Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN LAMPUNG TENGAH

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMP NEGERI 1 SEPUTIH MATARAM
NSS : 201120203065 NDS : 226377 NPSN : 10801928
Jln. Amd Wirata Agung Kec. Seputih Mataram, Lampung Tengah 34164

Naskah Soal Penilaian Tengah Semester


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Hari/Tanggal : Selasa, 27 Maret
Kelas : VIII A
Waktu : 2 x 40 Menit
Petunjuk!
Beri tanda silang (X) pada jawaban yang paling benar!

1. Andi menghembuskan napas, kemudian otot 6. Volume kapasitas vital paru-paru pada manusia
diafragma dan otot antar tulang rusuknya berjumlah ….
mengendur. Akibatnya, rongga dada Andi A. 500 mL
mengecil dan paru-paru mengempis sehingga CO2 B. 1.500 mL
dalam paru-paru terdorong keluar.Berdasarkan C. 2.000 mL
peristiwa di atas, yang dialami oleh Andi D. 3.500 mL
merupakan peristiwa….
A. Inspirasi 7. Seperti sistem-sistem lain yang ada pada tubuh,
B. Ekspirasi sistem pernapasan juga bisa mengalami gangguan.
C. Pertukaran CO2 dan H2O Gangguan yang terjadi disebabkan oleh beberapa
D. Relaksasi faktor seperti faktor keturunan, kelainan dan
kebiasaan buruk seperti merokok. Berikut
2. Perhatikan gambar berikut ini! beberapa penyakit yang menyerang sistem
pernapasan manusia.

1. Asma : penyakit yang sering disebut sebagai


radang tenggorokan. Hal tersebut disebabkan
karena virus atau kuman dan daya tahan
tubuh yang lemah
Fungsi bagian yang ditunjuk oleh tanda panah
2. Flu Burung : penyakit ini disebabkan oleh
pada gambar tersebut adalah ....
virus yang sebelumnya telah menjangkiti
A. Tempat penyaringan udara
hewan seperti burung dan mamalia. Virus ini
B. Tempat pertukaran O2 dan CO2
sangat mudah berpindah yaitu melalui
C. Tempat pertukaran nutrisi dan sisa
medium makanan, minuman, dan sentuhan.
metabolisme
Untuk menanggulanginya, makanan yang
D. Tempat penyesuaian suhu dan kelembaban
berhubungan dengan unggas harus dimasak
udara
dengan matang karena virus ini akan mati
3. Perhatikan gambar di bawah ini! Bronkus, pada suhu yang tinggi.
diafragma, dan alveolus berturut-turut, 3. TBC : penyakit yang disebabkan karena
ditunjukkan pada bagian nomor …. bakteri Mikrobacterium
A. 1, 3, 4 tuberkulosa. Penyakit ini akan semakin
B. 2, 4, 5 buruk jika banyak bakteri tersebut terkumpul
C. 3, 4, 5 di paru-paru kita, karena bakteri tersebut
D. 4, 1, 3 mampu menyebar melalui pembuluh darah
sehingga bisa menyerang organ-organ lain
4. Pada saat Rini menghirup udara, otot diafragma yang vital.
mengkerut. Akibatnya, diafragma mendatar, 4. Faringitis : gangguan pada organ pernapasan
rongga dada Rini membesar dan udara masuk ke terjadi karena penyempitan saluran
paru-paru. Selain itu, paru-paru dapat pula terisi pernapasan akibat reaksi terhadap suatu
udara dengan mengerutnya otot antar tulang rusuk. rangsang tertentu. Rangsang bisa berupa
Otot antar tulang rusuk yang mengerut debu, bulu, asap, udara dingin, serbuk, dan
menyebabkan rongga dada membesar dan udara aktivitas berat seperti olahraga.
masuk ke dalam paru-paru.Peristiwa yang dialami Berdasarkan Penyakit di atas, pengertian yang
Rini merupakan proses…. benar terdapat pada nomor ….
A. Relaksasi C. Ekspirasi A. 1 dan 2
B. Inspirasi D. Kontraksi B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
5. Udara yang masuk dan keluar pada paru-paru D. 3 dan 4
sebagai alat pernapasan kita bisa disebut udara….
A. Pernapasan C. Tidal 8. Pada saluran pernapasan, ada bagian yang
B. Komplementer D. Residu berhubungan dengan saluran pencernaan. Bagian
tersebut adalah ….
A. Faring C. Epiglotis 18. Sisa penyaringan pada proses filtrasi
B. Laring D. Trakea menghasilkan urin yang masih mengandung zat
yang berguna bagi tubuh, kecuali....
9. Paru-paru dilindungi oleh selaput tipis yang A. glukosa
disebut …. B. urea
A. Nefron C. amnion C. garam-garam mineral
B. Pleura D. Alveolus D. asam amino

