Anda di halaman 1dari 1

Oleh karena itu sangat perlu diperhatikan bagaimana proses pengalusan garam

secara tradisional atau manual, yaitu dengan ditumbuk menggunakan alat penghancur garam
antara lain lesung dan alu, hasil yang diperoleh hanya mencapai 5 kg/jam. Sehingga sangat
sulit untuk menghancurkan garam dalam jumlah yang banyak.Dengan adanya, alat
penghancur garam ini, dapat mempermudah pengusaha untuk mengolah garam dapur dalam
waktu yang lebih singkat dan bisa memenuhi kebutuhan konsumen.
Berdasarkan berbagai sumberdaya yang terdapat di Indonesia, ada beberapa
potensi yang dapat dikembangkan di bidang pertanian. Salah satu potensi yang sangat
strategis untuk dikembangkan adalah industri makanan ringan (keripik singkong) untuk
menujang perekonomian masyarakat. keripik Singkong menjadi salah satu dari makanan
ringan. Kebutuhan akan konsumsi keripik singkong di Indonesia, juga cukup tinggi. Oleh
karena itu, Usaha pengembangan keripik singkong perlu dilakukan dengan lebih efektif dan
efesien.

Anda mungkin juga menyukai