Anda di halaman 1dari 7

MANAJEMEN ASUHAN KEBIDANAN PADA NY.

J
DENGAN KETUBAN PECAH DINI
DI RSUD DR. ZUBIR MAHMUD
KABUPATEN ACEH TIMUR
TAHUN 2018

1. Pengumpulan Data
A. Data Subjektif
1. Identitas
Nama : NY.J Nama : Tn. M
Umur : 25 Tahun Umur : 27 Tahun
Agama : Islam Agama : Islam
Perkerjaan : Irt Perkerjaan : Wiraswasta
Suku : Aceh Suku : Aceh
Alamat : Aceh Utara Alamat : Aceh Utara
B. Anamnesa Tanggal = 15-13-2018
1. Alasan Kunjungan saat ini : ibu mengatakan, merasakan nyeri di bawah simpisis
Keluhan utama : keluar air bercampur darah dari jam 9 pagi dengan disertai
sakit pinggang
2. Riwayat kehamilan ini
2.1.Riwayat menstruasi
- HPHT : 11-06-2017 ttp : 18-03-2018
- Menardie : 14 tahun
- Siklus : 28 tahun
- Banyaknya : ± 2-3 x ganti
- Dismenerchoe : tidak ada
- Teratur /tidak : teratur
- Lamanya : ± 6-7 hari
2.2.Pergerakan fetus pertama kali : 16 minggu

2.3.Keluhan yang dirasakan pada kehamilan ini:


- rasa lelah : tidak ada
- mual muntah : ada
- nyeri perut : ada
- panas menggigil : tidak ada
- sakit perut : tidak ada
3. Riwayat Kesehatan
- Hipertensi : tidak ada
- PM : tidak ada
- Jantung : tidak ada
- Epilepsi : tidak ada
- PMS : tidak ada
- HIV/PMS : tidak ada
4. Riwayat kehamilan, persalinan dan nifas yang lalu : ibu mengatakan ini kehamilan
pertama
5. Riwayat kehamilan sehari-hari
a. Nutrisi
- Makan : ± 1-2 x / hari
- Minum : ± 6-8 gelas
b. Pola eliminasi
BAB : ± 1 – 2 x / Hari
BAK : ± 5 – 7 x / Hari
c. Pemeriksaan Fisik
1. Keadaan Umum : Lemas
Kesadaran : Compos Mentis
2. Tanda-tanda Vital
- TD : 116 / 88 mmhg
- POLS : 72 x / m
- RR : 20 x / m
- Suhu : 36,5 0C

6. Payudara
- Bentuk : Simetrik
- Bekas Luka :
- Masa / Tumor : tidak ada
- Papilla : menonjol
- Areola : menghitam
7. Abdomen
Bentuk : Simtrik
Bekas Luka : Tidak ada
Masa / Tumor : Tidak ada
Palpasi :
Leopod 1 : teraba 3 jari dibawah
Leopod 2 : teraba keras seperti papan di sebelah kanan Ibu (PUKI)
Leopod 3 : teraba bulat, keras dan melenting
Leopod 4 : belum masuk PAP

8. Ekstremitas atas dan bawah


Odema : ada
Varises : tidak ada
Reflek patella :
9. Genetasia
a. Luar
- Varises : tidak ada
- Luka : tidak ada
- Masa : tidak ada
b. Dalam
- Varises : tidak ada
- Luka : tidak ada
- Masa : tidak ada
- Pengeluaran lender : ada

C. Pemeriksaan Dalam
VT : Pembukaan 2 cm
Perabaan : tidak teraba promontonum
D. Pemeriksaan penunjang
Cek lab :
Hb : 12.5
Protein Urine : Positif (+)

II Analisa masalah diagnosa dan kebutuhan

Diagnosa : Ny. Usia 25 tahun G1.Po.Ao hamil atern inpartu + KPD

Masalah : Keluar air lender bercampur darah dari jalan lahir dengan disertai nyeri pinggang
dan nyeri dibawah simpisis

Kebutuhan : Support mental dan keluarga

` - Konseling cara mengurangi nyeri

III. Antisipasi diagnose potensial

Diagnose potensial : Partus Macet

IV. Tindakan segera atau kolaborasi kolaborasi dengan dr. SP.OG

V. Rencana Manajemen

1. Beri tahu ibu hasil pemeriksanaan


2. Beri tahu ibu akan dilakukan pemasangan infuse
3. Beri rahu ibu akan dilakukan tindakan VT
4. Anjurkan keluarga untuk memberikan asupan makan ibu
5. Ajari ibu karena ibu akan di pindahkan karuang bersalin.

VI. evaluasi

1. Ibu sudah mengetahui dan mengerti dengan hasil pemeriksaan


2. ibu mengerti da bersedia untuk pemasangan infuse
3. ibu mengerti dan bersedia dilakukan pemeriksaan dalam
4. Keluarga mengerti dan mau member ibu makanan
5. Ibu mengerti dengan posisi miring dapat mengurasi rasa nyeri dan mau malakukannya
6. Ibu mengerti dan bersedia dipindahkan keruang bersalin untuk mendapatkan tindakan
selanjutnya sesuai dengan intruksi dokter SPoG
MANAJEMEN ASUHAN KEBIDANAN PADA NY.Y
DENGAN OLIGOHIDRAMNION
DI RSUD DR. ZUBIR MAHMUD
KABUPATEN ACEH TIMUR
TAHUN 2018

