Anda di halaman 1dari 1

2.

ENTERTAINMENT

Entertainment adalah segala sesuatu baik yang berbentuk kata-kata, tempat, benda maupun
perilaku yang dapat menjadi penghibur. Hiburan bersifat subjektif, bergantung pada
penikmatnya. Apabila subjek tersebut merasa terhibur terhadap sesuatu hal, maka hal itu dapat
dikatakan suatu hiburan.
Berdasarkan pengertian di atas, dapat disimpulkan bahwa hiburan mencakup banyak hal,
diantaranya musik, film, opera, permainan, olahraga, dan lain sebagainya. Berwisata juga dapat
dikatakan sebagai upaya hiburan dengan menjelajahi alam ataupun mempelajari budaya.

Anda mungkin juga menyukai