Anda di halaman 1dari 5

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik
Pengadilan Negeri Amuntai
PN.Amt.
Indonesia
Putusan No.48/Pid.B/2006/

ep
Terdakwa SALAMUDIN ALS SALAM BIN JUMBERI
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
AKTA PERDAMAIAN

si
Pada hari ini : SELASA, tanggal 26 JULI 2016, pada persidangan

ne
ng
Pengadilan Negeri Sumedang yang terbuka untuk umum yang memeriksa dan
mengadili perkara-perkara perdata dalam tingkat pertama, telah datang
menghadap :

do
gu I. Hajjah CICIH KURNIASIH, lahir di Sumedang, tanggal 31 Desember
1951, jenis kelamin perempuan, Kewarganegaraan Indonesia,
pendidikan Sekolah Menengah Pertama (SMP), pekerjaan Mengurus

In
A
Rumah Tangga, alamat di Dusun Cipinangpait RT.003 RW.009, Desa
Cibuluh, Kecamatan Ujungjaya, Kabupaten Sumedang ;
ah

lik
Bertindak untuk diri sendiri dan atas nama :

1. FIN LARASATI BINTI H.R. SURYANA, lahir di Sumedang tanggal 14


am

ub
Pebruari 1972, jenis kelamin perempuan, Kewarganegaraan Indonesia,
Pendidikan Sekolah Menegah Atas (SMA), pekerjaan Mengurus Rumah
Tangga, alamat Dusun Cipinangpait RT.003 RW.009, Desa Cibuluh,
Kecamatan Ujungjaya, Kabupaten Sumedang ;
ep
k
ah

2. SANTI ANGGRAINI BINTI H.R. SURYANA, lahir di Sumedang, lahir di


R

si
Jakarta, tanggal 12 Oktober 1974, jenis kelamin perempuan,
Kewarganegaraan Indonesia, Pendidikan Sarjana, pekerjaan Mengurus
Rumah Tangga, alamat Jalan KS Tubun III No. 36 Komp. POLRI RT.010

ne
ng

RW.006, Kelurahan Slipi, Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat ;

do
gu

3. PRAKASA DEKANANTA BIN H.R. SURYANA, lahir di Jakarta, tanggal


13 Desember 1977, jenis kelamin laki-laki, Kewarganegaraan Indonesia,
Pendidikan Sarjana, pekerjaan Karyawan Swasta, alamat Jalan Apda KS
In
Tubun III No. 38 Asrama POLRI RT.010 RW.006, Kelurahan Slipi,
A

Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat ;


ah

lik

Berdasarkan Surat Kuasa Khusus tertanggal 06 Agustus 2015 dan Ijin Kuasa
Insidentil Ketua Pengadilan Negeri Sumedang. Selanjutnya disebut Para
PENGGUGAT ;
m

ub

II. PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA CQ KEMENTRIAN PEKERJAAN


ka

UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA CQ


ep

DIREKTORAT JENDERAL SUMBER DAYA AIR BALAI BESAR


WILAYAH SUNGAI CIMANUK CISANGGARUNG CQ SATUAN
ah

KERJA NON VERTIKAL TERTENTU PEMBANGUNAN WADUK


R

JATIGEDE, beralamat di Kecamatan Jatigede Kabupaten Sumedang


es

Jawa Barat, selanjutnya di sebut sebagai : TERGUGAT ;


M

Tergugat dalam hal ini diwakili oleh Kuasanya yang masing-masing


ng

bernama : ENDANG SUREATMAN,S.T. sebagai Pejabat Pembuat


on

Halaman 1 dari 4 Putusan Perdata Nomor : 27/Pdt.G/2016/PN.Smd.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori
2 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Komitmen (PPK), pengadaan tanah, Satker pembangunan waduk
Jatigede, NIDYO PURNOMO,SH.MH. sebagai Staf / petugas pada

si
satker pembangunan waduk Jatigede dan ARIF ICHWANDOKO,S.IP
sebagai pelaksana administrasi pengadaan tanah satker pembangunan

ne
ng
waduk Jatigede berdasarkan Surat Kuasa Nomor HK.02.02/At-4/67
tanggal 12 April 2016 dan Surat Tugas Nomor 15/STG/
At-4/2016 tanggal 22 Februari 2016 ;

do
gu Dengan ini kedua belah pihak ( Para Penggugat dan Tergugat ) sepakat
mengikatkan diri dalam suatu kesepakatan perdamaian untuk menyelesaikan

In
A
perkara perdata Nomor : 27/Pdt.G/2016/PN.Smd, dengan klausula sebagai
berikut :
ah

lik
------------------------------------------- Pasal 1
------------------------------------------
Pihak Penggugat dan Pihak Tergugat secara tegas mengakui sepakat
am

ub
sebagai pihak dalam perkara gugatan perdata di Pengadilan Negeri
Sumedang Nomor : 27/Pdt.G/2016/PN. Smd. ;

