin juga menyukai