Anda di halaman 1dari 2

PENYAKIT PENGERTI KATARAK TANDA DAN GEJALA

Katarak adalah keadaan 1. Pandangan mata yang


KATARAK kabur,suram atau seperti ada
dimana terjadi kekeruhan pada
bayangan awan atau asap.
serabut atau bahan lensa di
2. Sulit melihat pada malam hari
dalam kapsul lensa. Katarak
3. Sensitif pada cahaya
adalah suatu keadaan patologik
lensa dimana lensa menjadi 4. Terdapat lingkaran cahaya saat
memandang sinar
keruh akibat hidrasi cairan lensa,
5. Sering mengganti kacamata atau
atau denaturasi protein lensa. lensa kontak karena
Kekeruhan ini terjadi akibat ketidaknyamanan tersebut
gangguan metabolisme normal 6. Warna memudar atau cenderung
lensa yang dapat timbul pada menguning saat melihat

berbagai usia tertentu. 7. Pandangan ganda jika melihat


dengan satu mata

Di susun oleh :

ASRIN AURI

15.049

AKADEMI PEMKAB KONAWE


PENYEBAB FAKTOR RESIKO CARA MENCEGAH
TERKENA KATARAK
Katarak berkembang karena 1. Makan makanan dengan gizi
berbagai sebab, seperti kontak 1. Usia
seimbang
dalam waktu lama dengan cahaya 2. Diabetes
2. Lindungi mata anda dari
ultra violet, radiasi, efek 3. Sejarah keluarga dengan
pancaran sinar matahari
sekunder dari penyakit seperti katarak
3. Menjaga kesehatan tubuh
diabetes dan hipertensi, usia 4. Pernah mengalami cedera
secara umum
lanjut, atau trauma(dapat terjadi atau radang pada mata

lebih awal), mereka biasanya 5. Penggunaan corticosteroids Penderita mata katarak memang
akibat denaturasi dari lensa dalam jangka waktu lama didominasi oleh usia lanjut.
protein. 6. Terkena sinar matahari Namun dengan menjaga
secara berlebihan kesehatan secara umum, penyakit
7. Terkena radiasi katarak ini bisa dihindari.

Anda mungkin juga menyukai