Anda di halaman 1dari 3

PENDAFTARAN PASIEN

RAWAT JALAN
No. : UKP/7.1.1.1/IV/
Dokumen 2017
No. Revisi : 0
SOP Tanggal : 20 APRIL 2017
Terbit
Halaman : 1/3
Tanda Tangan : Kepala
UPTD Puskesmas Kauman
UPTD
PUSKESMAS
KAUMAN
dr. Aris Setiawan
NIP. 19790129 201001 1 001

1. Pengertian Pendaftaran pasien adalah Pelayanan rutin petugas untuk menertibkan urutan
pelayanan dan memudahkan mendapatkan informasi rekam medis bagi
seluruh fasilitas pelayanan yang tersedia di Puskesmas Kauman

2. Tujuan Sebagai acuan langkah-langkah petugas dalam melakukan pendaftaran


pasien rawat jalan.

3. Kebijakan Surat keputusan kepala puskesmas nomor 188.4/53/103.27/2017 tentang


Kebijakan Pelayanan klinis Puskesmas Kauman

4. Referensi Buku Manajemen Unit Kerja Rekam Medis, Safitri Budi 2004
1. Pasien mengambil nomor antrian dan meletakkan kartu identitas berobat
5. Prosedur
sesuai dengan tempat dituju
2. Pasien dipanggil sesuai dengan nomor urut antrian.
3. Identifikasi pasien baru atau lama dengan SIKDA
4. Petugas member formulir persetujuan umum kepada pasien baru untuk
dibaca dan di isi
5. Petugas mempersiapkan dokumen rekam medis pasien
6. Petugas mempersilahkan pasien ke ruang pelayanan yang dituju
7. Petugas mendistribusikan berkas rekam medis ke pelayanan yang dituju.
PENDAFTARAN PASIEN Kepala
RAWAT JALAN UPTD Puskesmas Kauman
UPTD
No. Dokumen : UKP/7.1.1.1/
PUSKESMAS
IV/2017
KAUMAN
No. Revisi : 0
SOP Tanggal 20 APRIL dr. Aris Setiawan
: NIP. 19790129 201001 1 001
Terbit 2017
Halaman : 2/3

6. Diagram
Alir Pasien mengambil nomor antrian dan
meletakkan kartu identitas berobat sesuai
dengan tempat yang dituju

Petugas memanggil sesuai nomor urut antrian

Identifikasi pasien baru atau lama dengan


SIKDA

Petugas memberi formulir persetujuan umum


kepada pasien baru untuk dibaca dan di isi

Petugas mempersiapkan dokumen rekam medis

Petugas mempersilahkan pasien ke ruang


pelayanan yang dituju

Petugas mendistribusikan berkas rekam


medis ke unit pelayanan
tempat yang dituju

7. Unit Terkait Pelayanan Kesehatan Umum, Pelayanan KIA, Pelayanan KB, Pelayanan
Kesehatan Gigi.
PENDAFTARAN PASIEN Kepala
RAWAT JALAN UPTD Puskesmas Kauman
UPTD
No. Dokumen : UKP/7.1.1.1/
PUSKESMAS
IV/2017
KAUMAN
No. Revisi : 0
SOP Tanggal 20 APRIL dr. Aris Setiawan
: NIP. 19790129 201001 1 001
Terbit 2017
Halaman : 3/3

8. Rekaman Historis Perubahan

No. Yang dirubah Isi Perubahan Tgl. Mulai Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai