Anda di halaman 1dari 2

Nama : ASNIMAR

Tugas : Individu
Resume : Akuntan Profesional Dalam Bisnis

A. Prinsip utama akuntan professional, terdiri atas:


a. Integritas
b. Objektivitas
c. Memiliki kompetensi dan kehati-hatian professional
d. Kerahasiaan
e. Perilaku Profesional
B. Ancaman terhadap Profesionalitas dan Pengamanannya.
Ancaman dapat tercipta dari berbagai bentuk hubungan dan situasi. Ancaman penting
untuk diidentifikasi oleh akuntan sehingga dapat menentukan cara pengamanan
terhadap ancaman yang dapat ditimbulkan. Terdapat beberapa kategori ancaman
sebagai berikut:
a. Ancaman kepentingan pribadi
b. Ancaman telaah pribadi
c. Ancaman advokasi
d. Ancaman kedekatan
e. Ancaman intimidasi

Pengamanan adalah tindakan atau upaya lainnya untuk menghilangkan atau


mengurangi ancaman sampai pada tingkat yang dapat diterima. Pengamanan dapat
dikategorikan menjadi dua yaitu:

a. Pengamanan yang diciptakan oleh profesi, undang-undang atau pemerintah


b. Pengamanan dalam lingkungan kerja

Dalam menyelesaikan konflik etika, akuntan professional perlu mempertimbangkan


factor-faktor berikut:

a. Fakta-fakta yang relevan


b. Isu etika
c. Prinsip utama yang berhubungan dengan permasalahan yang akan dipecahkan
d. Prosedur-prosedur internal yang telah ada dan
e. Tindakan-tindakah alternative
C. Etika Akuntan Profesional dalam Bisnis, akuntan professional dilarang terlibat dalam
bisnis, pekerjaan ataupun kegiatan yang diketahuinya merusak atau dapat merusak
integritas, objektivitas atau nama baik dari profesi yang bertentangan dengan prinsip
utama akuntan professional. Dalam situasi di mana akuntan professional di bisnis
meyakini adanya perilaku atau tindakan beretika akan terus muncul dalam organisasi
pemberi kerja, akuntan professional dalam bisnis perlu mempertimbangkan saran
hukum. Dalam situasi di mana seluruh pengamanan telah digunakan dan tidak mungkin
untuk mengurangi ancaman ke tingka yang dapat diterima, akuntan professional harus
mempertimbangkan untuk berhenti dari organisasi pemberi kerja.

Anda mungkin juga menyukai