Anda di halaman 1dari 23

1

BAB 1 PENDAHULUAN

1.1 Judul Program


Judul program kegiatan ini adalah DISTORSI GAYA (Distilator Minyak
Atsiri Tenaga Surya) Sebagai Upaya Peningkatan Kesejahteraan Petani
Cengkeh Melalui Limbah Daun Cengkeh Kering.

1.2 Latar Belakang

Cengkeh merupakan salah satu tanaman komoditas rempah-rempah


yang mempunyai nilai ekonomis tinggi. Tanaman ini cocok ditanam pada
daerah yang memiliki iklim panas serta curah hujan yang merata seperti di
Indonesia. Selain di manfaatkan bunganya untuk rempah-rempah dan obat,
tanaman cengkeh ini mempunyai potensi lain yaitu daunnya yang selama ini
dianggap sebagai limbah dan tidak mempunyai nilai ekonomis. Padahal daun
cengkeh kering yang telah rontok dapat dimanfaatkan menjadi minyak atsiri
melalui proses distilasi atau sering disebut juga proses penyulingan.
Jumlah perkebunan cengkeh di Indonesia saat ini mencapai 542.750
Ha. Maka dapat dibayangkan berapa banyak daun cengkeh kering yang tidak
dimanfaatkan akan terbuang begitu saja dan menjadi limbah. Daun cengkeh
kering tidak dimanfaatkan oleh petani cengkeh karena kurangnya pengetahuan
tentang pengolahan daun cengkeh menjadi minyak atsiri. Selain itu alat yang
digunakan dalam proses (distilator) harganya mahal dan tidak terjangkau oleh
petani cengkeh. Sehingga para petani cengkeh lebih suka untuk langsung
menjual bunga cengkeh dari pada melakukan penyulingan bunga cengkeh.
Pada kegiatan ini diusulkan alat distilator minyak atsiri yang ramah
lingkungan dengan menggunakan tenaga surya. Untuk mengatasi
permasalahan yang dihadapi oleh petani cengkeh khususnya di Kabupaten
Kudus Provinsi Jawa Tengah yang selama ini masih mengabaikan limbah
daun cengkeh kering dan belom dimanfaatkan secara maksimal. Dengan
membuat alat distilasi yang tepat guna dengan biaya operasional yang lebih
murah agar setiap petani cengkeh bisa mempunyai alat distilasi ini untuk mata
pencaharian baru sebagai produksi minyak atsiri. Pada umumnya pengolahan
minyak atsiri menggunakan bahan bakar api yang tentunya memerlukan biaya
operasional yang tinggi.
Program kegiatan ini diharapkan mampu menjawab permasalahan
mahalnya alat distilasi di Kabupaten Kudus Provinsi Jawa Tengah. Dengan
demikian alat ini bisa meningkatkan pendapatan petani cengkeh menggunakan
alat distilasi berbasis tenaga surya yang ramah lingkungan di Indonesia
khususnya di Kabupaten Kudus Provinsi Jawa Tengah.

1.3 Rumusan Masalah


Dari latar belakang diatas, permasalahan dalam kegiatan ini adalah :
2

1. Bagaimana cara merancang dan membuat alat distilasi minyak atsiri yang
ramah lingkungan?
2. Bagaimana cara merancang dan membuat alat distilasi minyak atsiri
dengan konsumsi daya yang rendah?
3. Bagaimana cara merancang dan membuat alat distilasi minyak atsiri yang
murah dan tepat guna bagi petani cengkeh?
1.4 Tujuan
Tujuan yang ingin dicapai dalam program kegiatan ini adalah :
1. Merancang alat distilasi untuk membuat minyak atsiri yang ramah
lingkungan.
2. Merancang alat distilasi yang murah dan tepat guna bagi petani cengkeh.
3. Meningkatkan nilai tambah komersial yang akan mensejahterahkan petani
cengkeh.

1.5 Luaran yang Diharapkan


Luaran yang diharapkan dari program ini adalah :
1. Terciptanya sebuah prototype alat.
2. Sebuah alat distilasi minyak atsiri yang mudah dioperasikan dan ramah
lingkungan.
3. Sebuah alat yang sesuai dan efisien untuk masyarakat yang jauh dari pusat
perkotaan.

