Anda di halaman 1dari 1

TATA TERTIB PESERTA UJIAN KOMPETENSI KEAHLIAN

SMK AMANAH HUSADA PEMALANG


PRODI KEPERAWATAN TP. 2017 / 2018

1. Peserta wajib memakai seragam sesuai dengan aturan yang telah diterapkan.

2. Peserta wajib mengikuti undian kasus yang disaksikan penguji.

3. Peserta melaksanakan kasus yang meliputi :

a. Membuat askep / resume keperawatan = 13 menit

b. Persiapan alat = 12 menit

c. Pelaksanaan prosedur = 30 menit

d. Evaluasi / responsi = 5 menit

Jumlah = 60 menit

4. Persiapan alat dilakukan oleh siswa teruji bukan fasilitator atau petugas piket.

5. Peserta yang melanggar tata tertib ujian praktek dapat ditunda / diberhentikan ujianya .

6. Petugas piket dilarang mendekat keruang ujian, hanya sebatas di ruang persiapan alat.

Pemalang, 24 Februari 2018

Ketua Panitia UKK

Nur Efendi.,S.Kep.Ns

Anda mungkin juga menyukai