Anda di halaman 1dari 2

Rujukan

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
TanggalTerbit :
Halaman : 1/2

UPT PUSKESMAS
Achmad Sulaiman
DTP MENES
1. Pengertian Rujukan pasien adalah suatu proses pengiriman pasien ke fasilitas
pelayanan kesehatan yang lebih tinggi untuk mendapatkan
penanganan yang tepat.
2. Tujuan Agar pasien yang tidak bisa ditangani keluhannya di puskesmas,
dapat memperoleh penanganan yang lebih adekuat sesuai
keluhannya tersebut.
3. Kebijakan
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun
2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat.
5. Langkah-langkah 1. Petugas menerima rekam medis dari petugas pendaftaran.
prosedur 2. Petugas memanggil pasien sesuai nomor urut.
3. Petugas melakukan anamnesis.
4. Petugas memeriksa vital sign pasien.
5. Petugas melakukan pemeriksaan fisik dan menentukan
diagnosa.
6. Jika pasien masuk dalam kriteria rujuk, petugas menentukan
rencana rujukan.
7. Petugas memberitahu kepada pasien tentang penyakitnya,
alasan dirujuk sarana tujuan rujukan dan kapan pasien harus
berangkat ke rumah sakit.
8. Membuat surat rujukan berdasarkan diagnosa dan menentukan
poli yang dituju.
9. Pasien dipersilahkan ke ruang pendaftaran untuk membuat
rujukan online.
10. Petugas memasukan data-data pasien yang diperlukan kedalam
form rujukan eksternal.
11. Petugas mencatatnya dalam rekam medis.

1/2
6. Diagram Alir Petugas
Petugas
memanggil
menerima RM
pasien

Pemeriksaan vital
Anamnesis
sign

Menentukan
pemeriksaan fisik
diagnosa

Pasien masuk
Menentukan
dalam kriteria
rencana rujukan
rujuk?

Petugas
memberitahu Membuat surat
penyakitnya, rujukan
alasan dirujuk berdasarkan
sarana tujuan diagnosa dan
rujukan & kapan menentukan poli
pasien harus yang dituju
Berangkat ke RS

Pasien dipersilahkan
Mencatat dalam ke ruang pendaftaran
RM untuk membuat
rujukan online

7. Unit Terkait Loket pendaftaran


Ruangan umum
Ruangan KIA/KB
Ruangan Gigi
Ruangan MTBS
Unit Gawat Darurat
Ruangan Perawatan
Ruangan Kebidanan
8. Dokumen Terkait Rekam medis
Form rujukan

2/2

Anda mungkin juga menyukai