1.6 Kegunaan Program


1. Bagi Mahasiswa
a. Meningkatkan keterampilan mahasiswa dalam bidang sistem kendali
digital dan analog.
b. Meningkatkan kepekaan mahasiswa terhadap kebutuhan kebutuhan
penerapan teknologi yang dibutuhkan oleh masyarakat.
2. Bagi Perguruan Tinggi
a. Sebagai salah satu media umpan balik atas kegiatan perkuliahan
bidang teknik elektro.
b. Media promosi perguruan tinggi apabila program ini dapat
terlaksana dan diaplikasikan di masyarakat.
3. Bagi Masyarakat
a. Meningkatkan penghasilan dengan menggunakan perkembangan
teknologi.
b. Menjadikan masyarakat tahu tentang implentasi elektronika.
c. Mengurangi tingkat pengangguran di lingkungan sekitar.
3

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA

Penelitian terkait distilator tenaga listrik juga pernah di lakukan oleh


Suhardi, yang memanfaatkan tenaga listrik sebagai sumber energi distilator tenaga
listrik skala laboratorium. Kelemahan alat ini adalah harus digunakan ditempat
yang memiliki sumber listrik, dan skalanya yang terlalu kecil untuk produksi skala
rumah tangga.
Penelitian terkait alat distilator pernah dilakukan oleh Soebyakto, MT.
Yaitu Analisis Distilasi Air Keruh Dengan Menggunakan Tenaga Surya Dan
Tenaga Listrik, pada penelitian tersebut memanfaatkan tenaga surya dan tenaga
listrik yang digunakan untuk proses distilasi air keruh menjadi air bersih, dari
hasil penelitian tersebut dapat dimaanfatkan untuk membangun alat distilator daun
cengkeh tenaga surya.
Berbeda dengan penelitian di atas, pada program kegiatan ini proses
Distilasi dapat dilakukan di kebun cengkeh langsung. Sumber tenaga yang
digunakan adalah tenaga listrik yang dihasilkan oleh solar cell. Hasil distilasi
sudah berupa minyak atsiri, sehingga petani tidak perlu repot-repot membawa
daun cengkeh dari kebun. Untuk memudahkan dalam penggunaan, maka
diberikan program kendali alat yang diatur oleh Arduino Mega 2560.

2.1 Arduino Mega 2560

Arduino Mega 2560 merupakan rangkaian mikrokontroler yang dibangun


dengan menggunakan IC ATMEGA2560. Mikrokontroler ini memiliki 54 digital
I/O diantaranya 15 dapat menghasilkan sinyal pulsa PWM, 16 analog input,
kontrol serial dengan 4 UARTs, koneksi USB. Bekerja dengan osilator kristal 16
MHz dan tegangan kerja 5 V. Arus masukan dan keluaran pada pin I/O sebesar 20
mA, sedangkan untuk keluaran tegangan 3,3 V arus yang dihasilkan sebesar 50
mA. Arduino Mega 2560 dilengkapi dengan flash memory sebesar 256 KB
dengan SRAM 8 KB dan EEPROM 4 KB. program atau software yang digunakan
dimasukkan melalui Arduino Software (IDE).

Gambar 1. Arduino Mega 2560


4

2.2 Solar Cell


Solar cell merupakan suatu alat semikonduktor yang mengkonversi foton
(cahaya) ke dalam listrik. Konversi ini disebut efek photovoltaic, dengan kata lain
efek photovoltaic merupakan energi potensial listrik yang terbangun antara dua
material yang berbeda ketika hubungan bahan yang sejenis (common junction)
diterangi oleh radiasi foton. Asal dari tenaga potensial photovoltaic adalah
perbedaan didalam kekuatan bahan kimia, disebut 4ermi level, dari 4ermi4on-
elektron di dua material yang terisolasi. Ketika mereka bergabung, junction
mendekati sebuah kesetimbangan termodinamik yang baru. Kesetimbangan
tersebut didapat hanya ketika 4ermi level dalam kedua material sama. Hal ini
muncul oleh aliran elektron dari satu material ke yang lain sampai sebuah
perbedaan tegangan terbentuk diantara dua material yang mana mempunyai
potensial yang hanya sama dari awal perbedaan dari 4ermi level. Potensial ini
mendorong photocurrent.

2.3 Pemanas Listrik


Panas yang dihasilkan oleh elemen pemanas listrik ini bersumber dari
kawat ataupun pita bertahanan listrik tinggi (Resistance Wire) biasanya bahan
yang digunakan adalah niklin yang dialiri arus listrik pada kedua ujungnya dan
dilapisi oleh isolator listrik yang mampu meneruskan panas dengan baik hingga
aman jika digunakan. Ada 2 macam jenis pada elemen pemanas listrik ini yaitu :
 Elemen Pemanas Listrik bentuk Dasar yaitu elemen pemanas
dimana Resistance Wire hanya dilapisi oleh isolator listrik, macam-macam elemen
pemanas bentuk ini adalah : Ceramik Heater, Silica Dan Quartz Heater, Bank
Channel heater, Black Body Ceramik Heater.
 Elemen Pemanas Listrik Bentuk Lanjut merupakan elemen pemanas
dari bentuk dasar yang dilapisi oleh pipa atau lembaran plat logam untuk maksud
sebagai penyesuain terhadap penggunaan dari elemen pemanas tersebut. Bahan
logam yang biasa digunakan adalah : mild stell, stainless stell, tembaga dan
kuningan. Heater yang termasuk dalam jenis ini adalah : Tubular Heater ,
Catridge Heater Band, Nozzle & Stripe Heater.

Gambar 2. Pemanas Listrik


5

BAB 3. METODE PELAKSANAAN

Gambaran umum rencana pelaksanaan kegiatan ini dapat dilihat pada


diagram alir berikut :

Gambar 3. Diagram alir rencana kegiatan

1.1.Studi Literatur
Studi literature bertujuan untuk mendapatkan datadata pendukung
kegiatan. Data data tersebut dapat diperoleh melalui buku buku referensi,
akses internet dan berbagai keterangan dari dosen pendamping.
1.2.Desain Alat
Setelah memperoleh data yang diperlukan, dilanjutkan dengan
perancangan alat dan disimulasikan terlebih dahulu dengan program simulasi.
Hal ini dilakukan untuk mengurangi resiko kesalahan pada pembuatan alat,
sehingga alat yang dihasilkan benar benar sesuai dengan yang diinginkan.
1.3.Pembuatan Alat
Pembuatan program kontrol tegangan dilakukan setelah rangkaian
pemanas listrik dan termostat terpasang. Hal ini dilakukan agar mudah
menyesuaikan program dan hardware-nya.
1.4.Uji Coba Alat
Setelah software dan hardware-nya siap, tahapan selanjutnya adalah
melakukan uji coba dan analisa. Hal ini bertujuan untuk melihat kinerja
alat, sehingga kekurangan kekurangan pada alat dapat di modifikasi agar
lebih baik.
1.5.Evaluasi dan Laporan
Dengan evaluasi kita dapat mengetahui seberapa maksimal dari kerja
alat. Hal hal yang perlu di benahi. Laporan wajib di susun sebagai evaluasi
atas kegiatan yang telah dijalankan.
6

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1. Anggaran Biaya

No Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)

1 Peralatan penunjang 2.573.000

2 Bahan habis pakai 7.756.000

3 Perjalanan 850.000

4 Lain-lain 1.050.000

Jumlah 11.669.000

4.2. Jadwal Kegiatan

Bulan

No Jenis Kegiatan I II III IV V


1 StudiLiteratur

2 Perancangan
alat
3 Pembuatan
alat, Belanja
Komponen
4 Uji coba alat

5 Pembuatan
laporan
7

DAFTAR PUSTAKA

Pertanian, J.T., Pertanian, F.T., Jember, U., 2015. REKAYASA DAN UJI
KINERJA PROTOTIPE DISTILATOR SKALA LABORATORIUM
Design and Performance Test of Distilator Prototype of Laboratory Scale 1)
09.

Widayat, Cahyono, B., Ngadiwiyono, 2012. RANCANG BANGUN DAN UJI


ALAT PROSES PENINGKATAN MINYAK CENGKEH PADA
KLASTER MINYAK ATSIRI KABUPATEN BATANG. Jurnal Ilmu
Lingkungan 10, 64–69.

Suarya, P., 2008. Adsorpsi pengotor minyak daun cengkeh oleh lempung
teraktivasi asam. Journal of Chemistry 19–24.

Ardani, M., Utami, S., Pratiwi, T., Hertiani, T., 2010. Efek campuran minyak
atsiri daun cengkeh dan kulit batang kayu manis sebagai antiplak gigi Effect
of cengkeh leaves and kayu manis cortex essential oils blend as anti dental
plaque. Majalah Farmasi Indonesia 21, 191–201.

Shidiq, M.A., Teknik, F., Pancasakti, U., Person, K., 2013. ANALISIS DISTILASI AIR KERUH
Abstrak PENDAHULUAN Latar Belakang Tujuan Permasalahan TINJAUAN PUSTAKA
Macam-macam Air Batasan Masalah 7, 1–14.
8

LAMPIRAN LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pendamping

A. Identitas Diri Ketua


1 Nama Lengkap Ade Putra Prakasa
2 Jenis Kelamin Laki – laki
3 Program Studi Teknik Elektro
4 NIM 2015 – 52 – 020
5 Tempat dan Tanggal Lahir Semarang, 01 September 1997
6 E-mail adeputra.2titl@gmail.com
7 Nomor Handphone 081575824377

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA

SMP 3 JEKULO SMK Wisudha


Nama Institusi SD 6 Terban
KUDUS Karya Kudus

Jurusan - - Teknik Listrik


Tahun Masuk - Lulus 2003-2009 2009-2012 2012-2015

C. Pemakalah Seminar Ilmiah


NamaPertemuanIlmiah Waktudan

No / Seminar Judul Artikel Ilmiah Tempat

1 - - -

D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir


InstitusiPemberi

No. Jenis Penghargaan Penghargaan Tahun

1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah
benar dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian
9

hari ternyata dijumpai ketidak – sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup


menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi


salah satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM – KC.

Kudus, 1 November 2017

Ketua,

(Ade Putra Prakasa)

2015-52-020
10

Lampiran 1. 1 Biodata Anggota

A. IdentitasDiri Anggota
1 Nama Lengkap Bagus Utomo
2 Jenis Kelamin Laki – Laki
3 Program Studi Teknik Elektro
4 NIM 2015-52-032
5 Tempat dan Tanggal Lahir Kudus, 03 Januari 1996
6 E-mail Bagusutomo0301@gmail.com
7 Nomor Handphone 085701128219

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA

MI NU Darul
Nama Institusi SMPN 1 Jekulo SMKN 2 Pati
Anwar

Jurusan - - Teknik Audio


Video
Tahun Masuk- Lulus 2003 – 2009 2009 – 2012 2012 – 2015

C. Pemakalah Seminar Ilmiah


Nama Pertemuan Waktu dan
Ilmiah
No Judul Artikel Ilmiah Tempat
/
1 - - -
Seminar

D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir


Institusi Pemberi

No. Jenis Penghargaan Penghargaan Tahun

1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah
benar dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian
11

hari ternyata dijumpai ketidak – sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup


menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi


salah satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM – KC.

Kudus, 1 November 2017

Anggota,

(Bagus Utomo)

2015-52-032
12

Lampiran 1. 2 Biodata Anggota

A. Identitas Diri Anggota


1 Nama Lengkap Fitrotun Saadah
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Agroteknologi
4 NIM 2015 – 41 – 019
5 Tempat dan Tanggal Lahir Grobogan,15 Maret 1996
6 E-mail Fitrotun31@gmail.com
7 Nomor Handphone 085640562249

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA

SD 1
NamaInstitusi MTs YPI Klambu SMKN 3 Kudus
PENGANTEN

Jurusan - - Tata Busana

TahunMasuk- Lulus 2002 – 2008 2008 - 2011 2011 - 2014

C. Pemakalah Seminar Ilmiah


Nama Pertemuan Waktu dan
Ilmiah
No Judul Artikel Ilmiah Tempat
/
1 -
Seminar - -

D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir


Institusi Pemberi

No. JenisPenghargaan Penghargaan Tahun

1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
13

ternyata dijumpai ketidak – sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima


sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi


salah satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM – KC.

