Anda di halaman 1dari 4

TUGAS FARMAKOGNOSI

NAMA : DEWI PUSPITA SARI. AG


KELAS : II B
NIM : F-14058
DOSEN : MAULANA RACHMAN, S.Farm

AKADEMI FARMASI SANDI KARSA


MAKASSAR
2015
1. Pengertian simplisia beserta contohnya
Jawab :
Pengertian simplisia menurut Farmakope Indonesia Edisi III adalah bahan alam
yang digunakan sebagai obat yang belum mengalami pengolahan apapun juga,
kecuali dinyatakan lain berupa bahan yang telah dikeringkan.
Berdasarkan bentuk simplisia digolongkan menjadi :
A. Simplisia Utuh adalah simplisia dari bahan alamiah, hewani atau mineral yang
digunakan sebagai obat yang belum mengalami pengolahan apapun juga.
Misalkan Biji kedawung, Cacing kering, Belerang endap

B. Simplisia Rajangana adalah simplisia yang mengalami proses pemotongan atau


perajangan sehingga menjadi bentuk yang lebih kecil. Misalkan rajangan
simplisia jahe, serutan kayu secang.

C. Simpliasi Serbuk adalah simplisia yang telah mengalami proses penghalusan


menjadi serbuk. Misalkan tepug beras, serbuk jati belanda.

D. Simplisia Extrak adalah simplisia yang mengalami proses extraksi sehinggan


didapatkan sediaan berupa extrak cair atau padat. Misalkan extrak beladona

E. Simplisia Cair adalah simplisia berupa cairan murni atau hasil pemurnian yang
biasanya di lakukan melalu proses penyulingan. Misalkan minyak jeruk

2. Pengertian rimpang dan beserta contohnya


Jawab :
Rimpang atau Rhizoma sesungguhnya adalah batang beserta daunnya yang
terdapat di dalam tanah,bercabang-cabang dan tumbuh secara horizontal
(mendatar), dan dari ujungnya dapat tumbuh tunas yang muncul di atas tanah dan
dapat tumbuh menjadi individu baru.
Rimpang merupakan organ modifikasi batang bukan akar dengan ciri sebagai
berikut:
1. berdaun, tetapi daun melekat pada buku, telah menjelma menjadi sisik-sisik
yang tipis sepertiselaput dan tidak hijau.
2. Mempunyai kuncup-kuncup
3. Tumbuhnya tidak ke pusat bumi atau air, kadang ke atas dan muncul ke tanah
4. beruas-ruas, berbuku-buku.Rimpang disamping sebagai alat
perkembangbiiakan atau reproduksi yaitu secara vegetatif. Jika bagian-bagian
rhizome dipotong-potong maka akan tumbuh individu baru, hal ini dikarenakan
adanya kuncuppada rhizome tersebut. Selain itu juga rhizoma merupakan tempat
penimbunan cadangan makananyang akan dimanfaatkan oleh organisme lain.
Contohnya antara lain pada tasbih (Canna edulis Ker) ,kerut (Maranta
arundinacea L.), jahe (Zingiber sp.), dan kunyit (Curcuma sp.)

3. Pengertian bulbus beserta contohnya ?


Jawab :
Umbi lapis (bulbus) merupakan sejenis umbi yang terbentuk dari tumpukan
(pangkal) daun yang tersusun rapat dalam format roset. Umbi lapis dipandang
berbeda dari umbi yang lainnya karena tidak mengakumulasi karbohidrat dalam
bentuk polisakarida. Pembesaran terjadi karena berkumpulnya cairan di sel-
selnya.
Umbi lapis memiliki bagian pangkal yang agak keras yang disebut cakram
(discus). Cakram ini sebnearnya adalah batang. Dari cakram akan tumbuh lapisan-
lapisan daun yang tebal, lunak, dan berair. Karena tebal dan berlapis inilah
terbentuk struktur yang membengkak sehingga disebut "umbi". Apabila lapisan-
lapisan ini besar dan saling menutupi ia disebut tunica, dan apabila lapisan-
lapisan ini kecil dan hanya saling menyirap disebut squama (sisik)
Contohnya : umbi lapis Ammaryllis
Daftar pustaka

1. Alfi risky S.Farm.,apt. 2014. Dasar-dasar farmakognosi. Baiti ilmina; bandung

2. Departemen Kesehatan Republik Indonesia. 1979. Farmakope Indonesia edisi III.

depkesRI; Jakarta

3. https://www.scribd.com/doc/76122662/Rimpang-Atau-Rhizoma-Sesungguhnya-Adalah-

Batang-Beserta-Daunnya-Yang-Terdapat-Di-Dalam-Tanah

Anda mungkin juga menyukai

  • Analisis Farmakoekonomi
    Analisis Farmakoekonomi
    Dokumen12 halaman
    Analisis Farmakoekonomi
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • Teling A
    Teling A
    Dokumen2 halaman
    Teling A
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • 3371 1444 1 PB
    3371 1444 1 PB
    Dokumen5 halaman
    3371 1444 1 PB
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • 3371 1444 1 PB PDF
    3371 1444 1 PB PDF
    Dokumen10 halaman
    3371 1444 1 PB PDF
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • Tugas Kinetik
    Tugas Kinetik
    Dokumen1 halaman
    Tugas Kinetik
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • Bab 3 Sistem Indera
    Bab 3 Sistem Indera
    Dokumen1 halaman
    Bab 3 Sistem Indera
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • URAIAN BAHAN Tekcar
    URAIAN BAHAN Tekcar
    Dokumen3 halaman
    URAIAN BAHAN Tekcar
    Dewi Puspita Sari Ag
    0% (1)
  • Uraian Oksimorfin Suppo
    Uraian Oksimorfin Suppo
    Dokumen3 halaman
    Uraian Oksimorfin Suppo
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • Aritmia
    Aritmia
    Dokumen17 halaman
    Aritmia
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • Uraian Tanaman Meniran
    Uraian Tanaman Meniran
    Dokumen4 halaman
    Uraian Tanaman Meniran
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • Bab 2 Iodoform
    Bab 2 Iodoform
    Dokumen5 halaman
    Bab 2 Iodoform
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • KANKER
    KANKER
    Dokumen13 halaman
    KANKER
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • Karya Tulis Ilmiah
    Karya Tulis Ilmiah
    Dokumen7 halaman
    Karya Tulis Ilmiah
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • Tugas Kinetik
    Tugas Kinetik
    Dokumen1 halaman
    Tugas Kinetik
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • Infus
    Infus
    Dokumen1 halaman
    Infus
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat
  • 10 Klasifikasi
    10 Klasifikasi
    Dokumen24 halaman
    10 Klasifikasi
    Dewi Puspita Sari Ag
    Belum ada peringkat