Anda di halaman 1dari 2

SOP MONITORING KEGIATAN

PUSKESMAS
No. Dokumen : A/V/SOP/2017/
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit :
Halaman :
UPT
PUSKESMAS dr. Henny Safitri
NIP.19671123 199903 2 003
AMPLAS

1. Pengertian Monitoring Program Puskesmas adalah suatu proses pengumpulan


dan menganalisis informasi dari penerapan program termasuk
mengecek secara reguler untuk melihat apakah kegiatan/program itu
berjalan sesuai rencana sehingga masalah yang dilihat /ditemui dapat
diatasi.
Monitoring adalah suatu proses pengumpulan dan menganalisis
informasi dari penerapan suatu program termasuk mengecek secara
reguler untuk melihat apakah kegiatan/program itu berjalan sesuai
rencana sehingga masalah yang dilihat /ditemui dapat diatasi.

2. Tujuan a. Agar upaya kesehatan/kegiatan dilaksanakan sesuai dengan


jadwal yang telah disusun.
b. Menemukan masalah yang menyebabkan hasil tidak sesuai
target
c. Target tercapai

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Amplas Nomor ........


tentang Monitoring Kegiatan
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 37 tahun
2012 tentang Penyelenggaraan Laboratorium Pusat Kesehatan
Masyarakat.
5. Prosedur Persiapan
1. Pasien
a. Pasien tidak dibenarkan makan obat pencahar sebelum
pemeriksaan.
2. Spesimen
a. Sebaiknya fases diambil pada pagi hari
b. Sebaiknya spesimen segera diperiksa. Untuk pemeriksaan
amuba harus dilakukan maksimal 2 jam dari pasien defekasi

Cara Pemeriksaan Fases


1. Cara Pemeriksaan Fases Secara Makroskopis
a. Amati fases ditempat yang terang, meliputi : warna, bau,
konsistensi, adanya darah, lendir, cacing dan serat
2. Cara Pemeriksaan Fases Secara Mikroskopis
a. Spesimen fases diambil menggunakan ujung lidi dan diletakkan
pada obyek glass yang sudah ditetesi larutan oesin/lugol 2 %
NaCl 0.9 %.
b. Setelah ditutup dengan cover glass, segera periksa dibawak
mikroskop dengan perbesaran 10x dan 40x

Pencatatan Hasil
1. Sebagai arsip : catat hasil pemeriksaan di buku register laboratorium
2. Untuk pasien : catat hasil pemeriksaan di blangko hasil
pemeriksaan laboratorium

Pembuangan Sisa Spesimen


Sisa spesimen dituangi desinfektan, kemudian dimasukkan kedalam
tempat sampah medis
6. Bagan Alir

Persiapan pemeriksaan

Pemeriksaan fases

Pencatatan hasil

Pembuangan sisa spesimen

7. Unit Terkait 1. Poli umum


2. Laboratorium

Anda mungkin juga menyukai