Anda di halaman 1dari 1

BLUES QUESTIONNAIRE

Petunjuk Pengisian
Kuesioner ini terdiri dari berbagai pernyataan yang mungkin sesuai dengan
pengalaman Ibu dalam menghadapi situasi hidup sehari-hari. Terdapat dua pilihan
jawaban yang disediakan untuk setiap pertanyaan yaitu:‘YA’ & ‘TIDAK’ Selanjutnya,
ibu diminta untuk menjawab dengan cara memberi tanda silang (X) pada salah
satu kolom yang paling sesuai dengan pengalaman ibu selama satu minggu
belakangan ini. Tidak ada jawaban yang benar ataupun salah, karena itu isilah
sesuai dengan keadaan diri ibu yang sesungguhnya, yaitu berdasarkan jawaban
pertama yang terlintas dalam pikiran ibu
NO PERNYATAAN YA TIDAK
1 Apakah ibu merasa perasaan takut ketika mengurus bayinya
2 Apakah ibu merasa ingin menanggis tanpa alasan
3 Apakah ibu sering merasa gelisah dalam beberapa ini

4 Apakah ibu merasa cemas setiap tidak dapat melakukan


sesuatu

5 Apakah ibu merasa selalu lelah saat melakukan aktifitas

6 Apakah ibu merasa tegang saat tidak dapat melakukan


sesuatu

7 Apakah ibu mudah tersinggung


8 Apakah ibu merasa kurang dapat berkonsentrasi saat
melakukan sesuatu
9 Apakah ibu sering lupa

10 Apakah ibu sering merasa binggung saat tidak dapat


melakukan sesuatu

11 Apakah ibu merasa tidak nafsu makan merasa mual &


muntah

12 Apakah ibu sering bermimpi


13 Apakah ibu sering merasakan sakit kepala
.

Anda mungkin juga menyukai