Anda di halaman 1dari 3

Tugas

DIAGNOSA KEPERAWATAN KELUARGA


(PENDEKATAN NANDA 2015-2017)
(Disusun untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Keperawatan Keluarga)

oleh:

AGUS TRIONO
175070209111073

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN


JURUSAN KEPERAWATAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG
2018
Daftar diagnosa yang berkaitan dengan keperawatan keluarga
Domain Class Code Diagnosa
1 2 00080 1. Ketidakefektifan manajemen kesehatan
Promosi Health
keluarga
Kesehatan Management
00188 2. Perilaku kesehatan cenderung berisiko
00162 3. Kesiapan meningkatkan managemen
kesehatan
4 5 00098 1. Hambatan pemeliharaan rumah
Aktivitas/Istirahat Perawatan Diri
5 4 00126 1. Defisiensi Pengetahuan
Persepsi/Kognisi Kognisi
00161 2. Kesiapan Meningkatkan Pengetahuan
6 1 00174 1. Risiko pelemahan martabat
Persepsi Diri Konsep Diri
7 1 00061 1. Ketegangan Peran Pemberi Asuhan
Persepsi Diri Pemberi
00062 2. Risiko Ketegangan Peran Pemberi Asuhan
Asuhan
00056 3. Ketidakmampuan Menjadi Orang Tua
00164 4. Kesiapan Meningkatkan Menjadi Orang Tua
00057 5. Risiko Ketidakmampuan Menjadi Orang Tua
2 00058 1. Risiko Gangguan Perlekatan
Hubungan
00063 2. Disfungsi Proses Keluarga
Keluarga
00060 3. Gangguan Proses Keluarga
00159 4. Kesiapan Meningkatkan Proses Keluarga
3 00223 1. Ketidakefektifan Hubungan
Performa
00207 2. Kesiapan Meningkatkan Hubungan
Peran
00229 3. Risiko Ketidakefektifan Hubungan
00064 4. Konflik Peran Orang Tua
00055 5. Ketidakefektifan Performa Peran
00052 6. Hambatan Interaksi Sosial
9 2 00146 1. Ansitas
Koping/Toleransi Respon
00136 2. Dukacita
Stress Koping
00074 3. Penurunan Koping Keluarga
00073 4. Ketidakmampuan Koping Keluarga
00075 5. Kesiapan Meningkatkan Koping Keluarga
11 4 00181 1. Kontaminasi
Keamanan / Bahaya
00180 2. Risiko kontaminasi
Perlindungan Lingkungan

Anda mungkin juga menyukai