Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN ENDE

DINAS KESEHATAN KABUPATEN ENDE

PUSKESMAS KOTA ENDE

JLN.KOKOS RAYA PERUMNAS ENDE

FORM FAILURE MODE & EFFECT ANALYSIS (FMEA)

UNIT KERJA :

Tim FMEA:

a. Ketua :
b. Anggota :
c. Notulen :
d. Peran masing-masing :

1. Gambarkan alur proses yang akan dianalisa

2. Identifikasi Failure Mode

3. Tujuan melakukan analisis FMEA

4. Identifikasi akibat jika terjadi failure mode untuk tiap-tiap failure mode
5. Identifikasi kemungkinan penyebab dari tiap failure mode, dan deskripsikan upaya-upaya yang sudah dilakukan(kalau
ada) untuk mengatasi failure mode
6. Lakukan penghitungan RPN (Risk Priority Number) dengan menggunakan matrik sebagai berikut:
Tahapan Failure akibat severity Kemungkinan Occurence Upaya kendali yang detectability RPN
proses mode sebab sudah dilakukan

7. Tetapkan threshold untuk memilh failure mode yang akan diselesaikan dan tetapkan failure mode apa saja yang akan
dilakukan.

8. Diskusikan dan rencanakan kegiatan/tindakan yang perlu dilakukan untuk mengatasi failure mode tetapkan
penanggung jawab dan kapan dilakukan
Tahapan Failure Akibat S Kemungkina O Upaya D RP Kegiatan yang Penanggung waktu
Proses mode n sebab kendali yang N direkomendasik jawab
sudah an
dlakukan
9. Pelaksanaan kegiatan dan evaluasi
Laksanakan kegiatan, dan lakukan evaluasi denngan menghitung ulang
Taha Failure Akibat S Kemungkinan O Upaya D RPN Kegiatan yg Penanggun Kegiatan S O D R
pan mode sebab kendali direkomeda g Jawab yg P
prose yg sdh sikan dilakukan N
s dilakukan

10. Susun SOP baru sesuai dengan hasil analisis dan pelaksanaan FMEA

Anda mungkin juga menyukai