Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Segala puji hanya bagi Allah SWT, serta salam dan shalawat semoga
senantiasa dilimpahkan kepada Nabi Muhammad SAW.
Allhamdulillah, atas izin Allah SWT makalah demi memenuhi tugas akhir
Laporan Praktek preklinik ini dapat kami selesaikan tepat pada waktunya, dengan
judul PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KASUS OSTEOARTRHITIS
KNEE BILATERAL DENGAN MODALITAS INFRA RED DAN
TRANSCUTANEUS ELECTRICAL NERVE STIMULATION DI RSUD dr
SOEHADI PRIJONEGORO SRAGEN.
Dalam penyusunan makalah ini, penulis banyak mendapatkan bimbingan
dan bantuan dari berbagai pihak, untuk itu kami ucapkan terima kasih kepada:

1. Prof. Bambang Setiaji, selaku rektor Universitas Muhammadiyah


Surakarta.
2. Bapak Suwaji, M.Kes, selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
3. Ibu Isnaini Herawati, SSt.Ft., M.Kes, selaku kepala program study
Fisioterapi Universitas Muhammadiyah Surakarta.
4. Ibu Wahyuni SST. FT, M.Kes selaku pembimbing dalam penyusunan
makalah ini.
5. Bapak Prananto Heri Waskito SST.Ft sebagai pembimbing praktek di
RSUD dr Soehadi Prijonegoro Sragen yang memberikan banyak masukan
dan semangat kepada penulis.
6. Seluruh staf fisioterapi Ibu Rina, Ibu Wulan, Bapak Agus dan Bapak Adit,
selaku pembimbing praktek klinis mahasiswa di RSUD dr Soehadi
Prijonegoro Sragen.
7. Bapak, Ibu, Kakak dan Adik-adik ku yang telah memberikan dukungan
serta doa.
8. Rekan- rekan yang ada di Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Harapan penulis dalam penyusunan makalah ini adalah dapat bermanfaat


bagi penulis, menambah pengetahuan dalam bidang fisioterapi dan juga pembaca
atau masyarakat umum.
Kami menyadari makalah ini masih terdapat kekurangan dalam
penyusunan. Oleh karena itu penulis menerima kritik dan saran yang bersifat
membangun.

Sragen, Agustus 2016

Anda mungkin juga menyukai