Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang selalu melimpahkan rahmat dan karunia-
Nya kepada kami, sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan Kegiatan LATIHAN KEPEMIM
PINAN LANJUTAN SMA Negeri 10 Samarinda.

Penyusunan laporan kegiatan ini sebagai bukti bahwa kami telah melaksanakan kegiatan yang be
rtujuan menambah wawasan pengurus OSIS SMA Negeri 10 Samarinda mengenai kepemimpina
n, meningkatkan semangat pengurus OSIS SMA Negeri 10 Samarinda untuk mengembangkan ke
terampilan dan kedisiplinan serta melatih pengurus OSIS SMA Negeri 10 Samarinda menjadi wa
rganegara yang demokratis serta bertanggungjawab.

Namun, sepenuhnya kami menyadari bahwa kegiatan tersebut tidak akan berjalan dengan baik ta
npa dukungan dari berbagai pihak. Untuk itu, kami mengucapkan terima kasih kepada

1. Kepala SMAN 10 Samarinda atas izin dan arahan yang kami dapatkan,

2. Bapak dan ibu guru pembimbing SMAN 10 Samarinda atas dukungan dan toleransi yang kami
rasakan,

3. Para narasumber yang telah bersedia memberikan arahan dan pembelajaran pada kami,

4. Dan pihak lain yang telah membantu terlaksanya kegiatan tersebut.

Kami pun memohon maaf apabila terdapat kesalahan atau pun ketidakmaksimalan dalam melaks
anakan kegiatan tersebut. Akhir kata, semoga kegiatan serupa akan terus ada supaya kami terus t
ermotivasi dan terinspirasi untuk berkarya. Semoga pula dengan kegiatan tersebut, kami akan se
makin mampu berkreativitas demi menunjang kemampuan kami dalam menjalankan tugas kita y
ang penuh dengan tanggungjawab ini.

Anda mungkin juga menyukai