------------------------------------------- Pasal 2
ep
------------------------------------------Pihak Penggugat dan Pihak Tergugat
k

secara tegas mengakui adalah merupakan ahli waris dari Almarhum


ah

SURYANA BIN ABDUL berdasarkan Penetapan Pengadilan Agama


R
Sumedang tanggal 29 Pebruari 2016 Nomor 0022/Pdt.P/2016/PA.

si
Smdg. ;
------------------------------------------ Pasal 3

ne
ng

-------------------------------------------Pihak Penggugat dan Pihak Tergugat


secara tegas mengakui atas melakukan penelitian data-data
berdasarkan pendataan ulang yang dilaksanakan tahun 2012 dan
berdasarkan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan

do
gu

Rakyat Nomor 258 KPTS/M/2015 almarhum Bapak Suryana Bin Abdul


terdaftar sebagai yang berhak menerima Uang Tunai Untuk Rumah
Pengganti Untuk Penanganan Dampak Sosial Kemasyarakatan
Pembangunan Waduk Jatigede sebesar Rp. 122.591.200,- (seratus
In
A

dua puluh dua juta lima ratus Sembilan puluh satu ribu dua ratus
rupiah), dengan No. ID : 3761, No.PWJ : 03673 ;
------------------------------------------ Pasal 4
ah

lik

-------------------------------------------Pihak Penggugat dan Pihak Tergugat


membenarkan Surat Pernyataannya tertanggal 20 Juli 2016 yang
menyatakan uang Tunai Untuk Rumah Pengganti Penaganan dampak
m

ub

Sosial Kemasyarakatan Pembangunan Waduk Jatigede sebesar Rp.


122.591.200,- (seratus dua puluh dua juta lima ratus Sembilan puluh
satu ribu dua ratus rupiah) adalah milik MUHALI sebagai ayah/kakek
ka

Penggugat dan telah diambil dan diterima oleh Almarhum Suryana


ep

Bin Abdul (suami/ayah Penggugat) ;


------------------------------------------- Pasal 5
ah

--------------------------------------------Pihak Tergugat bersedia melakukan


pembayaran uang tunai untuk rumah pengganti sebesar rumah
R

tinggal Rp. 122.591.200,00 (seratus dua puluh dua juta lima ratus
es

Sembilan puluh satu ribu dua ratus rupiah), dan pihak penggugat
M

akan melengkapi data-data yang dibutuhkan dalam rangka


ng

memproses pembayaran tersebut


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
------------------------------------------- Pasal 6
------------------------------------------Pihak Penggugat dan Pihak Tergugat

si
selanjutnya dengan ini menerangkan bahwa perdamaian ini mengikat
bagi para penghadap maupun turunannya dan tidak akan
mengajukan upaya hukum dalam bentuk apapun seperti pengajuan

ne
ng
peninjauan kembali dan dalam bentuk gugatan.
------------------------------------------- Pasal 7
------------------------------------------Pihak Penggugat dan Pihak Tergugat

do
gu selanjutnya dengan ini menerangkan bahwa semua keterangan
tersebut-di atas adalah benar, dan segala akibat hukum atas
keterangan-keterangan tersebut di atas menjadi tanggung jawab dan
resiko para pihak sendiri masing-masing ;

In
A
------------------------------------------- Pasal 8
------------------------------------------Pihak Penggugat dan Pihak Tergugat
tersebut sepakat mohon kepada Majelis Hakim yang memeriksa dan
ah

lik
mengadili perkara ini untuk mengukuhkan dengan Akta Perdamaian ;

Setelah isi persetujuan perdamaian tersebut, di buat secara tertulis


am

ub
tertanggal 26 Juni 2016 dan di bacakan kepada kedua belah pihak, maka
mereka masing-masing menerangkan dan menyatakan menyetujui seluruh isi
persetujuan perdamaian tersebut ;
ep
k

Kemudian Pengadilan Negeri menjatuhkan putusan sebagai berikut :


ah

si
P U T US A N
NOMOR : 27/PDT.G/2016/ PN.Smd.

ne
ng

DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

do
gu

Pengadilan Negeri tersebut ;


Telah membaca surat persetujuan perdamaian tersebut di atas ;
In
A

Telah mendengar kedua belah Pihak yang berperkara ;


Mengingat pasal 130 HIR dan PERMA No. 01 Tahun 2016 serta
ah

lik

ketentuan Perundang - undangan lain yang bersangkutan ;


m

ub

MENGADILI
Menghukum kedua belah pihak Hj. CICIH KURNIASIH, FIN LARASATI
ka

BINTI H.R. SURYANA, SANTI ANGGRAINI BINTI H.R. SURYANA,


ep

PRAKASA DEKANANTA BIN H.R. SURYANA sebagai Para Penggugat dan


PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA CQ KEMENTRIAN PEKERJAAN
ah

UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA CQ


R

DIREKTORAT JENDERAL SUMBER DAYA AIR BALAI BESAR WILAYAH


SUNGAI CIMANUK CISANGGARUNG CQ SATUAN KERJA NON VERTIKAL
es

TERTENTU PEMBANGUNAN WADUK JATIGEDE, sebagai TERGUGAT


M

ng

on

Halaman 3 dari 4 Putusan Perdata Nomor : 27/Pdt.G/2016/PN.Smd.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori
4 Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
tersebut untuk mentaati isi persetujuan yang telah di sepakati tersebut di atas ;

si
Menghukum kedua belah pihak ( Para Penggugat dan Tergugat ) untuk

ne
ng
membayar biaya perkara sebesar Rp. 1.491.000.- (satu juta empat ratus
Sembilan puluh satu ribu rupiah) ;

do
gu Demikianlah di putuskan pada hari : SELASA, tanggal 26 JUlI 2016,

oleh kami : BETSJI SISKE MANOE, SH.MH. sebagai Hakim Ketua Majelis,

In
A
JOSCA JANE RIRIHENA, SH. MH. dan NOEMA DIA ANGGRAINI, SH.
masing-masing sebagai Hakim Anggota, putusan mana pada hari itu juga di
ah

lik
ucapkan dalam sidang yang terbuka untuk umum oleh Ketua Majelis tersebut,
dengan di bantu oleh : SUKIRAN, SH Panitera pengganti dan Kuasa Para
am

ub
Penggugat dan Kuasa Tergugat ; ep
k

HAKIM-HAKIM ANGGOTA : KETUA MAJELIS,


ah

si
ttd. ttd.

ne
ng

JOSCA JANE RIRIHENA, SH.MH. BETSJI SISKE MANOE, SH.MH.

do
gu

ttd.
In
A

NOEMA DIA ANGGRAINI,SH.


ah

lik

PANITERA PENGGANTI,

Ttd.
m

ub

SUKIRAN, SH.
ka

ep

Perincian biaya perkara :


ah

1. Pendaftaran …………………………….Rp. 30.000.- ;


R

2. Biaya Prose/ATK ……………………… Rp. 50.000,-


3. Panggilan ……………………………… Rp. 1.355.000.- ;
es

4. PNBP …………….. Rp. 45.000.-;


M

ng

5. Materai putusan …………………….. Rp. 6.000.- ;


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
6. Redaksi putusan …………………….. Rp. 5.000.- ;
______________________________

si
Jumlah Rp. 1.491.000.- ;

ne
ng
( satu juta empat ratus sembilan puluh satu ribu rupiah)

do
gu

In
A
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on

Halaman 5 dari 4 Putusan Perdata Nomor : 27/Pdt.G/2016/PN.Smd.


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5

Anda mungkin juga menyukai

  • 6 Disperindag 97
    6 Disperindag 97
    Dokumen17 halaman
    6 Disperindag 97
    Frimanda P Gintings
    Belum ada peringkat
  • 6 Disperindag 97
    6 Disperindag 97
    Dokumen17 halaman
    6 Disperindag 97
    Frimanda P Gintings
    Belum ada peringkat
  • 1
    1
    Dokumen2 halaman
    1
    Frimanda P Gintings
    Belum ada peringkat
  • Uu No 13 2016 PDF
    Uu No 13 2016 PDF
    Dokumen89 halaman
    Uu No 13 2016 PDF
    la huda
    Belum ada peringkat
  • Sertipikat
    Sertipikat
    Dokumen114 halaman
    Sertipikat
    Frimanda P Gintings
    Belum ada peringkat
  • B Inggris
    B Inggris
    Dokumen2 halaman
    B Inggris
    Frimanda P Gintings
    Belum ada peringkat
  • Terbaru
    Terbaru
    Dokumen4 halaman
    Terbaru
    Frimanda P Gintings
    Belum ada peringkat
  • PPJB Dual Eng Ind
    PPJB Dual Eng Ind
    Dokumen4 halaman
    PPJB Dual Eng Ind
    Frimanda P Gintings
    50% (2)
  • Surat Berharga Pada Pasar Modal Dan Pasar Uang
    Surat Berharga Pada Pasar Modal Dan Pasar Uang
    Dokumen4 halaman
    Surat Berharga Pada Pasar Modal Dan Pasar Uang
    Frimanda P Gintings
    Belum ada peringkat
  • Abif
    Abif
    Dokumen4 halaman
    Abif
    Frimanda P Gintings
    Belum ada peringkat