Anda di halaman 1dari 2

I.

SOAL PILIHAN GANDA


1. Sistem pernapasan manusia disusun oleh beberapa organ. Bagian yang menjadi lokasi terjadinya
difusi oksigen dan karbondioksida adalah ….
A. Rongga hidung
B. Laring
C. Alveolus
D. trakea
2. Perhatikan sistem pernapasan berikut!
Jika diafragma terangkat, maka kondis yang akan terjadi pada bagian X adalah ….
A. Tekanan membesar, udara keluar
B. Tekanan membesar, udara masuk
C. Tekanan mengecil, udara keluar
D. Tekanan mengecil, udara masuk
3. Organ dalam sistem pernapasan yang bercabang dua masing-masing menuju ke paru kanan dan
paru kiri adalah ….
A. Faring
B. Trakea
C. Bronkus
D. bronkiolus
4. Organ pernapasan yang juga berfungsi sebagai saluran pencernaan adalah ….
A. Laring
B. Faring
C. Trakea
D. Esophagus
5. Perhatikan gambar potongan bagian paru-paru berikut!
Fungsi dari bagian tersebut adalah ….
A. Pembentukan energi
B. Pertukaran gas
C. Pembentukan hemoglobin
D. Terjadi inspirasi-ekspirasi
6. Seseorang menderita batuk yang terus menerus selama 1 bula. Setelah dilakukan pengujian,
ditemukan bakteri Mycobacterium tuberculosis di dalam dahaknya. Penyakit yang kemungkinan
diderita oleh orang tersebut adalah ….
A. Faringitis
B. Pneumonia
C. Difteri
D. TBC
7. Perhatikan gambar berikut!
Perlakuan yang terjadi pada udara saat masuk ke bagian X adalah ….
A. Diserap
B. Disaring
C. Dimampatkan
D. Dihangatkan
8. Perhatikan pernyataan yang berkaitan dengan proses pernapasan berikut
1) Pengaturan tekanan
2) Pengatur kelembapan
3) Penyerapan
4) Penyaringan
5) Penyesuaian suhu
6) Penambahan volume

Proses yang terjadi di dalam rongga hidung adalah ….

A. 1, 2 dan 4
B. 2, 4 dan 5
C. 3, 4 dan 6
D. 4, 5 dan 6
9.
II.

Anda mungkin juga menyukai