Anda di halaman 1dari 1

PENGARAHAN OLEH KEPALA

PUSKESMAS MAUPUN OLEH


PENANGGUNG JAWAB PROGRAM
DALAM PELAKSANAAN TUGAS DAN
TANGGUNG JAWAB
034/445-090/PKM-
No. Dokumen :
PEMERINTAH ML/SOP/AII/VII/2017
KABUPTEN SOP No. Revisi : UPTD PUSKESMAS
DONGGALA Tanggal Terbit : 04 Agustus 2017 MALEI
Halaman : 1/1
KEPALA PUSKESMAS
TANDA TANGAN
UPTD
PUSKESMAS
MALEI Abd. Haris Pontoh.SKM
NIP. 19781114 200801 1
002
1.Pengertian Pengarahan adalah suatu kegiatan untuk memberikan petunjuk,
bimbingan, konsultasi untuk mencapai suatu tujuan.
Penanggung jawab program adalah orang yang bertanggung jawab atas
suatu program.
2.Tujuan Sebagai acuan dalam melaksanakan Pengarahan oleh kepala puskesmas
maupun oleh penaggung jawab program dalam pelaksanaan tugas dan
tanggung jawab.
3. Kebijakan
4.Referensi Seri Manajemen Puskesmas Kementrian Kesehatan 2013
5.Langkah- 1. Kepala Puskesmas maupun penanggung jawab program menyampaikan
langkah program yang harus dilaksanakan kepada pelaksana program.
2. Kepala Puskesmas maupun penanggung jawab program memberikan
pengarahan pelaksanaan kegiatan kepada pelaksana.
3. Pelaksana program mengajukan usulan kegiatan program kepada Kepala
Puskesmas maupun Penanggung Jawab program.
4. Kepala Puskesmas maupun Penanggung jawab program menilai apakah
usulan rencana program sesuai dengan permasalahan yang ada di
puskesmas.
5. Kepala Puskesmas maupun Penanggung jawab program memastikan
rencana kegiatan program kesehatan yang diusulkan masuk dalam
rencana usulan kegiatan puskesmas agar mendapat pembiayaan.
6. Kepala Puskesmas dan penanggung jawab program memastikan
kegiatan program dapat dilaksanakan sesuai prosedur.
7. Kepala Puskesmas maupun penanggung jawab program melakukan
monitoring dan evaluasi terhadap pelaksanaan program.
8. Kepala Puskesmas maupun penanggung jawab program menerima
laporan pelaksanaan kegaiatan program setiap bulan.
9. Pengarahan kegiatan program selesai dilaksanakan.
7. Unit terkait 1. Pokja Admin
2. Pokja UKM

Anda mungkin juga menyukai