10. Urutan alat pernapasan dari luar ke dalam pada 19. Zat sisa metabolisme yang dikeluarkan melalui
manusia adalah…. paru-paru adalah....
A. Faring -> Tenggorokan -> Bronkiolus -> A. urea dan uap air
Bronkus -> Alveolus B. garam dapur dan air
B. Kerongkongan -> Tenggorokan -> Bronkus - C. asam amino dan amonia
> Bronkiolus -> Alveolus D. karbondioksida dan uap air
C. Tenggorokan -> Faring -> Bronkus ->
Bronkiolus -> Alveolus 20. Fungsi hati yang berkaitan dengan pengeluaran
D. Faring -> Tenggorokan -> Bronkus -> adalah ….
Bronkiolus -> Alveolus A. mengubah provitamin A menjadi vitamin A
B. menimbun gula dalam bentuk glokogen
11. CO2 sebagai sisa metabolisme harus dibuang C. membongkar jenis protein tertentu
melalui pernapasan. CO2 diangkut menuju ke paru D. merombak sel darah merah yang rusak menjadi
– paru dalam bentuk… empedu
A. CO2 bebas
B. HbCO2 21. Zat berikut yang tidak dihasilkan oleh hati
C. Ion karbonat adalah....
D. CO2 yang terlarut dalam plasma darah A. urea
B. empedu
12. Pada penderita pneumonia, alveolus terinfeksi C. bilirubin
oleh… D. glukosa
A. Cairan C. Karbon dioksida
B. Karbon monoksida D. Oksihemoglobin 22. Kulit berfungsi sebagai alat ekskresi karena....
A. melindungi tubuh dari kuman
13. Berikut ini adalah alat ekskresi pada manusia, B. mempunyai kelenjar keringat
kecuali.... C. mempunyai ujung saraf reseptor
A. Ginjal C. hati D. melindungi tubuh dari cahaya matahari
B. Kulit D. usus besar
23. Adanya batu ginjal di dalam rongga ginjal dapat
14. Fungsi sistem ekskresi pada manusia adalah …. menimbulkan....
A. mengeluarkan zat sisa metabolisme yang A. diabetes insipidus
masih dapat digunakan tubuh B. hematuria
B. mengeluarkan zat sisa metabolisme yang sudah C. nefritis
tidak dapat digunakan tubuh D. hidronefrosis
C. mengeluarkan feses dari hasil pencernaan
D. mengeluarkan zat sisa yang masih dapat 24. Bila kadar glukosa dalam urin 1,5%, maka
digunakan kemungkinan orang tersebut menderita....
A. peradangan kandung kemih
15. Pernyataan berikut berhubungan dengan sistem B. penyakit diabetes melitus
pengeluaran manusia, kecuali.... C. penyakit diabetes insipidus
A. kulit menghasilkan keringat D. gagal ginjal
B. ginjal menghasilkan urine
C. hati menghasilkan empedu
D. pankreas menghasilkan enzim amilase 25. Penyakit batu ginjal, diakibatkan oleh
mengkristalnya beberapa garam tertentu (misalnya
16. Perhatikan gambar di bawah ini! garam oksalat), sehingga pengeluaran urin
Tempat untuk menampung tergangggu. Pengkristalan dari garam tersebut
urin sebelum dikeluarkan dapat terjadi dalam ...
dari tubuh ditunjukkan oleh A. Rongga ginjal
nomor.... B. Ureter
A. 1 C. 3 C. Kandung kemih
B. 2 D. 4 D. Uretra

17. Perhatikan gambar di bawah ini!


Bagian yang berperan
dalam proses pembentukan
urin primer adalah....
A. 1 B. 2 C. 3 D. 4

Anda mungkin juga menyukai