Anda di halaman 1dari 2

Pengaruh Substitusi Kacang Merah terhadap Kandungan

Gizi dan Uji Hedonik


pada
Tortilla Chips
Dwi Meila Bestari dan Siti Arifah Pujonarti
Program Studi Gizi, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas
Indonesia
KACANG MERAH
Kacang merah (
Phaseolus vulgaris L)
merupakan jenis tanaman kacang
-kacangan
yang biasanya dikosumsi sebagai sayur, campuran salad ataupun
aneka
kue. Kacang merah
hanya dimakan dalam bentuk biji yang sudah tua, baik dalam
bentuk segar maupun yang telah
dikeringkan. Biji kacang merah merupakan sumber protein nabati
yang cukup potensial
sekaligus
sumber energi yang cukup tinggi (Astawan, 2009).
Kacang merah tidak hanya
dikenal
sebagai sumber protein nabati tetapi juga
sumber energi, karbohidrat, serat, serta
mineral yang cukup tinggi. Dibandingkan dengan kacang lainnya,
kacang merah memiliki
kadar karbohidrat yang tertinggi, kadar lemak yang lebih rendah ,
dan kadar serat yang lebih
tinggi dibandingkan kacang kedelai dan kacang tanah (TKPI, 2009)
. Kacang merah kering
memiliki kandungan protein yang hampir setara dengan kacang
hijau yaitu mencapai 22,1 g
per 100 g bahan (TKPI,2009).
Hal ini dapat dilihat dalam tabel 1.
Jika dibandingkan dengan
jenis kacang-kacangan yang lain, kacang merah memiliki s
usunan asam amino yang lengkap
(Astawan, 2009).
https://translate.google.com/translate?hl=en&sl=id&u=http://www.pps.unud.ac.id/thesis/pdf_thesi
s/unud-323-1201672397-pengaruh_dosis_pupuk_kascing_dan_bio-
urin_sapi%2520_terhadap_pertumbuhan_dan_hasil_tanaman_kacang_tan.pdf&prev=search

Anda mungkin juga menyukai