Anda di halaman 1dari 1

Apakah pemberian transfuse darah dengan Whole Blood sudah tepat?

Seperti yang kita ketahui , bahwa indikasi di berikannya transfuse kepada pasien
adalah salah satunya dengan cara melihat batas ambang nilai Hemoglobinnya. Di mana
seseorang harus di transfuse apabila Hemoglobinnya rendah atau <7g/dL . Selain itu tujuan
dari transfuse sendiri adalah penggantian volume darah, kekurangan sel darah merah,
berkurangnya defek trombosit leukosit, bedah jantung dan transfuse tukar. Pemberian
transfuse sebanyak 4 kantong jika di lihat dari kondisi Hbnya sebelum transfuse sudah tepat,
karena 1 kantong darah akan menaikkan 1 Hb, dan batasnya adalah sampai dengan Hb 10. Un
tuk pemberian Whole Bloodnya mungkin di karenakan kondisi pasien sangat darurat, tapi
jika di lihat lagi dari komponennya Whole Blood bisa di katakan tidak pas apabila di berikan
pada pasien ini. Karena , komponen darah dan plasmanya masih banyak sekali, di sarankan
untuk mendapatkan komponen darah PRC atau WRC. Karena komponennya lebih sedikit dan
mengurangi reaksi transfuse.

Sumber :

Kapita Selekta Kedokteran Edisi IV

Buku MISC 2012

Anda mungkin juga menyukai