Anda di halaman 1dari 4

KEMENTERIAN AGAMA

KELAS
PENILAIAN AKHIR SEMESTER I
MADRASAH IBTIDAIYAH
KABUPATEN PONOROGO
TAHUN PELAJARAN 2017/2018
4
Mata Pelajaran : PJOK Nama : ..........................................
Kelas : IV (Empat) Nomor : ..........................................
Hari/Tanggal : Selasa MI : ..........................................
Waktu : 90 menit Nilai : ..........................................

I. Berilah tanda (X) pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang tepat !
1. Bagian paru-paru yang berfungsi sebagai tempat pertukaran O2 dan CO2 adalah . . . .
a. Bronkiolus c. Alveolus
b. Trakea d. Bronkus
2. Sari-sari makanan yang telah disera, diedarkan keseluruh tubuh oleh . . . .
a. Darah c. Daging
b. Otot d. Saraf
3. Salah satu sifat pembuluh vena yaitu . . . .
a. Denyut terasa c. Katup terdapat di sepanjang pembuluh
b. Dinding pembuluh tebal, kuat, elastis d. Aliran darahnya cepat
4. Pundi-pu ndi udara pada burung berfungsi untuk. . . .
a. Membantu burung terbang c. Menyimpan udara pernapasan saat terbang
b. Jalan udara pernapasan ke paru-paru d. Menyimpan udara pernapasan saat di darat
5. Hasil utama pada fotosintesis adalah. . . .
a. Karbohidrat c. Karbon dioksida
b. buah d. Air
6. Floem merupakan bagian dari tumbuhan yang berfungsi untuk. . . .
a. Mengeluarkan oksigen c. Mengangkut bahan fotosintesis
b. Mengangkut hasil fotosintesis d. Menyerap karbondioksida
7. Didalam rantai makanan tumbuhan berperan sebagai . . . .
a. Herbivore c. Produsen
b. Karnivora d. Omnivore
8. Walaupun daunnya tidak berwarna hijau, bayam merah tetap dapat melakukan fotosintesisi karena. .
..
a. Tahan terhadap sinar ultra violet C. Banyak menangkap sinar matahari
b. Tidak memiliki klorofil D. Memiliki klorofil yang tertutup warna lain
9. Hewan yang mengeluarkan cairan tinta hitam adalah . . . .
a. Belut c. Udang
b. Gurita d. Kepiting
10. Salah satu tujuan adaptasi adalah. . . .
a. Mempertahankan hidup c. Mempercepat pertumbuhan
b. Memperbanyak keturunan d. Memperluas tempat hidup
11. Bentuk paruh burung pelican adalah . . . .
a. Panjang dan berkantong c. Kuat dan pendek
b. Pendek dan berkantong d. Runcing dan pipih
12. Bentuk kaki yang dimiliki burung pelatuk digunakan untuk . . . .
a. Memanjat c. Mencengkeram
b. Berjalan dilumpur d. Berenang
13. Bentuk mulut penusuk dan penghisap dimiliki oleh . . . .
a. Belalang c. Lebah
b. Nyamuk d. Kupu-kupu
14. Bunglon dapat mengubah warna kulitnya sesuai dengan lingkungannya. Cara ini bertujuan untuk . . .
a. Mendekati musuhnya c. Mencari makanan
b. Mencari minuman d. Melindungi diri dari musuhnya
15. Tumbuhan berikut ini yang menghasilkan getah untuk melindungi diri adalah . . . .
a. Salak dan mawar c. Mawar dan alamanda
b. Jati dan mangga d. Karet dan nangka
16. Tumbuhan yang hidup di daerah kering menyesuaikan diri dengan cara . . . .
a. Memiliki batang berongga c. Akarnya pendek
b. Daunnya berbentuk duri d. Permukaan daun lebar
17. Lingkungan tempat hidup makhluk hidup disebut. . . .
a. Habitat c. Individu
b. Adaptasi d. Ekosistem
18. Tanaman nanas melindungi dirinya dengan cara. . . .
a. Mengeluarkan getah c. Memiliki daun berduri
b. Memiliki rambut-rambut halus d. Mengeluarkan bau tidak sedap
19. Kaktus adalah tumbuhan yang dapat bertahan hidup di lingkungan . . . .
a. Berlumpur c. Kering
b. Air d. Lembab
20. Berikut ini yang bukan merupakan struktur tali adalah. . . .
a. Lurus c. Pilinan
b. Untaian d. Anyaman
21. Bahan katun di buat dari serat. . . .
a. Nilon c. Kapas
b. Sutra d. Wol
22. Perhatikan cirri-ciri kain berikut!
1) lentur dan lembut
2) mudah menyerap keringat
3) harga tidak terlalu mahal
4) nyaman digunakan saat cuaca panas
ciri tersebut dimiliki oleh kain yang terbuat dari serat. ….
a. Wol c. Sutra
b. Nilon d. Kapas
23. perubahan wujud benda cair menjadi padat terjadi karena proses . . . .
a. Pengembunan c. Pemanasan
b. Pembakaran d. Pendinginan
24. berikut ini yang merupakan contoh perubahan fisika . . . .
a. Beras menjadi nasi c. Logam menjadi berkarat
b. Es menjadi air d. Nasi menjadi bubur
25. lilin yang dinyalakan akan mengalami proses . . . .
a. Pengembunan c. Penguapan
b. Pembekuan d. Pencairan
26. salah satu ciri benda yang sifat perubahannya sementara adalah . . . .
a. Dapat kembali ke bentuk semula c. Tidak dapat kembali ke sifat semula
b. Menghasilkan zat baru d. Perubahan wujud secara permanen
27. benda yangf menjadi keras setelah dicampur air adalah . . . .
a. Gula c. Semen
b. Garam d. Batu
28. kain dari serat kapas bersifat. . . .
a. Menyerap air c. Kaku
b. Tahan air d. Tahan cahaya
29. jenis kertas yang cocok digunakan untuk kegiatan tulis menulis adalah kertas. . . .
a. Manila c. HVS
b. Minyak d. Karton
30. kayu yang dibakar menjadi arang akan mengalami perubahan . . . .
a. Bentuk, wujud dan bau c. Bentuk, warna dan kekerasan
b. Bentuk, wujud dan kelenturan d. Bentuk, warna dan kelenturan
31. Benda di bawah ini yang tidak mengalami perubahan kimia adalah. . . .
a. Buah tomat ya ng diletakkan di meja membusuk
b. Air yang membeku menjadi es
c. Berfas yang di masak menjadi bubur
d. Pagar besi nyang berkarat
32. Perubahan wujud yang terjadi secara alami adalah. . . .
a. Pembakaran sampah c. Pembusukan buah
b. Kaca yang pecah d. Kebakaran hutan
33. Bahan yang paling tepat digunakan untuk membuat kaos adalah . ….
a. Katun c. Sutra
b. Nilon d. Kapas
34. Contoh perubahan wujud benda yang dapat kembali adalah perubahan yang disebabkan oleh proses .
...
a. Pembakaran c. Perkaratan
b. Pembusukan d. Pembekuan
35. Bentuk penyesuaian pohon jati terhadap musim kemarau adalah . . . .
a. Menggugurkan daunnya c. Memiliki daun yang lebar
b. Memiliki akar tunjang d. Memiliki duri pada batang

II. Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar !


36. Otot yang berperan aktif dalam pernapasan dada adalah otot . . . .
37. Cacinhg tanah bernapas dengan menggunakan . . . .
38. Untuk mendapatkan makanannya kupu-kupu menggunakan mulut yang berbentuk . . . .
39. Penyesuaian alat tubuh dan bentuk tubuh terhadap lingkungannya di sebut. . . .
40. Tumbuhan yang memangsa serangga disebut tumbuhan . . . .
41. Mentega yang dipanaskan akanm mengalami perubahan yang bersifat . . . .
42. Makhluk hidup yang membuat makanan menjadi busuk adalah . . . .
43. Benang jahit terbuat dari serat . . . .
44. Pencernaan yang terjadi di mulut adalah pencernaan secara . . . dan . . . .
45. Air yang di dinginkan dalam freezer akan membeku menjadi es, perubahan ini bersifat . . . .

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan dibawah ini dengan tepat !


46. Sebutkan bentuk-bentuk mulut yang dimiliki serangga beserta contohnya !
47. Sebutkan bentuk-bentuk paruh burung beserta makanannya !
48. Mengapa kain wol cocok digunakan untuk membuat baju hangat?
49. Jelaskan perbedaan kertas HVS dengan kertas karton !
50. Apakah yang dimaksud dengan perubahan secara kimia !

Anda mungkin juga menyukai