I. Pengumpulan Data
A. Data Subjektif
1. Identitas
Nama : NY.Y Nama Suami : Tn.P
Umur : 35 Tahun Umur : 37 Tahun
Agama : Islam Agama : Islam
Perkerjaan : IRT Perkerjaan :Wiraswasta
Suku : Aceh Suku : Aceh
Alamat : Julok Alamat : Julok

B. Anamnesa Tanggal :19-03-2018


1. Alasan Kunjungan saat ini : Ibu mengetakan ini anak ke 3 dan ingin memeriksakan
kehamilannya.
Keluhan utama : Ibu mengeluh nyeri perut ketika janinnya bergerak dan
gerakan janin mulai berkurang
2. Riwayat Kehamilan Ini
2.1.Riwayat menstruasi
- HPHT : 21-06-2018 Ttp : 28-03-2018
- Menardie : 14 tahun
- Siklus : 28 tahun
- Banyaknya : ± 2-3 x ganti
- Dismenerchoe : tidak ada
- Teratur /tidak : teratur
- Lamanya : ± 6-7 hari
2.2.Pergerakan fetus pertama kali : 16 minggu

2.3.Keluhan yang dirasakan pada kehamilan ini:


- rasa lelah : tidak ada
- mual muntah : ada
- nyeri perut : ada
- panas menggigil : tidak ada
- sakit perut : tidak ada
3. Riwayat Kesehatan
- Hipertensi : tidak ada
- PM : tidak ada
- Jantung : tidak ada
- Epilepsi : tidak ada
- PMS : tidak ada
- HIV/PMS : tidak ada
4. Riwayat kehamilan, persalinan dan nifas yang lalu : ibu mengatakan ini kehamilan
pertama

NO ANAK UMUR BERSALIN PENOLONG JK BB


1 azkia 6 tahun bidan bidan rp 3.000

2 m.afdal 3 tahun bidan bidan lk 3.200

5. Riwayat kehamilan sehari-hari


a. Nutrisi
- Makan : ± 2-3 x / hari
- Minum : ± 6-8 gelas /Hari
b. Pola eliminasi
BAB : ± 1 – 2 x / Hari
BAK : ± 5 – 7 x / Hari
c. Pemeriksaan Fisik
3. Keadaan Umum : Baik
Kesadaran : Compos Mentis
4. Tanda-tanda Vital
- TD :120 / 70 mmhg
- POLS : 72 x / m
- RR : 20 x / m
- Suhu : 36,5 0C

6. Payudara
- Bentuk : Simetrik
- Bekas Luka : tidak ada
- Masa / Tumor : tidak ada
- Papilla : menonjol
- Areola : menghitam
7. Abdomen
Bentuk : Simtrik
Bekas Luka : Tidak ada
Masa / Tumor : Tidak ada
Palpasi :
Leopod 1 : teraba 3 jari dibawah PA
Leopod 2 : teraba keras seperti papan di sebelah kanan Ibu (PUKI)
Leopod 3 : teraba bulat, keras dan melenting
Leopod 4 : belum masuk PAP

8. Ekstremitas atas dan bawah


Odema : ada
Varises : tidak ada
Reflek patella : ada
9. Genetasia
a. Luar
- Varises : tidak ada
- Luka : tidak ada
- Masa : tidak ada
b. Dalam
- Varises : tidak ada
- Luka : tidak ada
- Masa : tidak ada
- Pengeluaran lender : ada

10. Pemeriksaan Dalam


VT : Pembukaan 2 cm
Perabaan : tidak teraba promontonum

11. Pemeriksaan penunjang


Cek lab :
Hb : 12.5
Protein Urine : Positif (+)

II. Analisa masalah diagnosa dan kebutuhan

Diagnosa : Ny.Y Usia 35 tahun G1.Po.Ao hamil atern inpartu + KPD

Masalah : Keluar air lender bercampur darah dari jalan lahir dengan disertai nyeri pinggang
dan nyeri dibawah simpisis

Kebutuhan : Support mental dan keluarga

` - Konseling cara mengurangi nyeri

III. Antisipasi diagnose potensial

Diagnose potensial : Partus Macet

IV. Tindakan segera atau kolaborasi kolaborasi dengan dr. SP.oG


V. Rencana Manajemen
1. Beri tahu ibu hasil pemeriksanaan
2. Beri tahu ibu akan dilakukan pemasangan infuse
3. Beri rahu ibu akan dilakukan tindakan VT
4. Anjurkan keluarga untuk memberikan asupan makan ibu
5. Ajari ibu karena ibu akan di pindahkan karuang bersalin.
VI. Implementasi
1. Membantu ibu hasil pemeriksaan
TD : 120 /20 mmhg
Pols : 72 x / m
RR : 20 x / m
Suhu : 36,5 0C
Hamil : 37 minggu
2. Menjelaskan kemungkinan yang dapat terjadi pada ibu dengan oligohidramnion bahwa
bayi bisa saja menjadi stress karena sulit bergerak disebabkan air ketubannya sudah mulai
berkurang.
3. Menganjurkan keluarga untuk member dukungan suppor mental agar ibu tidak cemas dan
membuat janinnya terganggu
4. Menganjurkan keluarga untuk persiapan persalinan seperti dana, donor, stransportasi,
pendamping dan penolong yang sesuai dengan ibu

VII. Evaluasi
- Ibu sudah mengetahui dengan keadaanya
- Ibu sudah mengerti kemungkinan yang akan terjadi
- Ibu keluarga sudah mengerti dan mau member support pada ibu
- Keluarga mau melakukan persiapan persalinan

Anda mungkin juga menyukai