Anda di halaman 1dari 5
Z er \ \ ye PENGGUNAAN ALAT-ALAT BERAT DALAM PROYEK PEMBUATAN JALAN Pendahuluan ‘Alat-alat berat dirancang dan dibuat untuk dapat melakukan suatu pekerjaan dalam kondisi tertentu, maka untuk dapat memanfaatkan secara optimal alat-alat berat tersebut akan tergantung kepada pemakainya sejauh mana pemahamannya dalam menganalisa daya/tenaga yang dibutuhkan pelaksanaan pekerjaan tertentu, Dalam Kontruksi pembuatan jalan raya pun melibatkan bantuan alat berat, bukan Cuma di Indonesia, seluruh konsultan dan kontraktor diseluruh dunia pun menggunakan alat berat dalam melaksanakan pekerjaan proyek mereka terutama dalam kontruksi pembuatan jalan raya Proses Pembuatan Jalan Raya Jalan raya di indonesia pada umumnya menggunakan jalan asphalt, bagaimanaksh cara membuat jalan asphalt 2.... berikut urutan kerja pembuatan jalan asphalt beserta alat-alat berat dan kegunaanya. PTM dan Alat Berat Kelas A Teknik Sipil Universitas Khairun Ternate pembersihan dan perataan lahan Sebelum jalan raya dibangun, lahan dibersihkan dahulu dari sampah maupun pepohonan kemudian diratakan Excavator Excavator biasanya digunakan untuk membersihkan Jahan dan menggali maupun mengurug tanah. Namun pada umumnya excavator biasanya digunakan untuk + Excavating (menggali) + Loading (memuat material) ng (mengangkat beban) + Hammering (menghancurkan batuan) + Drilling (mengebor), dan lain sebagainya. PTM dan Alat Berat Kelas A ~ Teknik Sipil Universitas Khairun Ternate Perbedaan mendasar antara Excavator dan Mass Excavator terdapat pada kapasitas implement yang digunakan. Alat perata tanah (Grader) berfungsi untuk meratakan pembukaan tanah secara mekanis; dusamping itu Grader dapat dipakai pula untuk keperluan lain misalnya untuk penggusuran tanah, pencampuran tanah, meratakan tanggul, pengurugan kembali galian tanah dan sebagainya; akan tetapi khusus untuk penggunaan pada pekerjaan pengurugan kembali galian tanah has Inya kurang memuaskan. Beberapa pekerjaan yang dapat dikerjakan oleh Grader antara lain adalah : + Perataan tanah (Spreading). Pekerjaan tahap akhir (finishing) pada “pekerjaan tanah”, + Pencampuran tanah maupun pencampuran material (Side cast/mixing), Pembuatan parit (Crowning Ditching) + Pemberaian butiran tanah (searifying) Pada umumnya Grader digunakan untuk pekerjaan yang berhubungan dengan pembangunan dan pemeliharaan jalan, diantaranya + Grading, Spreading, Ditehing + Scatifying + Side Sloping * Dozing + Ripping PTM dan Alat Berat Kelas A ~ Teknik Sipil Universitas Khairun Ternate ‘Tergantung attachment (perlengkapan kerja) nya, Skid Steer Loader, disingkat SSL, dapat digunakan untuk berbagai keperluan, diantaranya + Loading, Dozing, + Digging, + Clamping, + Grading, Leveling, dan sebagainya, PTM dan Alat Berat Kelas A ~ Teknik Sipil Universitas Khairun Ternate

Anda mungkin juga menyukai