Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Larutan dapat didefenisikan sebagai campuran homogen dari dua zat atau lebih
yang terdispersi sebagai molekul ataupun ion yang komposisinya dapat bervariasi.
Disebut homogen karena komposisi dari larutan begitu seragam ( satu fasa ) sehingga
tidak dapat diamati bagian-bagian komponen-komponen penyusunnya meskipun
dengan menggunakan mikroskop ultra. Dalam permukaan heterogen permukaan-
permukaan tertentu dapat diamati antara fase-fase yang terpisah. Kelarutan suatu zat
dapat ditentukan dengan menimbang zat yang akan ditentukan kelarutannya,
kemudian dilarutkan, misalnya 100 ml pelarut (Yazid, 2005).
Adapun alasan praktikan melaksanakan modul Kurva Kelarutan adalah
mengetahui bagaimana larutan tersebut membentuk endapan atau kristalisasi,
sehingga praktikan dapat memahami zat-zat dengan kelarutannya. Sehingga dalam
kehidupan yang nyata praktikan dapat mengetahui suhu yang diperlukan setiap zat
atau sampel dengan cara mencari Ksp dari setiap zat tersebut.

1.2 Perumusan Masalah


Perumusan masalah dalam percobaan ini adalah untuk mengukur suhu pada saat
larutan mulai jernih dan suhu pada saat larutan mulai terbentuk endapan atau keruh
kembali, percobaan dilakukan sampai beberapa kali, sehingga pada saat suhu kamar
yakni 30o C tidak terjadi kristalisasi kembali dari natrium phosfat ( Na3PO4) dalam
aquadest (H2O).

1.3 Tujuan Percobaan


Tujuan dari percobaan ini adalah untuk menentukan titik jenuh (critical solution)
serta hasil kali kelarutan atau Ksp dari sampel yang digunakan, dari natrium phosfat
( Na3PO4) dalam aquadest (H2O).
1.4 Manfaat percobaan
Adapun manfaat dari percobaan ini yaitu:
1. Praktikan dapat mengetahui kelarutan sistem padat-cair seperti natrium phosfat
( Na3PO4) dalam air ( H2O )
2. Praktikan dapat menentukan titik jenuh dan ketetapan hasil kali kelarutan sistem
padat-cair seperti natrium phosfat ( Na3PO4) dalam air ( H2O )
3. Praktikan dapat mengetahui aplikasi dari percobaan kurva kelarutan di dalam
industri

1.5 Ruang Lingkup Percobaan


Percobaan Kurva Kelarutan ini dilakukan di dalam ruangan Laboratorium Kimia
Fisika, Departemen Teknik Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara
pada kondisi ruangan :
Tekanan Ruangan : 760 mmHg
Suhu Udara : 30 o C
Adapun bahan-bahan yang digunakan selama percobaan ini adalah natrium
phosfat (Na3PO4) dan aquadest (H2O). Sedangkan peralatan-peratan yang digunakan
adalah erlenmeyer, termometer, penjepit tabung, gabus dan penangas air. Dalam
penangas air terdapat bunsen, kaki tiga, dan kasa.

Anda mungkin juga menyukai

  • 248
    248
    Dokumen8 halaman
    248
    NicodemusArdiawanAkselDarius
    Belum ada peringkat
  • Bab V
    Bab V
    Dokumen1 halaman
    Bab V
    dewi
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen2 halaman
    Bab I
    dewi
    Belum ada peringkat
  • Lembar Peminjaman Bahan
    Lembar Peminjaman Bahan
    Dokumen2 halaman
    Lembar Peminjaman Bahan
    dewi
    Belum ada peringkat
  • Abs Trak
    Abs Trak
    Dokumen1 halaman
    Abs Trak
    dewi
    Belum ada peringkat
  • Dafpus
    Dafpus
    Dokumen1 halaman
    Dafpus
    dewi
    Belum ada peringkat
  • Abs Trak
    Abs Trak
    Dokumen1 halaman
    Abs Trak
    dewi
    Belum ada peringkat
  • Makalah Bioproses
    Makalah Bioproses
    Dokumen7 halaman
    Makalah Bioproses
    dewi
    Belum ada peringkat
  • Dapus
    Dapus
    Dokumen1 halaman
    Dapus
    dewi
    Belum ada peringkat
  • Fermentasi Yoghurt
    Fermentasi Yoghurt
    Dokumen18 halaman
    Fermentasi Yoghurt
    dewi
    Belum ada peringkat
  • Fermentasi Yoghurt BNR
    Fermentasi Yoghurt BNR
    Dokumen19 halaman
    Fermentasi Yoghurt BNR
    dewi
    100% (1)
  • COVERM
    COVERM
    Dokumen1 halaman
    COVERM
    dewi
    Belum ada peringkat
  • Abs Trak
    Abs Trak
    Dokumen1 halaman
    Abs Trak
    Yos Pawer Ambarita
    Belum ada peringkat
  • Abs Trak
    Abs Trak
    Dokumen1 halaman
    Abs Trak
    Yos Pawer Ambarita
    Belum ada peringkat