Anda di halaman 1dari 35

MALPRESENTASI

Dr. Hydrawati Sari, MCE, SpOG


Definisi
Malpresentasi adalah semua presentasi
janin selain verteks

Malposisi: posisi janin selain posisi


oksipito-anterior

Masalah: janin yg dalam keadaan


malpresentasi dan malposisi kemungkinan
menyebabkan partus lama atau partus
macet
Malpresentasi
Presentasi Bokong
Presentasi Bokong
Palpasi
Letak memanjang
Bagian terbawah janin: bokong atau kaki
Fundus teri: teraba kepala
Pemeriksaan bimanual
Penunjuk: sakrum
TIPE PRESENTASI BOKONG
Insidensi
3 - 4% dari seluruh kehamilan
Kejadian meningkat pada umur kehamilan
yg lebih muda
- 7 - 10% pada umur kehamilan 32 minggu
- 25 - 35% pada umur kehamilan 28
minggu
Etiologi Presentasi Bokong

Idiopatik
Prematuritas
Abnormalitas uterus atau struktur pelvis
Uterine fibroid
Fetal anomaly
Polyhydramnion
Multiple gestation
Diagnosis
Persepsi gerakan janin oleh ibu
Leopolds manuvers
DJJ di atas umbilikus
Pemeriksaan dalam
USG
X- ray
Pemeriksaan USG
Tentukan tipe presentasi bokong
Nilai posisi kepala
Tentukan Taksiran berat janin
Nilai adanya IUGR dan anomali kongenital
Tentukan letak plasenta
Manajemen Persalinan
Rencanakan persalinan di rumah sakit
Lakukan pemeriksaan kesejahteraan janin
Lakukan pemeriksaan dalam segera jika tjd
pecah ketuban utk mengetahui adanya prolaps
tali pusat
Progres persalinan yg baik sangat diperlukan
Petugas resusitasi bayi yang terlatih sebaiknya
hadir saat persalinan
Kandung kencing ibu dalam keadaan kosong
Bokong memasuki panggul
Ekspulsi spontan
Ekspulsi spontan sampai
umbilikus
Arahkan sakrum tetap
dalam posisi anterior
Lahirkan bayi secara
spontan (Bracht)
Ekstraksi bokong tidak
diperbolehkan
Segera lakukan SC jika
tidak terjadi penurunan
atau ekspulsi bokong
Bracht maneuver
JANGAN DITARIK !!!
Traksi akan
menyebabkan kepala
janin defleksi
Dapat menyebabkan
nuchal arm
Sakrum di Posterior
Mencegah Presentasi Bokong

Lakukan versi luar pada umur


kehamilan 37 minggu
Angka keberhasilan 30-70%
tergantung pada pengalaman
Dapat menurunkan cesarean section
rate
PARTIAL BREECH EXTRACTION
(ASSISTED BREECH EXTRACTION)

Klasik
Muller
Lovset
Mauriceau-Smellie-Veit maneuver
1. Klasik
Melahirkan bahu belakang lebih dahulu
Tangan operator memegang kedua kaki bayi
Setelah bahu belakang tampak, operator
melahirkan bahu belakang dengan cara
mengusap lengan ke arah dada dan bahu
dilahirkan
Melahirkan bahu depan dgn cara yang sama
Kepala dilahirkan dengan manuver Mauriceau
Hindari over extension
2. Muller
Melahirkan bahu depan lebih dahulu
Tangan operator pada paha bayi melakukan
traksi curam ke bawah sampai bahu depan
terlihat dan dilahirkan
Untuk melahirkan bahu belakang, kaki bayi
(femur) dibawa ke arah ventral ibu sampai
bahu belakang terlihat dan dilahirkan
Kepala dilahirkan secara Mauriceau
3. Lovset
Sering dilakukan pada tangan menjungkit
Pegang paha bayi, putar ke lateral sehingga
panggul janin terputar ke arah yg berlawanan
Saat skapula terlihat, putar badan melawan
arah janrum jam
Lahirkan lengan seperti biasa
Badan bayi diputar kembali untuk melahirkan
lengan yg satu lagi
4. Mauriceau-Smellie-Veit
Melahirkan kepala secara manual
Jari telunjuk dan jari tengah operator
diletakkan pada maksila, badan bayi pada
telapak tangan dan lengan tangan operator
Dua jari operator (tangan lainnya) pada
tengkuk bayi bersamaan melakukan traksi ke
bawah (gentle down-ward traction)
Secara bersamaan, tubuh diangkat ke arah
simphysis utk melahirkan mulut hidung, dan
dahi melalui perineum
Melahirkan kepala
Mauriceau- Smillie-
Veit manoeuvre
untuk melahirkan
kepala dalam posisi
fleksi
Pegang badan bayi
dalam posisi
horisontal
Melahirkan kepala
Mengunakan Forceps
Asisten mengangkat
bayi
1

3
4

6
7

8
Letak Lintang
Letak Lintang
LETAK LINTANG

SECTIO CESAREA
Harus mengetahui dimana letak kepala dan
punggung
Jika kepala di kanan, punggung
dibawah/diatas, tangan operator meraih kaki
kiri bayi lebih dahulu
Jika kepala di kiri, punggung dibawah/diatas,
tangan operator meraih kaki kanan bayi lebih
dahulu

Bisa dilakukan versi luar saat kehamilan


Versi Luar

Anda mungkin juga menyukai