Anda di halaman 1dari 2

Nama Obat dan Indikasi Dosis Rute Interaksi Efek Samping Outcome Terapi

Dosis Penggunaan Pemberian Obat

Cotrimoxazole Infeksi saluran Dewasa : 2 x 960 PO Diuretik, Gangguan Gastro Mengurangi


Sulfamethoxazole + cerna (terutama mg/ hari. Pada antikoagulan oral, Intestinal Gejala
Trimetoprim ( 2x 1 shigella, infeksi berat dapat sulfonilurea dan (mual,muntah,diare)
tab) Salmonella) ditingkatkan 1.44 g metothrexate
tiap 12 jam
Nb : 1 tablet
cotrimoxazole 480
mg mengandung
400 mg
Sulfamethoxazole
+ 80 mg
trimetoprim
Asam Nalidiksat (4 x Infeksi saluran Dewasa : 4 x 500 PO Antasid dan Mual, muntah, diare Mengurangi
500 mg) kemih akibat bakteri mg – 1000 mg/hari preparat Fe dapat perdarahan Gejala
gram negatif menurunkan kadar gastrointestinal,
quinolone
Paracetamol ( 3x Nyeri ringan sampai Dewasa : 500 mg – PO Kolestiramin, Reaksi alergi, ruam Menurunkan
1tab) sedang, demam 1000 mg per kali. Metoclopramide, kulit, hipotensi, demam
Diberikan tiap 4-6 domperidone, kerusakan hati
jam. Maksimum 4 warfarin
gram/hari
Antasida (2x 1tab) Mengurangi gejala Aluminium PO Menurunkan Gangguan saluran Menetralkan asam
akibat kelebihan Hidroksida 200 mg absorpsi cerna lambung
asam lambung + Magnesium tetracycline,
(dispepsia, tukak, Hidroksida 200 fluoroquinolone,
GERD) mg) 1- 2 tablet ranitidine
sebelum makan
(kunyah dahulu)
maks 4x/sehari.
Ranitidin Tukak lambung, Ulkus peptikum PO Penggunaan Gastrointestinal :
tukak duodenum, dan ulkus bersama antasida konstipasi, diare,
refluks esofagitis duodenum : 150 dapat mengurangi mual, muntah, nyeri
mg 2 kali sehari bioavaibilitas perut.
ranitidine

Anda mungkin juga menyukai