Kudus, 1 November 2017

Anggota,

(Fitrotun Saadah)

2015– 41 - 019
14

Lampiran 1.4. Biodata Dosen Pendamping

A. Identitas Diri
Nama Lengkap dan Gelar : Solekhan, ST, MT.
Akademik
Tempat dan Tanggal Lahir : Pati, 19 Mei 1972
Fakultas / Jurusan / Program : Teknik/Teknik Elektro
Studi
Bidang Keahlian : Elektronika
Jabatan Fungsional : Assisten Ahli
NIS : 0610701000001143
NIDN : 0619057201
Alamat Kantor / Telepon / : Fakultas Teknik UMK PO.BOX. 53
Faksimili Gondang Manis Bae Kudus/0291-
443844/0291-437198
Alamat Rumah / No. HP / E-mail : Megawon No. 100 RT 2 / RW 1 Jati
Kudus / 081331475764 /
solekhan@umk.ac.id

B. Riwayat Pendidikan

S1 S2 S3
Nama Perguruan ITS
UNIBRAW ITS
Tinggi
Teknik Elektro-JCM
Bidang Ilmu Elektro-JCM
Elektro
Tahun Masuk-Lulus 1994-1997 2003-2005 2011
Penyisipan
Pengaturan file pada
Audio Spike
Judul Motor DC gambar
Detection pada
Skripsi/Thesis/Disertas dengan dengan
alat musik pukul
i menggunakan menggunaka
Gamelan
SCR n metode
LSB+
Dr. Ir.
Ir. Hari Yoyon
Kusnendar Dr. Ir. Yoyon
Santoso, M.S. Kusnendar
Suprapto,
Nama Pembimbing Ir. Unggul M.Sc Suprapto, M.Sc.
Wibawa, Eko Dr. Ir. Wirawan,
M.Sc. Pramunanto, DEA
ST. MT.
15

C. Pengalaman Penelitian Dalam 5 Tahun Terakhir

Posisi
No Tahun Judul Sumber
dalam tim
Pengembangan Modul
Praktikum Mikrokontroller
1 Anggota 2013 DIKTI
Aplikatif Berbasis Wheel
Mobile Robot
Pemetaan Dan Inventarisasi
Lahan Kritis Kabupaten Kudus
2 Anggota 2014 Dalam Menunjang Kelestarian DIKTI
Kawasan Muria Berbasis Sistim
Informasi Geografis (S I G)
Pemetaan Kelapa Kopyor
Sebagai Komoditas
Unggulan Kabupaten Pat
3 Anggota 2016 Menggunakan Sistem DIKTI
Informasi Geografis Dengan
Dukungan Aplikasi
Decision Support System

D. Pengalaman Pengabdian Dalam 5 Tahun Terakhir

Posisi dalam
No Tahun Judul Sumber
tim
1 Anggota 2013 IbM UKM Industri Paving Blok DIKTI
2 IbM Usaha Mikro Kecil
Anggota Menengah (UMKM) Bordir di
2014 DIKTI
Desa Peganjaran Kabupaten
Kudus
3 IbM Usaha Mikro Kecil
Ketua Menengah(UMKM) Sangkar
2016 DIKTI
Burung di Desa Megawon
Kabupaten Kudus

E. Pengalaman Penulisan Artikel Jurnal Ilmiah Dalam 5 Tahun Terakhir

No Judul Volume/Nomor/Tahun Nama Jurnal


1 Pendeteksian Notasi
Gamelan Menggunakan Jurnal Simetris
2/1/2012
Metode Short Time UMK
Fourier Transform
16

2 Perancangan Wheel
Mobile Robot Sebagai Jurnal Simetris
Modul Praktikum 4/1/2013
UMK
Mikrokontoler

3 The Implementation of
Geographic Information
System for Agricultural
Commodities Data Jurnal Ilmu
11/1/2014
Inventory and Land Pertanian UGM
Condition Information in
Kudus Regency

