Anda di halaman 1dari 4
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Komplek Perkantoran Provinsi Kalimantan Sefatan Jalan Dharma Praja lf No. 1 Trikora Banjarbaru Website: www.disdikprovkalsel info KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PROVINSI KALIMANTAN SELATAN NOMOR :14-@ TAHUN 2017 TENTANG PENETAPAN KALENDER PENDIDIKAN BAGI SATUAN PENDIDIKAN DI PROVINSI KALIMANTAN SELATAN, TAHUN PELAJARAN 2017/2018 PALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PROVINSI KALIMANTAN SELATAN Menimbang : a. bahwa dalam rangka optimalisasi layanan pendidikan yang sebaik-baiknya diperlukan rentang waktu pembelajaran yang cukup; b. bahwa dalam rangka mengatur, mengembangkan, dan menyiapkan program pembelajaran untuk mencapai_ketuntasan belajar, perlu diberikan fleksibilitas dalam pengelolaan kegiatan pembelajaran di satuan pendidikan; c. bahwa pengelotaan pendidikan di satuan pendidikan agar dapat dilaksanakan dengan efektif dan efisien, perlu disusun dan ditetapkan Kalender Pendidikan bagi Satuan Pendidikan di Provinsi Kalimantan Selatan; d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b, dan huruf c, dipandang perlu menetapkan Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Selatan. Mengingat : 1, Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional; 2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah; 3. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2015; 4, Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan; 5, Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2011 tentang Larangan Pungutan Biaya Pendidikan pada Sekolah Dasar dan Sekolah Menengah Pertama; 6. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor : 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi; 7. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor : 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan; 8, Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor : 19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Pendidikan oleh Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah; 9. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor : 20 Tahun 2007 tentang Standar Penilaian Pendidikan; 10. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor : 41 Tahun 2007 tentang Standar Proses untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah; 111, Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 65 Tahun 2013 tentang, Standar Proses Pendidikan dasar dan Menengah; 12.Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 55 Tahun 2014 tentang Masa Orientasi Peserta Didik Baru di Sekolah; 13.Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 57 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah; 14.Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 58 Tahun 2014 tentang urikulum 2013 Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsnawiyah; 15.Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 59 Tahun 2014 tentang, Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah; 16,Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 17 Tahun 2017 tentang Penerimaan Peserta Didik Baru pada Taman Kanak-Kanak, Sekolah Dasar, Sekolah Menengah Pertama, Sekolah Menengah Atas, Sekolah Menengah Kejuruan, atau bentuk lain yang sederajat. 17.Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 125/U/2002_ tentang Kalender Pendidikan dan Jumlah Jam Belajar Efektif di sekolah; 18. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Selatan Nomor 3 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Pendidikan di Provinsi Kalimantan Selatan, 19.Peraturan Gubernur Kalimantan Selatan Nomor 072 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi, dan Tata Kerja Perangkat Daerah Provinsi Kalimantan Selatan; Menetapkan KESATU KEDUA KETRIGA KEEMPAT. Tembusan ‘MEMUTUSKAN Kalender Pendidikan bagi Satuan Pendidikan SMA, SMK dan Pendidikan Khusus di Provinsi Kalimantan Selatan, Tahun Pelajaran 2017/2018. Sebagaimana tercantum dalam lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari keputusan ini. Kalender Pendidikan dimaksud pada Diktum KESATU adalah pengaturan waktu untuk kegiatan pembelajaran peserta didik selama satu tahun pelajaran yang mencakup permulaan tahun pelajaran, minggu efektif belajar, waktu pembelajaran efektif dan hari libur yang merupakan acuan bagi Peneyelenggara Satuan Pendidikan Jenjang Sekolah Menengah Atas (SMA), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dan Pendidikan Khusus di Provinsi Kalimantan Selatan, Tahun Pelajaran 2017/2018. Kalender Pendidikan ini dapat menjadi acuan dalam penyusunan Kalender Pendidikan bagi Satuan Pendidikan Taman Kanak-Kanak (TK), Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kabupaten/Kota se Provinsi Kalimantan Selatan. Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di: Banjarbaru ‘anggal :2 Juni 2017 ‘PRO JRKEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SJ ROVINSI KALIMANTAN SELATAN x Tw os 3 as! sh ig H. Muhammad Yusuf Effendi, MAP

Anda mungkin juga menyukai