Anda di halaman 1dari 2

MANAGER KEUANGAN

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


No.002.U/SPO/DIR/BUHA/I/15 0 1/2

STANDAR Tanggal Terbit Ditetapkan:


PROSEDUR 07 Januari 2015
OPERASIONAL

drg.Ardhy. MScPH, MScHM


Direktur
PENGERTIAN adalah seseorang pejabat yang diberi tanggung jawab mengelola
administrasi perencanaan, mengkoordinasikan, memonitor, dan
mengevaluasi perbendaharaan, mobilisasi dana.
TUJUAN Membantu wakil direktur dalam mengelola penerimaan dan pengeluaran
uang serta kebutuhan dana untuk mencapai tujuan dan misi rumah sakit
secara keseluruhan
KEBIJAKAN RSIA Buah Hati Ciputat mengatur tentang fungsi, tugas dan tanggung
jawab jabatan
PROSEDUR 1. Menyusun program kerja tahunan dan anggaran tahunan bagian
keuangan
2. Memastikan terlaksananya sistem dan prosedur di bagian
Keuangan
3. Menyusun rencana kebutuhan dan pelatihan karyawan di bagian
keuangan
4. Melakukan pendelegasian tugas, tanggung jawab, dan
wewenang kepada bawahan
5. Menilai penilaian prestasi kerja bawahannya
6. Memeriksa posisi keuangan harian baik yang di Bank maupun
Cash
7. Memeriksa pengajuan perencanaan pembayaran farmasi dan
non farmasi dan mengajukannya wakil ke direktur
8. Memeriksa voucher pengeluaran bank
9. Memeriksa pengajuan berkas klaim asuransi
10. Memonitor hasil penagihan piutang

MANAGER KEUANGAN

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


No.002.U/SPO/DIR/BUHA/I/15 0 2/2

STANDAR Tanggal Terbit Ditetapkan:


PROSEDUR 07 Januari 2015
OPERASIONAL

drg.Ardhy. MScPH, MScHM


Direktur
PROSEDUR 11. Mendapatkan laporan harian kasir dan memonitornya
12. Melakukan rekonsiliasi bank harian
13. Mengerjakan laporan pajak PPn, PPh badan pasal 25, PPh pasal
23, PPh pasal 21 bulanan dan tahunan dan melaporakannya ke
kantor pajak
14. Membuat jurnal harian
15. Membuat laporan realisasi anggaran
16. Membuat laporan rasio keuangan
17. Membuat laporan akuntansi keuangan bulanan, semester dan
bulanan
18. Mengevaluasi SIRS
19. Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan bawahan
20. Melakukan Supervisi kepada bawahan
21. Mengarsip semua laporan dengan baik dan rapih

UNIT TERKAIT Keuangan

Anda mungkin juga menyukai