4 Audio spike detecton on


Gamelan using shape 14/4/2016 TELKOMNIKA
pattern analysis

G. Pengalaman Penyampaian Makalah Secara Oral Pada Pertemuan /


Seminar Ilmiah Dalam 5 Tahun Terakhir

No Nama Waktu dan


Judul Artiker Ilmiah
Pertemuan/Seminar Tempat
1 Pemisahan Suara Gong
Seminar On Intelligent Gamelan Jawa Surabaya Mei
Technology And Its dengan menggunakan 2012
Applications(SITIA) 2012 Metode Fast Independent ITS
Component Analysis
2 Perhitungan Pipa Tembaga
Seminar On Intelligent untuk Musik Surabaya Mei
Technology And Its Gamelan dengan 2013
Applications(SITIA) 2013 memanfaatkan Frekuensi ITS
Getar Material
3 Seminar On Intelligent Spike Reduction using
Surabaya Mei
Technology And Its Expectation
Maximization based on 2014
Applications(SITIA) 2014
Kalman Filter ITS
4 Teknologi informasi
Seminar Nasional Sains website dan qr-barcode
Dan Teknologi Fakultas untuk usaha mikro kecil 2014
Teknik menengah (umkm) UNWAHAS
bordir di desa peganjaran
kabupaten kudus
5 Pemanfaatan media
social sebagai media
Seminar Nasional
pemasaran sangkar 2016 UMK
Teknologi dan Informatka
burung di kabupaten
kudus
17

6 Desain system informasi


Seminar Nasional geografis pemetaan
2016 UMK
Teknologi dan Informatka kelapa kopyor
dikabupaten pati

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah
benar dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian
hari ternyata dijumpai ketidak – sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup
menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi


salah satu persyaratan dalam pengajuan proposal PKM – KC.

Kudus, 1 November 2017

Dosen Pembimbing,

(Solekhan, ST. MT.)


18

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan


1. Peralatan Penunjang

Material Justifikasi Kuantitas Harga Jumlah (Rp)


Pemakaian Satuan
(Rp)
Solder 2 Buah 2 Buah 390.000 780.000

Atraktor 2 Buah 2 Buah 35.000 70.000

Setrika 1 Buah 1 Buah 170.000 170.000

Bor PCB (DC) 1 Buah 1 Buah 190.000 190.000

Multimeter Digital 1 Buah 1 Buah 375.000 375.000

Tool Set 1 Set 1 Set 600.000 600.000

Tool Box 1 Buah 1 Buah 285.000 285.000

Gunting seng 1 Buah 1 Buah 75.000 75.000

Meteran Kain 1 Buah 1 Buah 24.000 24.000

Penggaris Besi 1 Buah 1 Buah 4.200 4.200

SUB TOTAL 2.573.200

2. Bahan Habis Pakai

Material Justifikasi Kuantitas Harga Jumlah (Rp)


