Anda di halaman 1dari 3

PELAYANAN SURVEILANS LINGKUNGAN

PENYAKIT DEMAM BERDARAH


No. Dokumen : SOP/SUR/01
No. Revisi : 00 UPTD PUSKESMAS
Tanggal Terbit : 01 Agustus 2017 MEURAXA
KOTA SOP
drg. Lia Silvianty Nasty
BANDA ACEH Tanda-tangan : NIP. 19790110 200604 2 005

1. Pengertian Demam berdarah merupakan penyakit yang dapat membuat suhu tubuh
penderita menjadi sangat tinggi dan pada umumnya disertai sakit kepala,
nyeri sendi, otot, dan tulang, serta nyeri di bagian belakang mata.
2. Tujuan Prosedur ini bertujuan untuk menetapkan panduan pelaksanaan Surveilance
yang tertujuan untuk :
1. Penilaian status kesehatan
2. Mengumpulkan, interprestasi data untuk mendeteksi kemungkinan
alternatif penyelesaian masalah kesehatan
3. Menemukan beberapa faktor yang menyebabkan timbulnya penyakit
4. Mengetahui angka kejadian penyakit menular Demam Berdarah
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Nomor :440/120/PKM-MRX/2017
Tentang Jenis – Jenis Pelayanan yang tersedia di Puskesmas
4. Referensi 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun Tentang
Kesehatan.
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1501/MENKES/PER/X/2010 Tentang Jenis Penyakit Menular Tertentu
yang dapat menimbulkan wabah dan upaya penanggulangannya.
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 45 Tahun
2014 Tentang Penyelenggaraan Surveilans Kesehatan.
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun
2014 Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
5. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1479/MENKES/SK/X/2003 Tentang Pedoman Penyelenggaraan Sistem
Surveilans Epidimiologi Penyakit Menular dan Penyakit Tidak
Menuluar Terpadu.
5. Alat dan 1. Alat Tulis Kantor
Bahan 2. Wadah pengambilan sampel
3. Hand Skund
4. Masker
5. Vaksin
6. Langkah - 1. Petugas menerima laporan Informasi Jenis Penyakit berserta hasil
Langkah Laboratorium yang menyatakan positif DBD dari pihak eksternal
(Dinas Kesehatan, Kader, Masyarakat atau informasi dari pasien yang
berobat ke Puskesmas) tentang penyakit menular yang terjadi.
2. Petugas memberitahukan kepada Kepala Puskesmas tentang adanya
penyakit menular yang terjadi

Halaman : 1 / 3
PELAYANAN SURVEILANS LINGKUNGAN
PENYAKIT DEMAM BERDARAH
No. Dokumen : SOP/SUR/01
No. Revisi : 00 UPTD PUSKESMAS
Tanggal Terbit : 01 Agustus 2017 MEURAXA
KOTA SOP
drg. Lia Silvianty Nasty
BANDA ACEH Tanda-tangan : NIP. 19790110 200604 2 005

3. Kepala Puskesmas akan menugaskan petugas pelaksana Surveilance


dengan mempertimbangkan jumlah petugas yang diturunkan dan
cakupan pemeriksaan serta pemantauan yang akan dilakukan.
4. Petugas melaksanaan pemantauan dan pemeriksaan lokasi/sumber
penyakit
5. Petugas melakukan pemeriksaan/pelacakan epidemiologi (PE)
dirumah penderita/kasus DBD
6. Petugas melakukan pemeriksaan rumah-rumah di sekeliling dari
rumah penderita/kasus dengan radius 100 meter
7. Petugas melakukan memeriksaan pada sumber pengeluaran penyakit
atau tempat perkembangbiakan vektor penyebar penyakit seperti
penampungan air, dispenser dan lain-lain
8. Petugas memberikan informasi tentang penyebab penularan penyakit
serta pecegahan dan penularannya kepada pasien/keluarga pasien
9. Petugas menganalisa dan melakukan pelaporan hasil pemeriksaan
kepada Kepala Puskesmas dan Dinas Kesehatan Kota
10. Petugas mengarsip laporan surveilans demam berdarah dengan baik
7. Unit Terkait 1. Program Promosi Kesehatan
2. Program Kesehatan Lingkungan
8. Digram alir
Petugas menerima laporan
Informasi Jenis Penyakit berserta
hasil Laboratorium yang
menyatakan positif DBD dari pihak
eksternal

Petugas memberitahukan Kepala Puskesmas akan menugaskan


kepada Kepala Puskesmas petugas pelaksana Surveilance dengan
tentang adanya penyakit mempertimbangkan jumlah petugas
menular yang terjadi yang diturunkan dan cakupan
pemeriksaan serta pemantauan yang
akan dilakukan.

Petugas melakukan Petugas melaksanaan


pemeriksaan/pelacakan pemantauan dan
epidemiologi (PE ) dirumah pemeriksaan lokasi/sumber
penderita/kasus DBD penyakit
Petugas melakukan Petugas melakukan memeriksaan pada
pemeriksaan rumah-rumah di sumber pengeluaran penyakit atau tempat
sekeliling dari rumah perkembangbiakan vektor penyebar
penderita/kasus dengan radius penyakit seperti penampungan air,
100 meter dispenser dan lain-lain

Petugas menganalisa dan Petugas memberikan informasi


melakukan pelaporan hasil tentang penyebab penularan
pemeriksaan kepada Kepala penyakit serta pecegahan dan
Puskesmas dan Dinas penularannya kepada
Kesehatan Kota pasien/keluarga pasien
Petugas mengarsip laporan
surveilans demam
berdarah dengan baik

Halaman : 2 / 3
PELAYANAN SURVEILANS LINGKUNGAN
PENYAKIT DEMAM BERDARAH
No. Dokumen : SOP/SUR/01
No. Revisi : 00 UPTD PUSKESMAS
Tanggal Terbit : 01 Agustus 2017 MEURAXA
KOTA SOP
drg. Lia Silvianty Nasty
BANDA ACEH Tanda-tangan : NIP. 19790110 200604 2 005

9. Dokumen a. Laporan Kejadian Luar Biasa / Wabah


terkait b. Formulir Penyelidikan Epidemiologi (PE) Kejadian Luar Biasa
10. Rekaman No. Yang Isi perubahan Tgl. Mulai
historis diubah Diberlakukan
perubahan

Halaman : 3 / 3

Anda mungkin juga menyukai