Anda di halaman 1dari 3

RESUME PEMASANGAN OKSIMETRI

1. BIODATA PASIEN
Nama : Iffat Assyarif
Diagnosa : Pneumonia/Ensefalitis SDH kronis
Umur : 6 Bulan
Tanggal Lahir : 01, April 2017
Alamat : KP. Bulukan RT/RW.07/03 Bitung Jaya Tangerang.
Tangerang, Kabupaten Banten, Indonesia

2. TINDAKAN KEPERAWATAN
Nama Tindakan : Pengukuran saturasi oksigen menggunakan oksimetri
Tujuan Tindakan : :
1. Mengetahui status oksigenasi klien dengan mengetahui saturasi
oksigen didalam arteri.
2. Pengkajian untuk menentukan pemberian terapi oksigen.

3. TINJAUAN TEORITIS

 Pengertian : Penggunaan oksimetri Merupakan suatu metode


noninvasif yang digunakan untuk memeriksa saturasi oksigen (SaO2)
arteri klien dengan menggunakan sensor oksimetri nadi. Tipe sensor
oksimetri nadi dirancang untuk digunakan pada jari, ibu jari kaki,
hidung telinga, sekelililing tangan atau kaki pada bayi. Rentang nilai
normal pada pemeriksaan ini adalah : 96 – 100%.

 Indikasi :

 Pasien dengan gangguan kardiopulmonal


 Tindakan operasi mayor
 Bronkoskopi
 Kateterisasi jantung

Page | 22
 Pasien yang menerima anestesi epidural
 Pengguna ventilator

4. PROSEDUR PENGGUNAAN OKSIMETRI

 Persiapan Alat :
1. Oksimetri nadi
2. Kapas alcohol.
3. Tissue.
4. Nierbeken / bengkok.

 Persiapan Klien :
Menjelaskan prosedur dan tujuan dilakukannya pemeriksaan oksimetri
nadi.

 Proses
1. Mencuci tangan.

Page | 23
2. Memilih tempat yang sesuai untuk sensor. Jika perfusi baik kapiler
baik gunakan jari tangan atau ibu jari kaki. Jika klien mempunyai
perfusi yang buruk gunakan telinga atau hidung sebagai tempat
sensor.
3. Membersihkan area sensor yang dipilih dengan kapas alkohol dan
keringkan dengan tissue (bila klien menggunakan pewarna kuku,
bersihkan terlebih dahulu).
4. Memasang sensor, dengan menjepitkan pada kuku jari
pasien,pastikan sensor terpasang dengan sempurna.
5. nyalakan oksimeter.
6. Membaca hasil pemeriksaan, dan laporkan ke dokter jika hasil
pemeriksaan abnormal. (Normal = 90 – 100%.)
7. Merapihkan klien dan peralatan.
8. Mencuci tangan.

Page | 24

Anda mungkin juga menyukai