Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN KEGIATAN

PENINGKATAN MUTU LAYANAN KLINIS


DAN KESELAMATAN PASIEN

PUSKESMAS BINAKAL
TAHUN 2017

1
PEMERINTAH KABUPATEN BONDOWOSO
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BINAKAL
Jalan Raya Sumber Waru No. 02  (0332) 432501
e-mail:puskesmasbinakal@gmail.com,website:http://puskesmasbinakal.wordpress.com
KECAMATAN BINAKAL
BONDOWOSO
Kode Pos : 68251

LAPORAN KEGIATAN

PENINGKATAN MUTU LAYANAN KLINIS DAN KESELAMATAN PASIEN

PUSKESMAS BINAKAL 2017

Hasil monitoring dan evaluasi rencana perbaikan layanan klinis Puskesmas Binakal dalam rangka
Peningkatan Mutu Layanan Klinis dan Keselamatan Pasien di Puskesmas Binakal,sebagai berikut :

NO. UNIT RENCANA PERBAIKAN HASIL PERBAIKAN


PELAYANAN

1. UGD Jadwal Petugas belum ada Sudah ada

Tempat sampah belum dipilah Sudah dipilah dan diberi kresek

SOP belum lengkap Sudah lengkap

Ruangan belum memenuhi syarat -

Belum ada kursi roda pasien Sudah tersedia

Belum ada manajemen risiko Sudah ada

Belum ada register Sudah ada


KTD,KTC,KNC,KPC

Peningkatan kompetensi tenaga Pengajuan pelatihan

2. POLI GIGI Posisi dental chair tidak bisa untuk Dental chair sudah bisa untuk
shock shock

Dental chair air di high speed tidak Dental chair air high speed sudah
keluar bisa keluar

Alat scaller yg baru airnya tidak Air dialat scaller sudah bisa
keluar keluar

Ultrasonic scaller belum berfungsi Sudah berfungsi

Tidak ada tempat obat emergency Sudah ada lengkap

Ruang periksa sempit -

2
Belum ada manajemen risiko Sudah ada

Belum ada register Sudah ada


KTD,KTC,KNC,KPC

Peningkatan kompetensi petugas Pengusulan pelatihan

3 POLI UMUM Tidak ada buku pedoman pengobatan Sudah ada


dasar

Wastafel macet Sudah diperbaiki lancer

Belum ada SOP tindakan dan Sudah ada lengkap


pemeriksaan

Kursi roda untuk pasien belum ada Sudah ada

Ruang pemeriksaan terlalu sempit -

Tempat obat emergency belum ada Sudah ada lengkap

Belum ada manajemen risiko Sudah ada

Belum ada register Sudah ada


KTD,KTC,KNC,KPC

Peningkatan kompetensi petugas Pengusulan pelatihan

4. KAMAR OBAT Tidak ada wastafel Ada wastafel

Gudang obat lembab dan sirkulasi Pemasangan exhause fan


udara tidak baik

Tidak ada galon/air mineral untuk Sudah tersedia


pengenceran sirup kering

Gudang dan kamar obat sempit -

Belum menjelaskan tentang efek Sudah menjelaskan saat


samping obat memberikan obat pasien dan para
petugas kesehatan juga
berpartisipasi menjelaskan efek
samping obat di ruang periksa

Belum ada manajemen risiko Sudah ada

Belum ada register Sudah ada


KTD,KTC,KNC,KPC

Peningkatan kompetensi petugas Pengajuan pelatihan

5. KIA Belum ada SOP Sudah ada lengkap

3
Kartu rekam medis MTBM,MTBS Sudah ada
belum lengkap

Pemeriksaan laborat untuk bumil Sudah berkoordinasi dengan


masih belum lengkap bagian laborat untuk pengadaan
alat pemeriksaan lab untuk bumil

Pelaksanaan ANC terpadu masih Sudah melaksanakan ANC


belum maksimal terpadu

Belumada manajemen risiko Sudah ada

Belum ada register Sudah ada


KTD,KTC,KNC,KPC

Peningkatan kompetensi petugas Pengajuan pelatihan

6. RAWAT INAP Lantai kamar mandi rusak dan licin Perbaikan kamar mandi

Belum ada pegangan besi pada Pemasangan pegangan besi di


kamar mandi pasien kamar mandi pasien

Pengantar sample laborat pasien Ada transporter khusus pengantar


adalah keluarga pasien sample laborat dari petugas
puskesmas

Sirkulasi udara di ruang sal dan Pemasangan exhause fan


ruang penyakit infeksi tidak
baik/pengap

Belum menjelaskan tentang hak dan Sudah dilakukan penyampaian


kewajiban pasien rawat inap tentang hak dan kewajiban pasien

Belum ada manajemen risiko Sudah ada

Belum ada register Sudah ada


KTD,KTC,KNC,KPC

Peningkatan kompetensi petugas Pengajuan pelatihan

7. LOKET Belumada nomor antrian Sudah ada

Belum ada SOP dan alur Sudah lengkap

Rekam medis masih berantakan Sudah tertata rapi

Belum menjelaskan tentang hak dan Sudah dijelaskan


kewajiban pasien

Belum ada pelindung pegangan Sudah ada


untuk lansia di pendaftaran

4
Belum ada informasi tempat rujukan Sudah ada

Belum ada manajemen risiko Sudah ada

Belum ada register Sudah ada


KTD,KTC,KNC,KPC

Untuk fasilitas yang belum dilakukan proses berbaikan,akan segera dilakukan perbaikan. Kegiatan
tersebut tertunda dan terhambat disebabkan pendanaan yang kurang.

Mengetahui Bondowoso, 24 Juni 2017


Kepala Puskesmas Binakal Koordinator PMKP

dr. Selyna Catalia

Drg. Noeri Rustianti


NIP. 19761018 200604 2015

Anda mungkin juga menyukai