Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KOTA TASIKMALAYA

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH


JL. Rumah sakit No.33 Telp.0265.331683 Fax. 0265.331747

SURAT KEPUTUSAN
DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA TASIKMALAYA
SELAKU PENGGUNA ANGGARAN
NOMOR : 447 / Sk.01 /RUP/ RSUD/2011

TENTANG
PENETAPAN RENCANA UMUM PENGADAAN (RUP) BARANG/JASA
PEMERINTAH DI LINGKUNGAN BADAN LAYANAN UMUM DAERAH (BLUD)
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA TASIKMALAYA
TAHUN ANGGARAN 2011

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA TASIKMALAYA


SELAKU PENGGUNA ANGGARAN

Menimbang : a bahwa dalam rangka menindaklanjuti Pasal 8 ayat (1), Pasal


22,23,24 dan 25 Peraturan Presiden No 54 Tahun 2010 tentang
Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah dan Pelaksanaan Anggagaran
Pendapatan RS,APBD.I Provinsi, DPID, DAK dan APBN-TP di Ling-
kungan Rumah Sakit ,dipandang perlu untuk menetapkan Rencana
Umum Pengadaan (RUP) Barang/Jasa Pemerintah di Rumah Sakit
Umum Daerah Kota Tasikmalaya;

b bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada


huruf a, perlu ditetapkan dengan Keputusan Diurektur RSUD Kota
Tasikmalaya Selaku Pengguna Anggaran;

Mengingat : 1. Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan


Barang/jasa Pemerintah;
2. Peraturan Walikota Tasikmalaya Nomor 9 Tahun 2007 tentang
Petunjuk Pelaksanaan Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2006
tentang Pengelolaan Keuangan Daerah ;
3. Peraturan Walikota Tasikmalaya Nomor 2 tahun 2006 tentang
Organisasi dan tata kerja Rumah Sakit Umum Daerah Kota
Tasikmalaya
4. Peraturan Walikota Tasikmalaya Nomor 2 Tahun 2009 tentang
Sekretariat Layanan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintahan Kota
Tasikmalaya ;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA


TASIKMALAYA SELAKU PENGGUNA ANGGARAN TENTANG
PENETAPAN RENCANA UMUM PENGADMN (RUP) BARANG
JASA PEMERINTAH DI LINGKUNGAN BADAN LAYANAN UMUM
DAERAH (BLUD) RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA
TASIKMALKAYA;
Kesatu : Menetapkan Rencana Umum Pengadaan (RUP) Barang/Jasa
Pemerintah di Rumahb Sakit Umum Daerah Kota Tasikmalaya pada
Lampiran '1 dan 2 Keputusan ini;

Kedua Lokasi Pengadaan barang dan Jasa akan dilaksanakan di Kota


Tasikmalaya dengan Pengguna Anggaran RSUD Kota Tasikmalaya
Jl. Rumah Sakit No 33 Kota Tasikmalaya.

Ketiga : Biaya akibat dikeluarkannya Keputusan ini dibebankan kepada


anggaran RSUD Kota Tasikmalaya tahun anggaran 2011.

Ke empat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan


apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam keputusan ini,
maka akan diadakan perubahan dan perbaikan sebagirnana
mestinya

Ditetapkan di i: Tasikmalaya
Pada Tanggal : 9 Maret 2011

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM


DAERAH KOTA TASIKMALAYA
SELAKU PENGGUNA ANGGARAN
TAHUN ANGGARAN 2011

ttd

Dr.H.WASISTO HIDAYAT, M.Kes


NIP 19551111 198203 1 010
Tembusan disampaikan Kepada
1. Yth. Walikota Tasikmalaya
2. Yth. Sekretaris SLP Kota Tasikmalaya
Lampiran 1 : SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD KOTA TASIKMALAYA SELAKU PENGGUNA ANGGARAN
NOMOR : 447 / Sk. 01 /RUP/ RSUD/2011
TANGGAL : 9 Maret 2011
TENTANG : RENCANA UMUM PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH
BADAN LAYANAN UMUM DAERAH ( BLUD) RSUD KOTATASIKMLAYA

PROGRAM URAIAN VOLUME SATUAN PERKIRAAN BIAYA SUMBER DANA LOKASI KET.
KEGIATAN

BELANJA LANGSUNG
BELANJA LANGSUNG NON URUSAN ( A )

Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 7.034.609.000,- Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya Th. 2011

· Penyediaan Jasa Surat Menyurat 6.240.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya


· Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air & Listrik 771.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Penyediaan Jasa Peralatan dan Perlengkapan Kantor 14.985.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Penyediaan Jasa Jaminan Milik Daerah 9.252.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perizinan Kendaraan 9.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
Dinas / Operasional
· Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 235.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Penyediaan Alat Tulis Kantor 230.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 642.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Penyediaan Komponen Instalasi Listrik / Penerangan 89.500.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
Bangunan Kantor
· Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 656.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Penyediaan Peralatan Rumah Tangga 190.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Penyediaan Bahan Bacaan & Peraturan Perundang- 36.760.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
undangan
· Penyediaan Makanan & Minuman 79.350.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah 300.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Pengadaan Jasa Tenaga Administrasi / Teknis 3.273.122.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
Perkantoran
· Penyediaan Jasa Keamanan dan Ketertiban Lingkungan 60.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Penyediaan Jasa Peningkatan Pelayanan Pegawai 432.400.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
PROGRAM PENINGKATAN SARANA & PRASARANA 1.170.000.000,- Kota Tasikmalaya Th. 2011
APARATUR

· Pengadaan Kendaraan Dinas / Operasional 500.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya


· Pengadaan Meubelair 90.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Pemeliharaan Rutin / Berkala Kendaraan Dinas / Operasional 380.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Penyediaan Jasa Prasarana Aparatur 200.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
PROGRAM PENINGKATAN DISIPLIN APARATUR 160.000.000,- Kota Tasikmalaya Th. 2011

· Pengadaan Pakaian Dinas Beserta Perlengkapannya 95.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Pengadaan Pakaian Kerja Lapangan 65.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA 400.000.000 Kota Tasikmalaya Th. 2011
APARATUR

· Pendidikan dan Pelatihan Formal 400.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya


PROGRAM PENINGKATAN PENGEMBANGAN SISTEM 15.000.000,- Kota Tasikmalaya Th. 2011
PELAPORAN CAPAIAN KINERJA DAN KEUANGAN

· Penyusunan Laporan Capaian Kerja dan Ikhtisar Realisasi 5.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
Kinerja SKPD
· Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran 5.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun 5.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
PROGRAM PERENCANAAN KERJA 5.000.000,- Kota Tasikmalaya Th. 2011

· Penyusunan Rencana Kerja Tahun 2012 5.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
BELANJA LANGSUNG URUSAN ( B ) Kota Tasikmalaya Th. 2011

PROGRAM PENGADAAN, PENINGKATAN SARANA DAN 30.767.049.000,- Kota Tasikmalaya Th. 2011
PRASARANA RUMAH SAKIT / RUMAH SAKIT JIWA / RUMAH
SAKIT PARU-PARU / RUMAH SAKIT MATA

· Pengadaan Obat-obatan Rumah Sakit 22.658.239.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya


· Pengadaan Perlengkapan Rumah Tangga Rumah Sakit 510.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Pengadaan Alat Kesehatan Rumah Sakit 1.750.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Pemberian Makanan Pasien Extra Fooding 2.981.960.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Pengadaan Gas Elpiji 55.056.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Biaya Umum Perencanaan Pembangunan Ruang Kelas III 513.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
Bantuan Gubernur
· Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor Bantuan 49.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
Gubernur
· Pembangunan Gedung Serba Guna 200.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Pembangunan Ruang Tunggu 100.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Peningkatan Gedung Rumah Sakit Umum Daerah Kota 500.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
Tasikmalaya
· Peningkatan Fasilitas Instalasi Gawat Darurat Rumah Sakit 1 Paket 4.191.894.000,- Dana Alokasi Kota Tasikmalaya
(DAK dan Pendamping Tahun 2011) Khusus (DAK )
· Penyediaan sarana dan prasarana alat-alat kesehatan Rumah 1 Paket 5.000.000.000,- APBD.PROV Kota Tasikmalaya
Sakit Umum Daerah Kota Tasikmalaya
JABAR
· Peningkatan RSUD Kota Tasikmalaya Sebagai Rumah Sakit 1 Paket 2.250.000.000,- APBD.PROV Kota Tasikmalaya
Daerah Rujukan
JABAR
· Pemenuhan peralatan kedokteran yang bersumber dari Dana 1 Paket 6.930.000.000,- DPID Kota Tasikmalaya
Penyesuaian Infratruktur Daerah ( DPID)
· Pengadaan Alat Berat Fasilitas Rumah Sakit 535.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Pengadaan Peralatan Kebugaran dan Kesehatan 150.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Pembangunan Gedung Thalasemia 250.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
024.04.07 Program Pembinaan Upaya Kesehatan 3.500.000.000,- APBN-TP Kota Tasikmalaya Th. 2011

2094.38.001.011 · Alat Kedokteran Kesehatan Dan KB 1 Paket 3.500.000.000,- APBN-TP Kota Tasikmalaya
532111 Pengadaan Alat Kesehatan RSUD Tasikmalaya
PROGRAM PEMELIHARAAN SARANA DAN PRASARANA 1.778.000.000,- Kota Tasikmalaya Th. 2011
RUMAH SAKIT / RUMAH SAKIT JIWA / RUMAH SAKIT PARU-
PARU

· Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Sakit 1.200.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya


· Pemeliharaan Rutin/Berkala Instalasi Pengolahan Limbah 250.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
Rumah Sakit
· Pemeliharaan Rutin/Berkala Alat-alat Kesehatan Rumah Sakit 155.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Pemeliharaan Rutin/Berkala Meubelair Rumah Sakit 40.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan Rumah Sakit 50.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Pemeliharaan Instalasi Air 53.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Pemeliharaan Alat-alat Besar Rumah Sakit 30.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
PROGRAM KEMITRAAN PENINGKATAN PELAYANAN 826.750.000,- Kota Tasikmalaya Th. 2011
KESEHATAN

· Penanganan Masalah Masalah Hukum 251.750.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya


· Fasilitasi Evakuasi Peserta GAKIN 300.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
· Kemitraaan Akreditasi dan Survey Kepuasan Pelanggan 275.000.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya
PROGRAM PENINGKATAN KESEJAHTERAAN SDM RUMAH 14.507.496.000,- Kota Tasikmalaya Th. 2011
SAKIT

· Jasa Pelayanan 14.507.496.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya


PROGRAM PERAN SERTA PENINGKATAN SOSIAL DAN 14.507.496.000,- Kota Tasikmalaya Th. 2011
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

· Fasilitasi Pelayanan Sosial Kemasyarakatan 14.507.496.000 Pendapatan RSUD Kota Tasikmalaya


JUMLAH ( A + B )

Tasikmalaya, 9 Maret 2011


DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM
DAERAH KOTA TASIKMALAYA
SELAKU PENGGUNA ANGGARAN ,

ttd

Dr.H. WASISTO HIDAYAT M.Kes


NIP. 195511111982031010

Anda mungkin juga menyukai