Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PRAKTIKUM (RPP)

1. Identitas Mata Kuliah


Nama Mata Kuliah : Keperawatan Medikal Bedah II
Kode : Kep.4.01
Beban Jumlah SKS : 3 SKS (T=1, P=2)
Penempatan : Semester IV
Nama Tim Dosen : Lied Apriani Pane, Ners
2. Capaian Pembelajaran : Setelah melaksanakan praktikum mahasiswa mampu memberikan terapi injeksi insulin
3. Tujuan Mata Kuliah : Mahasiswa mampu memperagakan kembali Prosedur Klinis Keterampilan khusus pada klien dengan gangguan sistem endokrin.
4. Materi Pokok : Memberikan terapi injeksi insulin.
5. Pertemuan ke : Pertemuan ke-2
6. Matrik RPP
Tujuan Pertemuan Indikator/ Aspek Pembelajaran Waktu Metode Media/Sumber Evaluasi Sumber
Kriteria Penilaian (menit) belajar rujukan
K A P
1. Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu A5 P5 160 - Roleplay Phantom Mampu melakukan 1. Potter & Perry
memperagakan kembali melakukan gerakan Simulasi Alat dan bahan gerakan spontan (2010).
pemberian terapi spontan/otomatis dengan terapi injeksi (otomatis) Fundamental
injeksi insulin. memberikan terapi bimbingan insulin : memberikan terapi Keperawatan Buku
injeksi insulin dengan instruktur 1. Spuit insulin injeksi insulin 2 Edisi 7. Jakarta :
tepat. (1 cc-5 cc) dengan tepat. Salemba Medika
- Simulasi 2. Bak 2. Soegondo (2011).
dengan instrumen Petunjuk Praktis
Supervisi 3. Alas dan Penatalaksanaan
(Mandiri) : perlak Dislipidemia.
100 Menit 4. Troly Jakarta : Pengurus
5. Handscoon Besar
6. Nierbeken Perkumpulan
Endrokinologi
Indonesia.
3. Pranoto (2012).
Insulin Daily
Practise.
Disampaikan
dalam Diabetes
Workshop VII.
Surabaya.
7. Langkah Pembelajaran :
LANGKAH KEGIATAN WAKTU
(MENIT)
PENDAHULUAN 1. Salam. 10 Menit
2. Menanyakan praktikum hari ini.
3. Meminta tanggapan Mahasiswa lain.
4. Memberikan umpan balik positif (pujian)
5. Menyimpulkan Tujuan Praktikum hari ini.
6. Mengisi jurnal dan absensi Mahasiswa.
INTI 1. Menjelaskan defenisi memberikan terapi injeksi insulin. 40 Menit
2. Menjelaskan tujuan memberikan terapi injeksi insulin.
3. Menjelaskan prosedur praktik memberikan terapi injeksi insulin
4. Melakukan demonstrasi pemberian terapi injeksi insulin.
5. Supervisi dengan meminta mahasiswa mendemonstrasikan memberikan terapi injeksi insulin
PENUTUP 1. Refleksi terhadap kegiatan praktikum yang telah dilakukan mahasiswa. 10 Menit
2. Reinforcement pada mahasiswa.
3. Memberikan Tugas kepada Mahasiswa : Laporan Praktikum hari ini dan Praktik mandiri
8. Panduan Pembelajaran Praktikum.
9. Standard Operating Procedure tentang :
1) SOP Pemberian Terapi Injeksi Insulin
10. Alat dan bahan untuk tiap SOP
Catatan :
a. Tugas Laporan Praktikum dikumpulkan paling lama 3 hari setelah praktikum
b. Susunan Laporan Praktikum tercantum Defenisi, Tujuan, Prinsip pemberian obat, Lokasi pemberian obat dan gambar, Alat dan Bahan, Tahap Pre Interaksi, Tahap Orientasi, Tahap
Kerja (Insulin Pen) dan Tahap Terminasi dan Daftar Pustaka (Format : Cover, Font 12 Times New Roman, Kertas A4 dan Daftar Pustaka)
c. Praktik mandiri didokumentasikan kedalam sebuah video lalu dimasukkan kedalam CD RW (tercantum Nama Mahasiswa, Nim dan Semester).

Mengetahui :
Ketua Jurusan Keperawatan Ambon Fasilitator/Instruktur

Rony A.Latumenasse, S.Pd., M.Kes Lied Apriani Pane, Ners


NIP. 197010291994031003 NIP.198904252015032005

Anda mungkin juga menyukai