Pemakaian Satuan
(Rp)
Solar Cell 50 WP 3 Unit 3 Unit 580.000 1.740.000

Aki 100 ah 1 Buah 1 Buah 2.100.000 2.100.000

Transistor 20 Buah 20 Buah 6.500 130.000

Water heater DC 50.000 100.000


2 Buah 2 Buah
12v
Sensor Suhu 6 Buah 6 Buah 40.000 240.000

Arduino Uno 2 Buah 2 Buah 284.000 568.000

Step up DC 2 Buah 2 Buah 150.000 300.000


Converter

Kapasitor 20 Buah 20 Buah 2.500 50.000


19

Resistor 70 Buah 70 Buah 500 35.000

Dioda 16 Buah 16 Buah 1.500 24.000

LCD Display 2 Buah 2 Buah 180.000 360.000

PCB 1 Lembar 1 Lembar 20.000 20.000

Saklar Power 1 Buah 1 Buah 12.000 12.000

Saklar Push Button 4 Buah 4 Buah 8.000 32.000

Kabel Rakit 1 Roll 1 Roll 20.000 20.000

Box Panel 1 Buah 1 Buah 215.000 215.000

Alumunium Siku 4 Buah 4 Buah 18.000 72.000

Mur dan Baut 1 Pack 1 Pack 65.000 65.000

Ferriclorida 2 Bungkus 2 Bungkus 2.500 5.000

Isolasi 1 Buah 1 Buah 6.000 6.000

Besi Batangan 3 mm 2 Buah 2 Buah 184.000 368.000

Lem besi 1 Buah 1 Buah 20.000 20.000

Pipa Kapiler AC 15 Meter 15 Meter 375.000 375.000

Sambungan Pipa AC 1 Buah 1 Buah 5.000 5.000

Led Indikator 6 Buah 6 Buah 2.500 15.000

Fuse (sekring) 2 Buah 2 Buah 2.500 5.000

Pasta Solder 1 Buah 1 Buah 54.000 54.000

Tenol 1 Buah 1 buah 60.000 60.000

Plat alumunium 1 Lembar 1 Lembar 230.000 230.000

SUB TOTAL 7.226.000

3. Perjalanan
Material Justifikasi Kuantitas Harga Jumlah (Rp)
Pemakaian Satuan (Rp)
Belanja Bahan 1 Ls 1 Ls 350.000 350.000

Monitoring 1 Ls 1 Ls 300.000 300.000


20

Pameran 1 Ls 1 Ls 200.000 200.000

SUB TOTAL 850.000

4. Lain lain
Material Justifikasi Kuantitas Harga Jumlah (Rp)
Pemakaian Satuan (Rp)
Administrasi 1 Ls 1 Ls 200.000 200.000

Publikasi 1 Ls 1 Ls 150.000 150.000

Sewa Laboratorium 1 Ls 1 Ls 700.000 700.000

SUB TOTAL 1.050.000


Total (Keseluruhan) 11.699.000
21

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas

Alokasi
Nama / Bidang
No Program Studi Waktu Uraian Tugas
Nim Ilmu
(jam/minggu)
1 Ade Teknik Elektro 10 jam / 1. Menyiapkan
Putra Elektro minggu alat dan bahan
Prakasa 2. Desain
kerangka alat
3. Desain sistem
kontrol suhu
dan heather
4. membuat
rangkaian
elektronika
pendukung
2 Bagus Teknik Elektro 10 jam / 1. Membuat
Utomo Elektro minggu driver solar cell
2. Membuat
kerangka alat
3. Membuat
sistem kontrol
suhu dan
heather
4. Belanja alat dan
bahan
3 Fitrotun Agroteknologi Pertanian 10 jam / 1. Uji coba alat
Saadah minggu 2. Quality control
minyak adsiri
hasilproduksi
alat
3. Belanja alat dan
bahan
22

YAYASAN PEMBINA UNIVERSITAS MURIA KUDUS


UNIVERSITAS MURIA KUDUS
FAKULTAS TEKNIK
Gondang Manis, Bae PO.BOX : 53 Telp (0291)437198
E-mail : muria@umk.ac.id http://www.umk.ac.id
Kudus 59352

Lampiran 4. SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Ade Putra Prakasa


NIM : 201552020
Program Studi : Teknik Elektro
Fakultas : Teknik

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM-KC saya dengan judul :


DISTORSI GAYA (Distilator Minyak Atsiri Tenaga Surya) Sebagai Upaya
Peningkatan Kesejahteraan Petani Cengkeh Melalui Limbah Daun Cengkeh
Kering, yang diusulkan untuk tahun anggaran 2017 bersifat original dan belum
pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.

Bilamana dikemudian hari ditemukan ketidak sesuaian dengan pernyataan ini,


maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan mengembalikan seluruh biaya penelitian yang sudah diterima ke kas Negara.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-
benarnya.

Kudus, 1 November 2017

Mengetahui,
Wakil Rektor III Yang menyatakan,
Bidang Kemahasiswaan

Rochmad Winarso, ST., MT Ade Putra Prakasa


(NIS. 0610701000001138) (NIM 201552020)
23

Lampiran 5. Gambaran Teknologi yang Akan Diterapkan

Panel Surya

Konverter DC to AC

Distilator
Arduino

Anda mungkin juga menyukai