Leaflet Nutrisi Bumil

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

ANJURAN MAKANAN

SATU HARI HAL- -HAL


HALYANG
YANGPERLU
PERLU
HAL
DIPERHATIKAN SELAMA
DIPERHATIKAN SELAMA
MASA HAMIL
MASA HAMIL
GIZI IBU HAMIL
 Disamping makanan seimbang perlu gerak
badan dan udara segar
 Memeriksakan kesehatan ibu secara teratur
 Merawat payudara secara teratur sesuai
petunjuk
 Jaga kenaikan berat badan ibu, jangan sampai
berlebihan
 Normal : 12 – 17 Kg
 Underweight : 10 – 12 Kg
 Overweight/obese : 17 – 22 Kg
 < 145 cm : 9 – 14 Kg
 Kembar : 17 – 22 Kg
 Selama hamil, sebaiknya ibu tidak melakukan
pekerjaan yang berat
Catatan :
100 gram beras = 200 gram nasi
TumbuhKembang
Tumbuh KembangBayi
Bayi
Selanjutnya
Selanjutnya
TergantungMakanan
Tergantung MakananIbu
Ibu
Hamil
Hamil

MENGAPA????
????
MENGAPA
MAKANANBERGIZI
BERGIZIPENTING
PENTINGBAGI
BAGI
MAKANAN
IBU HAMIL
IBU HAMIL
Akibat bagi janin :
 Bayi lahir dengan berat kurang
 Bayi lahir prematur
 Anak mudah terserang penyakit
Makanan ibu hamil sebenarnya sama dengan  Kecerdasan anak kurang
1. Menjaga kesehatan dan gizi ibu makanan ibu yang tidak hamil, hanya jumlah dan  Keguguran
2. Pertumbuhan organ janin mutunya saja yang ditingkatkan.  Cacat bawaan
3. Kelancaran persalinan  Ibu hamil seharusnya makan 1 ¼ kali dari  Perkembangan terhambat
4. Mempersiapkan produksi ASI biasanya  Anak lahir mati
 Makanan dapat diberikan porsi kecil tapi sering  Kematian bayi
GANGGUANYANG
YANGSERING
SERING  Susunan makanan sehari – hari diusahakan selalu Akibat terhadap proses persalinan :
GANGGUAN seimbang, makanan terdiri dari :  Persalinan sulit dan lama
TERJADI PADA IBU HAMIL !!!!!!
TERJADI PADA IBU HAMIL
 Sumber zat tenaga : nasi, kentang, roti  Perdarahan setelah lahir
 Sumber zat pembangun : daging, ikan, susu,
telur, tahu tempe CONTOHMENU
MENUSEHARI
SEHARIIBU
IBUHAMIL
HAMIL
 Enek dan muntah CONTOH
 Sumber zat pengatur : sayuran dan buah-
Biasanya terjadi pada keadaan makan buahan
sehingga sebaiknya diberikan makanan dalam  Bahan makanan yang perlu dibatasi adalah : WAKTU MENU MURAH MENU SEDANG
bentuk kering, porsi kecil dan sering.  Cabe
Misalnya roti bakar / panggang, biscuit , Nasi putih Nasi putih
 Makanan berlemak Sayur kacang Sayur kacang panjang
krekers, dll

PAGI
 Makanan mengandung gas ( durian, nanas, panjang Daging
Miuman diberikan ½ jam setelah makan
nangka ) Tempe goreng Telor ceplok
Misalnya : air jeruk, air tomat, air rebusan
kacang ijo  Makanan mengandung alcohol ( tape ) Susu
Nasi putih Nasi putih
 Kurang darah Sayur bayam dan Gado – gado komplit

SIANG
Ibu dianjurkan agar memilih bahan makanan RESIKO APA YANG BISA jagung muda Ayam goreng
yang tinggi kadar besinya TERJADI BILA GIZI IBU Pepes ikan Selada
Misal : sayuran hijau tua, kacang – kacangan, HAMIL KURANG BAIK ??? Pepaya Buah pepaya
telur, ikan, daging. Tomat
Jangan lupa minum tablet besi 1 tablet / hari Nasi putih Nasi putih
 Gigi rontok dan tulang pinggul rapuh Pecel kangkung, Cah sawi

MALAM
Akibat bagi ibu :
Ibu dianjurkan makan makanan sumber zat tauge, kacang Daging
 Kurang darah ( anemia )
kapur ( kalsium ) panjang Ikan bumbu acar
 Berat badan kurang / lebih Tahu goreng Pisang raja
 Nafsu makan kurang
 Bengkak Pisang ambon Jeruk
Ibu dianjurkan makan makanan yang segar
 Gangguan kesehatan ( tekanan darah naik,
misal buah dan sayur segar
lemah,perdarahan dll )
 Mudah terkena infeksi
BAGAIMANAKAH
BAGAIMANAKAH
MAKANANIBU
MAKANAN IBU
HAMIL??

Anda mungkin juga menyukai